Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis (JIMBis)
Vol 2 No 4 (2023)

KEPEMIMPINAN VISIONER DALAM MEMBENTUK LOYALITAS DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI KOTA MAKASSAR

Sutjianus, Michelle Tasya (Unknown)
Palumian, Yonathan (Unknown)
Sahetapy, Wilma Laura (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2023

Abstract

Contoh perilaku karyawan yang dapat memberikan keuntungan bagi perusahaaan adalah loyalitas kepada perusahaan dan kepuasan kerja karyawan. Loyalitas karyawan merupakan sikap setia yang ditunjukkan oleh karyawan dalam me¬nger¬jakan tugas dan memiliki tanggung jawab penuh terhadap perusahaan sedangkan kepuasan kerja adalah kondisi emosional karyawan yang mencerminkan sikap positif akan pekerjaan yang dimilikinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan gaya kepemimpinan visioner terhadap loyalitas kar¬yawan melalui kepuasan kerja dikalangan karyawan industrI food and beverage di kota Makassar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan 121 res¬ponden dari beberapa karyawan yang bekerja dalam industri food and beverage di kota Makassar. Data pe¬nelitian ini dianalisis dengan menggunakan SmartPLS 4.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan visioner berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas karyawan, pe¬nga¬¬ruh kepemimpinan visioner berpengaruh posistif dan signifikan terhadap kepuasan kerja, ke¬puasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas karyawan, kepemimpinan vi¬sioner berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas karyawan melalui kepuasan kerja se¬bagai variabel mediasi

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jimbis

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

JURNAL ILMIAH MANAJEMEN DAN BISNIS (JIMBis) diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya dengan frekuensi terbit empat kali dalam setahun yaitu setiap Februari, Mei, Agustus dan November. Tujuan dari berdirinya jurnal JIMBis adalah untuk memfasilitasi para ilmuan, ...