Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Vol. 3 No. 6 (2025): Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi

PENGARUH PERENCANAAN KEUANGAN DAN KEBIASAAN MENABUNG TERHADAP PERILAKU OVERSPENDING PADA INTERVENING SPENDING SELF-CONTROL PENGGUNA E-WALLET GENERASI Z

Perdana, Sararya Haikal (Unknown)
Buchdadi, Agung Dharmawan (Unknown)
Aditya , Shandy (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jul 2025

Abstract

Penelitian ini dilakukan terhadap 316 responden Generasi Z pengguna e-wallet dengan tujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis pengaruh Perencanaan Keuangan dan Kebiasaan Menabung terhadap Perilaku Overspending, baik secara langsung maupun tidak langsung melalui variabel mediasi Spending Self-Control. Penyebaran kuesioner dilakukan secara daring, dan pengolahan data menggunakan perangkat lunak SmartPLS dengan metode analisis Structural Equation Modeling–Partial Least Squares (SEM–PLS).

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

neraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi, adalah jurnal nasional peer-review yang diterbitkan oleh Komunitas Menulis dan Meneliti (Kolibi). Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi membahas ekonomi dan bisnis dalam ruang lingkup yang luas. Tim redaksi menyambut baik seluruh masyarakat, ...