Pertahanan Militer Indonesia sebagai bagian dari usaha menjaga kedaulatan Negara Republik Indonesia serta menjamin kelangsungan hidupnya merupakan usaha penting untuk mewujdukan Ketahanan Nasional. Uraian ini berusaha memberikan gambaran tentang Pertahanan Militer IndoneĀsia di masa depan sesuai dengan perkembangan umat manusia dan bangsa Indonesia.
Copyrights © 2002