JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 1 (2025)

Sistem Layanan Publik di Dinas Kominfo Medan dengan Metode Agile Development

Ramadhani, Rani (Unknown)
Samsudin, Samsudin (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang website layanan publik Dinas Kominfo Medan menggunakan metode Agile Development. Website ini dilengkapi fitur seperti pengaduan masyarakat, permohonan informasi, dan transparansi struktur organisasi untuk meningkatkan efisiensi dan kualitas layanan publik. Metode Agile memungkinkan pengembangan iteratif yang fleksibel sesuai kebutuhan masyarakat dan instansi. Pengujian menunjukkan bahwa sistem ini dapat diandalkan, responsif, dan user-friendly. Penelitian ini menyimpulkan bahwa metode Agile Development merupakan pendekatan yang efektif untuk pengembangan website yang memerlukan fleksibilitas tinggi dan kolaborasi intensif.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...