JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 2 (2025): Agustus

Pemicu Impulsive buying di Era Tiktok Shop: Perspektif Shopping enjoyment dan Scarcity message Pada Gen Z Surabaya

Cahyani, Wulan (Unknown)
Puspitasari, Devi (Unknown)
Ariyanto, Eko April (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Aug 2025

Abstract

Pesatnya pertumbuhan e-commerce di era digital telah mengubah pola konsumsi generasi Z, khususnya melalui platform TikTok Shop. Studi ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh shopping enjoyment serta juga scarcity message terhadap perilaku impulsive buying pada Gen Z di Surabaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei terhadap 347 responden berusia 20–24 tahun yang aktif berbelanja di TikTok Shop. Teknik purposive sampling digunakan untuk memilih partisipan sesuai kriteria tertentu. Hasil analisis regresi berganda menunjukkan bahwasanya kedua variabel bebas berpengaruh signifikan terhadap impulsive buying dengan kontribusi sebesar 44,6%. Secara parsial, shopping enjoyment serta juga scarcity message memiliki pengaruh positif serta juga signifikan. Temuan ini memperkuat teori Stimulus-Organism-Response (S-O-R), di mana pengalaman belanja yang menyenangkan serta promosi berbasis kelangkaan mampu memicu keputusan pembelian spontan. Studi ini memberikan wawasan bagi pelaku bisnis dalam menyusun strategi pemasaran yang adaptif terhadap karakteristik generasi Z. Pesatnya pertumbuhan e-commerce di era digital telah mengubah pola konsumsi generasi Z, khususnya melalui platform TikTok Shop. Studi ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh shopping enjoyment serta juga scarcity message terhadap perilaku impulsive buying pada Gen Z di Surabaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei terhadap 347 responden berusia 20–24 tahun yang aktif berbelanja di TikTok Shop. Teknik purposive sampling digunakan untuk memilih partisipan sesuai kriteria tertentu. Hasil analisis regresi berganda menunjukkan bahwasanya kedua variabel bebas berpengaruh signifikan terhadap impulsive buying dengan kontribusi sebesar 44,6%. Secara parsial, shopping enjoyment serta juga scarcity message memiliki pengaruh positif serta juga signifikan. Temuan ini memperkuat teori Stimulus-Organism-Response (S-O-R), di mana pengalaman belanja yang menyenangkan serta promosi berbasis kelangkaan mampu memicu keputusan pembelian spontan. Studi ini memberikan wawasan bagi pelaku bisnis dalam menyusun strategi pemasaran yang adaptif terhadap karakteristik generasi Z.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...