Sejak dunia mengalami proses globalisasi, sebenarnya ruang lingkup studi "ketahanan nasional " memasuki periode baru. Salah satu masalah yang penting dipahami adalah bahwa secara politik internasional, globalisasi , bukanlah merupakan proses yang bekerja secara otomatis berupaya menggerakkan globalisasi ini baik di tingkat ideologi (melalui publikasi atau penyebaran gagasan yang mengagungkan proses globalisasi ini ) atau pada dataran politik(melalui terkenan untuk liberalisasi ekonomi bagi negara-negara di dunia)
Copyrights © 1999