Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Rendahnya Motivasi Siswa Sekolah Dasar Dalam Mengerjakan Pekerjaan Rumah Di SDN Kemuning 3

Syafira, Putri (Unknown)
Novaliza, Syely (Unknown)
Indah, Tanti (Unknown)
Sulistianingsih, Rena (Unknown)
Siregar, Yulia Elfrida Yanti (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jun 2024

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk memdeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi rendahnya motivasi belajar siswa pada SDN Kemuning 3. Pendekatan penelitian yang di gunakan dalam penelitian adalah penelitian kualitatif. Penelitian kualitatif adalah penelitan tentang reset yang bersifat deskriptif dan cenderung mengunakan analisis. Perspektif subjek lebih di tonjolkan dalam penelitian kualitatif. Hasil penelitian menujukan berdasarkan faktor eksternal yang mempenagruhi rendahnya motivasi siwa pada SDN kemuning 3.yaitu terdapat pada faktor keluarga tentang perhatian orang tua yang sangat kuat, selajutnya pada faktor Masyarakat tentang aktivitas anak dalam masayarakat faktor ini salah satu bagian dari faktor rendahnya motivasi, jelas bahwa faktor ini bukan merupakan salah satu bagian dari faktor penyebab rendahnya motivasi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...