Jurnal Ilmu Kedokteran dan Kesehatan
Vol 11, No 4 (2024): Volume 11 Nomor 4

ANALISIS KEBUTUHAN HOME CARE PADA IBU PASKA SALIN DI PRAKTIK MANDIRI BIDAN DI KABUPATEN BANDUNG

Hayati, Ning (Unknown)
Yusita, Intan (Unknown)
Yuliani, Meda (Unknown)
Lestari, Sri (Unknown)
Horidah, Siti (Unknown)
Sugiharti, Ina (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 May 2024

Abstract

Home care  salah satu pelayanan kesehatan yang diberikan  petugas kesehatan untuk meningkatkan kesehatan pasien  secara fisik maupun psikis, untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan mempertahankan kesehatan individu. Metode penelitian yang digunakan adalah  survey .dengan populasi ibu paska salin  satu minggu pertama. Jenis sampel dalam penelitian ini purposive  yaitu  ibu paska salin  dengan  tehnik sampel dalam penelitian ini adalah  aksidental sampling. Hasil 16  orang ibu pasca salin  normal  (61 ,5%) tidak membutuhkan jasa home care dan 10 orang  ibu pasca salin (38 ,5%)  memerkulan jasa home care , dari  24 orang  (92,3%)  ibu pasca salin membutuhkan perawatan bayi (80%) ibu nifas KF-2 dalam kondisi tidak mempunyai keluhan fisik.  Pembahasan   sebagian besar ibu paska salin normal pada minggu pertama  tidak membutuhkan jasa home care karena secara fisiologi maupun psikologi kondisi ibu sudah mampu untuk melakukan aktifitas fisik secara mandiri. Kesimpulan ibu nifas normal  sebagian besar tidak membutuhkan jasa home care perawatan ibu  karena 80%  besar kondisi kesehayat baik fisik maupun psikologis sudah kembali normal pada hari ke 3 sampai dengan hari ke 7.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

kesehatan

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Health Professions Immunology & microbiology Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Jurnal Ilmu Kedokteran dan kesehatan (JIKK) menyediakan platform untuk mempublikasikan artikel bidang Kedokteran dan kesehatan yang meliputi: kedokteran komunitas: epidemiologi penyakit, promosi kesehatan kedokteran keluarga pendidikan kedokteran kedokteran klinis: pediatrik, endokrin, reproduksi, ...