Perwira Journal of Community Development (PJCD)
Vol 5 No 1 (2025)

PENDAMPINGAN PENGELOLAAN USAHA UMKM PAK SLAMET TINGKIR TENGAH SALATIGA

Afandi, Pandi (Unknown)
Puspita, Maria Entina (Unknown)
Ningrum, Diah Kusuma (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Feb 2025

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pendampingan pengelolaan usaha pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) pada salah satu usaha kecil industri rumahan kue kering di wilayah Tingkir Tengah Kota Salatiga. Dengan adanya pendampingan khususnya terkait dengan manajemen produksi, manajemen pemasaran dan manajemen keuangan dengan memberikan pemahaman praktik produksi yang baik mulai dari proses produksi, labeling kemasan hingga pengenalan produk, promosi dan saluran distribusi, serta pengelolan pembukuan sederhana dalam pencatatan buku kas usaha. Dengan pendampingan ini diharapkan dapat menjadi media pembelajaran praktis bagi pelaku usaha dalam mendukung kegiatan produksi dan pemasaran hingga distribusi serta dapat memadukan teori dan praktik akuntansi sederhana secara berkesinambungan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

pjcd

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Automotive Engineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance

Description

Perwira Journal of Comunity Development (PJCD) merupakan jurnal yang diterbitkan oleh LPPM Universitas Perwira Purbalinga, yang diterbitkan dalam bentuk jurnal ilmiah yang berasal dari kegiatan pengabdian masyarakat dan dilakukan dalam rangka peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan ...