Jurnal Jendela Ilmu Olahraga (J2IO)
Vol. 2 No. 2 (2025): J2IO MEI

Pengaruh Latihan Zig-Zag Run Dan Cone Drill Terhadap Peningkatan Kelincahan Dan Kemampuan Dribble Atlet Putra Binaan Unimed Hockey Club

Simamora, Zulkifli (Unknown)
Siregar, Irwansyah (Unknown)
Manik, Syahputra (Unknown)
Ardila, Rafika (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jul 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh zig-zag run dan cone drill terhadap peningkatan kelincahan dan kemampuan dribble atlet putra binaan Unimed Hockey Club. Penlitian ini dilaksanakan di lapangan Serbaguna Hockey Universitas Negeri Medan (UNIMED) berlokasi di Jalan Willem Iskandar, Pasar V Medan Estate, Percut Sei Tuan, Dei Serdang. Penlitian ini merupakan penlitian eksperimen menggunakan desain “One-Groups Pretest-Postest Desaign”. Teknik pengambilan data menggunakan illionis agility test untuk mengetahui kelincahan dan dribble test untuk mengukur kemampuan driblling. Populasi penlitian ini adalah seuruh atlet putra binaan Unimed Hockey Club yang berjumlah 30 orang. Pengambilan sampe menggunakan teknik purposive sampling, sampe penlitian berjumlah 10 orang. Penlitian ini dilaksanakan seama 3 minggu, yaitu dalam 18 kali pertemuan dengan frekuensi latihan 6 kali dalam seminggu. Variabe penlitian meliputi Latihan zig-zag run dan Latihan cone drill sebagai variabe bebas, kelincahan dan kemampuan dribble sebagai variabe terikat. Teknik analisis data pada penlitian ini menggunakan uji t dengan persyaratan uji normalitas dan uji homogenitas. Hasil dari penlitian ini ialah terdapat pengaruh dari latihan zig-zag run dan cone drill terhadap kemampuan dribble pada atlet putra binaan Unimed Hockey Club.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

j2io

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal Jendela Ilmu Olahraga (J2IO) is a peer-reviewed journal that publishes high-quality, impactful scientific articles worldwide, coaching and education in various fields of sport and physical activity: sports health, sport physiology, sport psychology, nutrition, pedagogics, sports biomechanics, ...