JURNAL INOVASI DAN PENGABDIAN MASYARAKAT INDONESIA
Vol 3 No 3 (2024): Juli

Skrining Hipertensi pada Lansia: Deteksi Dini untuk Peningkatan Kualitas Hidup

Febriyanti, Lisa Amelia (Unknown)
Malikurrizki, Bagas (Unknown)
Avishena, Hima (Unknown)
Ika Tuzzaroh, Delasta Putri (Unknown)
Setyaningrum, Febriana Bella (Unknown)
Sartika, Lintang Dwi (Unknown)
Rayhan, Muhammad Naufal (Unknown)
Korniawati, Linda (Unknown)
Farahdiba, Almira (Unknown)
Fauzi, Ridwan Al (Unknown)
Lumayung, Yodya (Unknown)
Pramudita, Monika Candra (Unknown)
Puspita, Amanda Citra Dewi (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

Latar belakang: Hipertensi merupakan masalah kesehatan global yang prevalensinya meningkat seiring bertambahnya usia. Skrining hipertensi pada lansia merupakan langkah penting dalam deteksi dini dan pencegahan komplikasi. Tujuan: Untuk mengetahui efektivitas dan manfaat skrining hipertensi rutin pada lansia. Metode: Skrining hipertensi dilakukan dengan mengukur tekanan darah yang melibatkan 151 lansia berusia 60 tahun ke atas. Selanjutnya diberikan edukasi tentang penyakit hipertensi dan cara pencegahannya. Hasil: sebagian besar masyarakat desa grogolan menderita hipertensi sebanyak 94 orang (62,3%) sedangkan yang tidak menderita hipertensi sebanyak 57 (37,7%). Skrining ini juga meningkatkan kesadaran lansia tentang pentingnya pengendalian tekanan darah.. Kesimpulan: skrining hipertensi rutin efektif dalam deteksi dini dan edukasi lansia, sehingga berkontribusi pada peningkatan kualitas hidup lansia. Kata kunci: skrining hipertensi, lansia, posyandu _____________________________________________________________ Abstract Background: Hypertension is a global health problem whose prevalence increases with age. Hypertension screening in the elderly is an important step in the early detection and prevention of complications. Objective: To determine the effectiveness and benefits of routine hypertension screening in the elderly. Method: Hypertension screening measured blood pressure in 151 elderly individuals aged 60 years and over. Furthermore, education was provided about hypertension and how to prevent it. Result: most of the people of Grogolan village suffered from hypertension, as many as 94 people (62.3%), while those who did not suffer from hypertension were 57 (37.7%). This screening also increased the awareness of the elderly about the importance of controlling blood pressure. Conclusion: Routine hypertension screening is effective in early detection and education of the elderly, thus improving the quality of life of the elderly. Keywords: hypertension screening, elderly, integrated health post

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jipmi

Publisher

Subject

Humanities Education Health Professions Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Inovasi dan Pengabdian Masyarakat Indonesia (JIPMI) mewadahi publikasi kegiatan pengabdian masyarakat dan temuan inovasi teknologi terapan diutamakan yang berhubungan dengan bidang ...