Karimah Tauhid
Vol. 3 No. 11 (2024): Karimah Tauhid

Pembelajaran Struktur Percakapan Sederhana dengan Present Simple dan Present Continuous

Ibtisamah, Iffah Jihan (Unknown)
Kurniasih, Santy (Unknown)
Fitriani, Siti Nur (Unknown)
Agustiani, Regina (Unknown)
Fatma, Siti (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2024

Abstract

Pembelajaran mengenai struktur percakapan sederhana dalam bahasa Inggris adalah aspek penting dalam pengajaran bahasa asing. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggunaan kedua bentuk tenses tersebut dalam konteks pembelajaran struktur percakapan sederhana, khususnya untuk pemula. Penekanan utama dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi seberapa efektif penggunaan Present Simple dan Present Continuous dalam memahami struktur percakapan dasar, yang merupakan elemen kunci dalam penguasaan bahasa Inggris dasar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif terhadap percakapan sederhana yang mencakup Present Simple dan Present Continuous.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

karimahtauhid

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Neuroscience Social Sciences

Description

Karya Ilmiah yang diterbitkan merupakan hasil penelitian maupun pengabdian yang mencakup semua bidang ilmu baik dalam bidang sosial maupun ...