Jurnal Media Akademik (JMA)
Vol. 3 No. 6 (2025): JURNAL MEDIA AKADEMIK Edisi Juni

ETIKA DALAM PENELITIAN PENDIDIKAN: KAJIAN PRINSIP, TANTANGAN, DAN SOLUSI PENERAPANNYA

Sartika Sari Efriyanti (Unknown)
Meyniar Albina (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji penerapan etika dalam penelitian pendidikan melalui pendekatan kajian pustaka. Etika dipandang sebagai pedoman moral yang harus diterapkan peneliti dalam menjaga hak, privasi, dan martabat partisipan, sekaligus menjaga integritas ilmiah. Hasil kajian menunjukkan bahwa prinsip-prinsip utama dalam etika penelitian meliputi penghormatan terhadap partisipan, keadilan, kemanfaatan, dan kejujuran. Namun dalam praktiknya, peneliti sering menghadapi tantangan seperti rendahnya pemahaman tentang informed consent, kurangnya penerapan anonimitas, dan lemahnya kesadaran etis, terutama di kalangan peneliti pemula. Penelitian ini menegaskan pentingnya perlindungan subjek penelitian melalui penyusunan surat persetujuan tertulis, penyamaran identitas, dan pelatihan etika secara berkelanjutan. Selain itu, refleksi nilai dan hikmah dari penerapan etika menunjukkan bahwa etika bukan hanya kewajiban formal, tetapi juga sarana membentuk karakter peneliti yang berintegritas dan profesional.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jma

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Jurnal Media Akademik (JMA) merupakan platform publikasi jurnal atau hasil karya suatu penelitian orisinil atau tinjauan pustaka yang ditulis oleh dosen, mahasiswa maupun masyarakat umum. Ruang lingkup karya yang diterbitkan mencakup Multidisiplin diantaranya: Hukum, Manajemen, Ekonomi, Ekonomi ...