Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 7, No 7 (2024): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PROGRAM WIRAUSAHA BERBASIS POTENSI LOKAL DI DESA JARING HALUS KABUPATEN LANGKAT

Hardiyanto, Sigit (Unknown)
Fitra Zambak, Muhammad (Unknown)
Andi Prayogi, Muhammad (Unknown)
Irfan Nasution, Muhammad (Unknown)
Riza, Faisal (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2024

Abstract

Program pengabdian masyarakat desa binaan Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara dengan judul pemberdayaan masyarakat melalui program wirausaha berbasis potensi lokal di Desa Jaring Halus Kabupaten Langkat adalah untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat dalam hal manajemen wirausaha dan penyuluhan hukum tentang hak merek dagang. Kegiatan ini dilakukan di Balai Desa Jaring Halus Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara dengan melibatkan masyarakat sebagai pelaku usaha, dan nelayan. Kegiatan ini dilakukan mulai minggu kedua bulan Mei tahun 2024 sampai dengan pelaksanaan di tanggal 22 Juni 2024. Metode pelaksanaan dalam kegiatan ini melalui ceramah, diskusi interaktif dan pendampingan bagi masyarakat pelaku usaha dan nelayan dalam rangka menambah wawasan bagi pemilik usaha dan dapat mengidentifikasi pilihan yang dibutuhkan konsumen. Hasil dari kegiatan yang dilakukan pada program pengabdian desa binaan ini memberikan hasil yang baik bagi masyarakat pelaku usaha dan nelayan. Berbagai kendala yang dihadapi akan menjadi fokus masyarakat untuk melakukan proses analisis risiko dan menentukan upaya perubahan untuk meningkatkan peluang keberhasilan kewirausahaan di masyarakat agar mampu menangani kondisi keberhasilan usaha.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

martabe

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Martabe Journal -Jurnal Pengabdian Masyarakat, published by Institute of Research and Community Service Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan. This journal contains the results of publication lecturers to the community of agrokompleks, Teacher Training and Science of teknosains, and sosbudkum ...