Tarbawi : Jurnal Pendidikan Islam
Vol 20, No 2 (2023)

Pendidikan Karakter Perspektif Ibn Miskawaih

Alfina Damatussolah, Dhea (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Dec 2023

Abstract

Tulisan ini mengkaji tentang pendidikan karakter menurut Ibn Miskawaih. Terdapat berbagai macam pengertian pendidikan karakter menurut berbagai ahli. Ibn Miskawaih memberikan pengertian sendiri dari pendidikan karakter. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kepustakaan atau literatur. Subyek dalam penelitian ini adalah Ibn Miskawaih. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kajian pustaka literasi. Penelitian ini dilakukan dalam jangka waktu satu minggu. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa menurut Ibn Miskawaih pendidikan karakter menjadi landasan utama dalam berperilaku manusia dengan nilai-nilai kemanusiaan. Nilai-nilai kemanusiaan yang hanief (suci) sebagaimana sifat bijaksana, berani, adil dan sebagainya

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JPIT

Publisher

Subject

Education

Description

Tarbawi : Jurnal Pendidikan Islam p-ISSN: 2088-3102; e-ISSN: 2548-415X is an journal published by the Faculty of Tarbiyah and Education Science Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara. The journal focuses its scope on the issues of Islamic education. We invite scientists, scholars, researchers, as ...