NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial
Vol 12, No 4 (2025): Nusantara : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial

HUBUNGAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI DI SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN MAROS

Agriani, Suci (Unknown)
Akbar, Muh (Unknown)
Kahar, Kahar (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2025

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan Komunikasi Interpersonal dalam meningkatkan kinerja pegawai di Kantor Sekretariat DPRD Kabupaten Maros Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan teknik analisis korelasi product moment dan diolah dengan bantuan SPSS. Populasi dalam penelitian adalah seluruh pegawai pada Kantor Sekretariat DPRD Kabupaten Maros yang berjumlah 57 orang. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 orang pegawai pada Kantor Sekretariat DPRD Kabupaten Maros yang diambil secara acak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif antara komunikasi interpersonal dengan kinerja pegawai dengan tingkat hubungan yang kuat dengan nilai 0,372 dengan nilai signifikansi pada variabel komunikasi interpersonal dengan kinerja pegawai adalah 0,000 (Sign 0,05).

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

nusantara

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial adalah suatu jurnal multidisiplin yang mencakup berbagai pokok persoalan dalam kajian ilmu-ilmu sosial dan humaniora. Secara khusus jurnal menaruh perhatian, namun tidak hanya terbatas, pada pokok-pokok persoalan tentang perkembangan ilmu pengetahuan sosial ...