Jurnal Pendidikan, Sains, Geologi, dan Geofisika (GeoScienceEd Journal)
Vol. 6 No. 4 (2025): November

Peran Pendidik PAUD dalam Membangun Karakter Anak di TK Bina Anaprasa

Alfiyah, Alfiyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2025

Abstract

Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) memegang peranan penting dalam pembentukan karakter anak. Di TK Bina Anaprasa, pendidik berfungsi sebagai pengarah dan pembimbing dalam proses perkembangan karakter anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi peran pendidik PAUD dalam membangun karakter anak dan strategi yang diterapkan di TK Bina Anaprasa. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidik PAUD di TK Bina Anaprasa menggunakan berbagai metode pembelajaran yang efektif dan berfokus pada nilai-nilai karakter, serta keterlibatan orang tua dalam proses pendidikan. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan bagi pendidik dan orang tua dalam memahami pentingnya peran pendidik dalam pembentukan karakter anak

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

GeoScienceEdu

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemistry Education Physics

Description

Jurnal Pendidikan, Sains, Geologi dan Geofisika (GeoScienceEd Journal): |e-ISSN: 2723-2913, p-ISSN: 2723-2905| diterbitkan 2 (dua) kali dalam setahun (Peride Juni dan Desember) dan dimulai pada bulan Juni 2020 oleh Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Mataram. Artikel dapat diterima ...