JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 3 (2025): Desember

Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar terhadap Perkembangan Keterampilan Berbicara Anak di Taman Kanak-Kanak Penggerak

Hatsya, Nabila (Unknown)
Saridewi, Saridewi (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Nov 2025

Abstract

Sejak dini, berbicara menjadi sarana penting bagi anak untuk mengekspresikan diri dan berkembang. Penelitian ini menyoroti praktik guru dalam menerapkan kurikulum merdeka belajar guna mengasah kemampuan berbicara anak di Taman Kanak-Kanak penggerak. Pendekatan yang digunakan ialah kualitatif deskriptif dengan acuan teori Miles dan Huberman melalui empat tahap analisis yaitu: pengumpulan, penyederhanaan, penyajian data, serta penarikan makna. Hasilnya menunjukkan penerapan kegiatan pembiasaan bercerita seperti program ABCD (aku berani cerita di depan) dan banyak media yang dipakai untuk mampu menumbuhkan keterampilan anak berbicara.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...