Jurnal Akademik Pengabdian Masyarakat
Vol. 3 No. 6 (2025): November

PELATIHAN PEMBUATAN NUGGET IKAN SEBAGAI UPAYA MENDUKUNG PROGRAM STUNTING DI DESA BANJAREJO, KECAMATAN KEDUNGPRING

Sagita Permata Brillian (Unknown)
Didik Puji Wahyono (Unknown)
Muhammad David (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Nov 2025

Abstract

Stunting masih menjadi permasalahan kesehatan yang signifikan di berbagai wilayah pedesaan di Indonesia, termasuk Desa Banjarejo. Kondisi tersebut dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti rendahnya pengetahuan ibu mengenai gizi, keterbatasan sanitasi, serta pola asuh dan konsumsi pangan keluarga yang belum optimal. Pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pelatihan kepada ibu – ibu PKK dusun gumelem Desa Banjarejo Kec Kedungpring Lamongan. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah sosialisasi, pelatihan, diskusi serta evaluasi. Kegiatan diikuti oleh 17 orang peserta ibu PKK. Hasil pelatihan menunjukkan peningkatan pemahaman peserta mengenai pengolahan ikan dan kemampuan membuat produk nugget ikan yang higienis, bergizi, serta berpotensi menjadi usaha rumahan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

japm

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Industrial & Manufacturing Engineering Social Sciences

Description

Manajemen, Ekonomi, Ekonomi Syariah, Akuntansi, Kewirausahaan, Bisnis, Ilmu Sosial Humaniora, Sastra, Bahasa, Pertanian, Kesehatan, Peternakan, perikanan, Politik, Pendidikan, Ilmu Teknik, Sistem Informasi, Teknik Elektro dan Informatika, Desain Komunikasi Visual, Ilmu Komunikasi, Hukum, ...