Journal of Innovative and Creativity
Vol. 5 No. 3 (2025)

Pengaruh Experienced Regret dan Risk Tolerance Terhadap Keputusan Investasi Cryptocurrency Generasi Z di Kota Medan

Khairani, Alda Dita (Unknown)
Harahap, Kartini (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Nov 2025

Abstract

Cryptocurrency berkembang pesat sebagai instrumen investasi modern dengan potensi keuntungan tinggi namun berisiko besar. Fenomena ini menarik minat Generasi Z di Kota Medan yang dikenal adaptif terhadap teknologi, sehingga keputusan investasi dipengaruhi oleh faktor psikologis dan perilaku. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh experienced regret dan risk tolerance terhadap keputusan investasi secara parsial dan simultan pada investor Generasi Z di Kota Medan. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan asosiatif, menggunakan teknik non-probability sampling dan analisis regresi linier berganda melalui SPSS. Hasil menunjukkan bahwa experienced regret dan risk tolerance berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi, dengan nilai

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

joecy

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

Journal of Innovative and Creatifity (JOECY) publishes research articles in the field of education which report empirical research on topics that are significant across educational contexts, in terms of design and findings. The topic could be in curriculum, teaching learning, evaluation, quality ...