Bhakti Nagori (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat)
Vol. 5 No. 1 (2025): BHAKTI NAGORI (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat) Juni 2025

PENYULUHAN INOVASI TEKNOLOGI INFORMASI PADA KELOMPOK USAHA BERSAMA IBU KREATIF KEMBANG SETAMAN DI KOTA PEKANBARU

Al Hafis, Raden Imam (Unknown)
Nurman, Nurman (Unknown)
Amrillah, Muhammad Faisal (Unknown)
Septianingsih, Elga (Unknown)
Hasanah, Andini Noor (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2025

Abstract

Abstrak Pengabdian ini merupakan pengabdian lanjutan dengan judul : Penyuluhan inovasi teknologi informasi pada kelompok usaha bersama ibu kreatif kembang setaman di kota pekanbaru. Pengabdian ini dengan tujuan Untuk mengidentifikasi mengidentifikasi permasalahan di kelompok usaha bersama ibu kreatif kembang setaman dan memberikan solusi berdasarkan identifikasi permasalahan yang ada dengan melakukan penyuluhan. Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan oleh Tim PKM permasalahan yang ada di kelompok usaha bersama menjadi permasalahan prioritas yang harus ditemukam solusinya agar peyuluhan dapat berjalan dengan baik sehingga membawa kemajuan. Permasalahan yang ada pertama, kurangnya pengetahuan dan sumber daya manusia pada kelompok usaha bersama ibu kreatif dalam memanfaatkan teknologi informasi. Kedua, Belum mampu mengaplikasikan teknologi informasi yang telah diberikan oleh tim pengabdian kepada masyarakat. Metode yang digunakan: observasi, diskusi, penyuluhan dan dokumentasi kegiatan. Adanya kegiatan Pengabdian ini Tim memberikan beberapa solusi yaitu menghadirkan narasumber yang paham dengan inovasi teknologi informasi , dan mempraktekkan penerapan penggunaan teknologi informasi.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

bhakti_nagori

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal ini memuat tulisan – dari berbagai bidang ilmu yang memuat kegitan dosen dalam melaksanakan pengabdian kepada masyarakat , artikel yang dimuat dalam jurnal Bhakti Nagori (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat) merupakan hasil penelitian ilmiah dosen UNIKS yang selanjutnya penerbitan naskah ...