Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan
Vol 3, No 6: JUNI 2018

Miskonsepsi Siswa SMP Kelas IX pada Materi Bentuk Akar

Ayu Dwi Setyaningtyas (Pendidikan Matematika Pascasarjana Universitas Negeri Malang)
Dwiyana Dwiyana (Pendidikan Matematika Universitas Negeri Malang)
Makbul Muksar (Pendidikan Matematika Universitas Negeri Malang)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2018

Abstract

Abstract: Mathematics is a science that is rich concept, where the concept of one another have relevance. In connection with the concept, there is a common mistake made by students are misconceptions. The misconception is that most fatal errors compared to other errors. Because he tends to defend himself when he was given awarning. So the study has the aim to describe misconception that occurs in radical numbers. Subjects in this study were junior high school students of class IX who have misconceptions on radical numbers based on the results of diagnostic tests misconception comes with a confidence level of students in working on the problem. The results showed that students have misconceptions on the concepts and properties that exist in the form of roots.Abstrak: Matematika merupakan suatu ilmu yang kaya akan konsep, dimana antara konsep yang satu dengan yang lain memiliki keterkaitan. Berkaitan dengan konsep, terdapat suatu kesalahan yang biasa dilakukan oleh siswa yaitu miskonsepsi. Miskonsepsi merupakan kesalahan yang paling fatal dibandingkan dengan kesalahan yang lainnya. Karena ia cenderung membela dirinya ketika ia diberi peringatan. Maka penelitian memiliki tujuan untuk mendeskripsikan miskonsepsi yang terjadi pada materi bentuk akar. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa SMP kelas IX yang mengalami miskonsepsi pada materi bentuk akar berdasarkan hasil tes diagnostik miskonsepsi yang dilengkapi dengan tingkat keyakinan siswa dalam mengerjakan soal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa mengalami miskonsepsi pada konsep dan sifat-sifat yang ada pada bentuk akar.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jptpp

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan (Education Journal: Theory, Research, and Development) is an electronic journal focuses on a scientific article concerning education issues in general published by Graduate School of Universitas Negeri Malang since January ...