Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia
Vol 3, No 1 (2005): APRIL 2005

PENGARUH POLA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP TINGKAT PRODUKTIVITAS SEKOLAH

Sukarti Nasihin (Universitas Pendidikan Indonesia)



Article Info

Publish Date
05 Apr 2017

Abstract

Sekolah memiliki tugas dan tanggung jawab yang cukup berat dalam mempersiapkan peserta didik yang berkualitas. Sehubungan dengan hal tersebut kepala sekolah memiliki volume keija yang sangat berat. Berdasarkan temuan di SMA Negeri 2 dan SMA Pahlawan Toha Bandung, pola kepemimpinan manajerial (perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan) menggunakan pola kepemimpinan demokratis. Produktivitas sekolah ditandai oleh penggunaan tenaga yang optimal, prestasi belajar peserta didik sesuai dengan yang diharapkan, penggunaan sarana prasarana yang optimal, penggunaan dana efektif dan efisien serta menjalin hubungan sekolah dan masyarakat secara baik. Secara umum disimpulkan bahwa terdapat pengaruh atau kaitan antara pola kepemimpinan manajerial dengan produktivitas sekolah.

Copyrights © 2005






Journal Info

Abbrev

JAPSPs

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Administrasi Pendidikan (JAP) published on 2003 with the ISSN: p.1412-8152 e.2580-1007 and issued by Program Studi Administrasi Pendidikan Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia. JAP is a journal that focuses on publishing qualitative and quantitative research articles in the ...