Biosel: Biologi Science and Education
Vol 1, No 1 (2016): BUKU REFERENSI

PROSPEK LIMBAH IKAN DI MALUKU Pembuatan Fish Nugget Berbahan Dasar Limbah Ikan dan Eksrak Kulit Nanas serta Uji Kandungan Protein, ALT, dan Koliform Total

Rijal, Muhammad (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Aug 2018

Abstract

Luasnya perairan Maluku menjadikan sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama (prime mover) pembangunan perekonomian daerah Provinsi Maluku. Ketersediaan sumberdaya alam yang melimpah dan potensi ekonomi luar biasa yang mampu menghasilkan produk dan jasa dengan daya saing tinggi, sepanjang dapat mengelolanya dengan tepat. Di sisi lain ketersediaan sumber daya alam yang ada di daratan semakin terbatas, khususnya yang berbasiskan lahan, sejalan dengan bertambahnya penduduk dan berkembangnya kegiatan ekonomi sebagai dampak dari pelaksanaan pembangunan

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

BS

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education Energy Environmental Science

Description

Journal Biosel receiving articles of the results of the study in biology field and education. This journal rising twice a year, namely edition of january-june and edition of ...