Nizhamiyah
Vol 8, No 1 (2018): NIZHAMIYAH

SEMULIA AKHLAK NABI

Pangulu Abdul Karim (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Apr 2018

Abstract

Kedudukan akhlak dalam kehidupan manusia menempati tempat yang penting sekali, baik sebagai individu maupun sebagai masyarakat dan bangsa. Sebab jatuh bangunnya, jaya hancurnya, sejahtera rusaknya seseorang, masyarakat dan bangsa tergantung kepada bagaimana akhlaknya. Apabila akhlaknya baik, akan sejahteralah lahir bathinnya, akan tetapi apabila akhlaknya buruk, rusaklah lahir bathinnya.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

nizhamiyah

Publisher

Subject

Education

Description

1. Profesionalisme guru dalam Pendidikan Dasar Islam 2. Pengembangan dan Desain Pembelajaran dalam Pendidikan Dasar Islam 3. Penerapan dan Pengembangan bidang studi atau mater Pelajaran Pendidikan Dasar Islam 4. Model, Strategi, dan Metode Pembelajaran dalam Pendidikan Dasar Islam 5. Manajemen ...