KEBUTUHAN PROTEIN UNTUK PERTUMBUHAN YUWANA KEP|TING BAKAU, Scylla paramamosain
Nyoman Adiasmara Giri(Balai Besar Riset perikanan Budidaya Laut, Gondol) Yunus Yunus(Balai Besar Riset perikanan Budidaya Laut, Gondol) Ketut Suwirya(Balai Besar Riset perikanan Budidaya Laut, Gondol) Muhammad Marzuqi(Balai Besar Riset perikanan Budidaya Laut, Gondol)
Article Info
Publish Date 22 Mar 2017
Abstract
Budi daya kepiting belum berkembang baik terutama karena terbatasnya benih serla belum tersedianya pakan buatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebutuhan protein pakan bagi pertumbuhan yuwana kepiting bakau (Scylla paramamosarn) sebagai data dasar untuk mengembangkan pakan buatan.
Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia accepts articles in the field of fisheries, both sea and inland public waters. The journal presents results of research resources, arrest, oceanography, environmental, environmental remediation and enrichment of fish ...