Jurnal Sains Matematika dan Statistika
Vol 4, No 2 (2018): JSMS Juli 2018

Trace Matriks Berbentuk Khusus 2 x 2 Berpangkat Bilangan Bulat Negatif

Fitri Aryani (Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau)
Yulianis Yulianis (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2018

Abstract

Trace matriks merupakan jumlah dari elemen-elemen diagonal utama dari matriks bujur sangkar. Makalah ini membahas trace dari matriks yang berbentuk khusus  berpangkat bilangan bulat negatif. Mendapatkan trace dari matriks berbentuk khusus  berpangkat bilangan bulat negatif  maka  matriks harus memiliki invers Terdapat dua langkah dalam pembentukan bentuk umum  trace matriks tersebut. Pertama, menentukan bentuk umum matriks berpangkat  dari matriks khusus  tersebut, dan membuktikan bentuk umum  menggunakan induksi matematika. Kedua, menentukan bentuk umum  dan membuktikannya dengan pembuktian langsung. Didapatkan bentuk umum trace matriks berbentuk khusus berpangkat bilangan bulat negatif  ukuran  untuk n ganjil dan n genap.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JSMS

Publisher

Subject

Mathematics

Description

Jurnal JSMS (print ISSN: 2460-4542 dan online ISSN: 2615-8663) adalah akademik jurnal yang diterbitkan dua kali setahun (Januari dan Juli). Jurnal JSMS bertujuan menerbitkan hasil penelitian berkualitas tinggi yang direview oleh beberapa orang reviewer di bidang Matematika dan Statistika yang ...