JIPM (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika)
Vol 7, No 1 (2018)

Implementasi Pembelajaran Worksheet Berbasis ICT Untuk Peningkatan Kemampuan High Order Mathematical Thinking (HOMT) Siswa SMP

Purwasih, Ratni (Unknown)
Aripin, Usman (Unknown)
Fitrianna, Aflich Yusnita (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Sep 2018

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya tingkat belajar siswa dipengaruhi oleh persepsi mengenai pembelajaran matematika yang dianggap sulit. Siswa harus mengembangkan pengetahuan baru mereka secara aktif dari pengalaman dan pengetahuan sebelumnya sehingga dibutuhkan kemampuan High Order Mathematical Thinking (HOMT) siswa SMP. Untuk mengatasi permasalahan tersebut diperlukan salahsatu model  pembelajaran  yang  diharapkan  mampu  mengembangkan kemampuan High Order Mathematical Thinking (HOMT) siswa  adalah pembelajaran worksheet berbasis ICT. Melalui pembelajaran ini terdapat lembaran-lembaran berisi tugas instruksional yang terdiri dari serangkaian pertanyaan dan informasi yang dirancang berbasis ICT untuk membimbing siswa agar memahami masalah matematika yang memuat soal-soal sistematis bertujuan meningkatkan High Order Mathematical Thinking (HOMT) siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah  quasi experimental dengan bentuk desain Nonequivalent Control Group Design, dimana subyek penelitian tidak dikelompokkan secara acak. Data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui pretes dan postes  kemampuan  HOTM siswa.Tujuan dalam penelitian ini adalah mengkaji pencapaian dan peningkatan kemampuan high order mathematical thinking (HOMT) siswa SMP  di kelas yang mendapat pembelajaran Worksheetberbasis ICT  lebih baik daripada siswa di kelas yang mendapatkan pembelajaran ekspositori.Hasil dari peenlitian ini adalah peningkatan kemampuan HOTM siswa SMP yang menggunakan pembelajaran worksheet berbasis ICT lebih baik dibandingkan kelas yang pembelajarannnya menggunakan ekspositori. 

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JIPM

Publisher

Subject

Education

Description

JIPM (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika) is a semiannual journal, published on March and September. JIPM published by Universitas PGRI Madiun. JIPM provides a forum for lecturers, academicians, researchers, practitioners, and students to deliver and share knowledge in the form of empirical and ...