Jurnal Ilmiah LISKI (Lingkar Studi Komunikasi)
Vol 2 No 1 (2016): FEBRUARI 2016

GERAKAN SOSIAL FOLOWER TWITTER @Ridwan Kamil

Ira Dwi Mayangsari (Universitas Telkom)
Hutomo Ryan (Universitas Telkom)



Article Info

Publish Date
03 Aug 2016

Abstract

Penggunaan media sosial twitter dapat menghasilkan gerakan sosial untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Twitter walikota Bandung @Ridwan Kamil dengan 1 juta followers berusaha menghasilkan gerakan sosial di masyarakat. Penelitian melalui survey deskriptif memperlihatkan followers melakukan fungsi aktif (tweeting, tweeting dan menambah konten, mentioning dan mengirim direct message) dan pasif (searching, following, retweeting dan retweeting dan memberi konten tambahan) melalui twitter serta melakukan gerakan sosial dengan tingkat kategori efektif. Namun, hasil observasi memperlihatkan bahwa gerakan sosial yang dilakukan baru sekedar mensukseskan program yang disosialisasikan Ridwan Kamil, tidak ada kontinyuitas dan belum mengkritisi program yang ada.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

liski

Publisher

Subject

Education

Description

The Journal of Communication Studies Peripheries (LISKI) has a philosophy of advancing communication studies through the dissemination of knowledge transferred by the journal. At the beginning of its formation, LISKI was a discussion-group activity initiated by the lecturers of communication studies ...