BASIS (BAHASA DAN SASTRA INGGRIS)
Vol 1 No 2 (2014): JURNAL BASIS UPB

PENGARUH “Code Mixing” DAN “Code Switching” TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN BAHASA INGGRIS: KEMAMPUAN PEMAHAMAN BAHASA INGGRIS Supiastutik, supiastutikjuhanda@gmail.com, Universitas Jember. Gaguk Rudianto, gagukrudianto@gmail.com. Universitas Putera Batam

supiastutik astutik (universitas jember)



Article Info

Publish Date
12 Feb 2018

Abstract

Didalam proses pengajaran bahasa Inggris di sekolah baik di tingkat SMA maupun tingkat SMP penggunaan bilingual tidak dapat dihindari. Penggunaan bilingual yang sering digunakan dalam proses “mencerdaskan kehidupan bangsa” adalah “Code Mixing” dan “Code Switching.” Kedua alih kode tersebut berperan sangat penting dalam membantu pemahaman kepada siswa. Sejauh mana pengaruh dari kedua kode tersebut didalam pemabahan? Penelitian ini akan mengungkapkannya secara detail dan data yang didapatkan dianalisa dengan menggunakan uji Kruskal Wallis One Way Anova dengan menggunakan nilai chisquare untuk mengetahui signifikansinya.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

basis

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal ini mempublish hasil penelitian maupun non-penelitian dengan tiga topik berkaitan langsung dengan ilmu Bahasa, diantaranya Tekhnik pembelajaran bahasa dan sastra, Bahasa dan Sastra Inggris. Jurnal ini wadah publish artikel secara online dan cetak bagi Mahasiswa, Guru maupun Dosen. Adapun isi ...