Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi
Redaksi Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi mengundang para peneliti untuk mengirimkkan artikel ilmiah berupa kajian ilmiah, karya penelitian dan ide-ide inovasi ilmmiah di Bidang Ilmu Administrasi khususnya terkait dengan pengembangan dan inovasi ilmu, isu-isu sosial yang mendukung pengembangan Ilmu Administrasi Bisnis, Managemen, dan industri kreatif. artikel yang dimuat melalui proses telaan dari reviewer sertra proses penyuntingan tim redaksi. Jurnal Ilmiah Administrasi dan Inovasi ternit dua kali dalam setahun dibulan Juli dan Desember.
Articles
13 Documents
Search results for
, issue
"Vol 4 No 2 (2020)"
:
13 Documents
clear
Pengaruh Inovasi dan Orientasi Pasar terhadap Kinerja Pemasaran Rumah makan di kawasan Kecamatan Cigugur Desa Cisantana Kabupaten Kuningan Keunggulan bersaing sebagai variable intervening
Harjadi, Dikdik;
Gunawan, Wely Hadi
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (425.023 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.2226
Semakin maraknya Bisnis wisata begitu pula tingginya tingkat persaingan bisnis kuliner yang di hadapi pelaku bisnis Rumah Makan Kawasan Wisata Cisantana Kabupaten Kuningan,yang terdiri dari beberapa rumah makan seperti Santana resto,Bubulak food and view, Rumah makan Pondok Pinus Palutungan, Rumah makan Stwaberry ,pada bulan November tahun 2018 –bulan Agustus 2019. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana meningkatkan Keunggulan bersaing dari usaha rumah makan di Cisantana Kabupaten KuninganPenelitian ini dilakukan dengan menganalisis Penelitian ini mengembangkan model teoritis berdasarkan Model Persamaan Stuktural (SEM) yang diuji menggunakan Amos 1.8 sebagai alat analisis. , Responden dari penelitian ini adalah pengunjung dan konsumen rumah makan di daerah Cisantan berjumlah 102 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa inovasi tidak berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, inovasi tidak berpengaruh terhadap kinerja pemasaran, orientasi pasar berpengaruh signifikan terhadap keunggulan bersaing, orientasi pasar tidak berpengaruh keunggulan bersaing, keunggulan bersaing tidak berpengaruh kinerja pemasaran, karena waktu yang sangat singkat, para peneliti membagikan kuesioner sehingga banyak responden yang tidak dapat diwawancarai secara mendalam.
PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN DISIPLIN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING
Deni, Rama;
Heliyani, Heliyani
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (3460.232 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.2623
ABSTRACTThis study aims to analyze and test the effect of compensation and work confusion on employee performance with discipline as an mediasi variable. This research was conducted at the Lima Puluh Kota Regional Secretariat with a type of comparative causal research. The population in this study was ASN who served in the Lima Puluh Kota Regional Secretariat totaling 118 people. Data is processed using Structural Equation Modeling (SEM) with the Smart PLS application. The results showed that: Compensation, positive and not significant effect on employee performance, the work environment had a positive and significant effect on employee performance, discipline had a positive and significant effect on employee performance, Compensation had a positive and significant effect on employee discipline, the work environment had a positive and significant effect. significant on employee discipline, Compensation on employee performance with disciplinary inter mediaries positive influence is not significant on employee performance, work environment on employee performance with disciplinary inter mediaries positive influence, and significant on employee performance at the Lima Puluh Kota Regional SecretariatKeywords: Compensation, Work Environment, Discipline, Employee Performance
BRAND AWARENESS SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI PENGARUH INTERNET MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN
Purwiyanto, Didik;
Purwanto, FX Adi
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (581.483 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.3071
Internet Marketing merupakan bentuk usaha baru dalam memasarkan produk atau jasa serta membangun komunikasi dengan konsumen melalui internet. Internet Marketing juga bertujuan untuk membangun Brand Awareness (kesadaran merek) dalam benak konsumen dan dengan tujuan sebisa mungkin menjadi top of mind dari konsumen yang dituju. Dampak pengunaan internet marketing terhadap penjualan akan besar jika banyak konsumen yang berkunjung ke situs tersebut dan mengetahui merek yang sedang ditawarkan. Penelitian ini bertujuan untuk Brand awareness sebagai variabel pemediasi pengaruh internet marketing terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini dilakukan pada 100 mahasiswa Progrm Diploma Pelayaran Universitas Hangtuah. Kesimpulan hasil penelitian adalah ada pengaruh internet marketing terhadap brand awareness dan keputusan pembelian dan ada pengaruh brand awareness terhadap terhadap keputusan pembelian.Kata kunci: Brand Awareness, Internet Marketing, Tiket Online
PEMETAAN EKONOMI KREATIF DALAM MENINGKATKAN PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN BOJONEGORO
Wijoyo, Handoko Sosro Hadi;
Anitasari, Hening
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (1410.311 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.3205
Untuk mencapai perangkingan dari ke 16 subsektor ekonomi kreatif yang bercirikan pemanfaatan kreatifitas, idea dan inovasi, ketrampilan serta bakat individu merupakan proses pemilihan yang sangat krusial. Hal ini dikarenakan output dari ekonomi kreatif berupa produk dan jasa ataupun pemanfaatan daya kreasi dan daya cipta individu atau komunitas yang semakin variatif dan berkembang. Untuk bisa melakukan penentuan kompetensi inti maka dilakukan pemetaan ekonomi kreatif terlebih dahulu. Kajian dalam penelitian ini berupa pemetaan ekonomi kreatif beserta penentuan kompetensi inti ekonomi kreatif Kabupaten Bojonegoro berdasarkan multi-kriteria pada data yang di olah dari berbagai sumber. Dengan mengunakan Motode AHP dari 16 subsektor dikerucutkan menjadi 8 sebagai fokus untuk di prioritaskan, dengan membuat website www.ekonomikreatifbojonegoro.id untuk memudahkan pemetaan sebaran pelaku ekonomi kreatif di Bojonegoro, hal ini agar data dapat terus update.
Inovasi Administrasi Perpajakan Dalam Optimalisasi Peneriamaan Pajak Daerah (Studi Pemasangan Tapping Box Pada Pajak Hotel, Restoran Dan Hiburan Di Kota Kendari)
Firdaus, Firdaus
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (293.845 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.3239
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi inovasi administrasi perpajakan dengan melihat pengeloiaan sumber daya manusia perpajakan yang produktif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Pemerintah Kota Kendari telah membentuk kerjasama melalui Nota Kesepahaman (Memorandum of Unsderstanding) dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Bidang Koordinasi, Supervisi dan Pencegahan (Korsubgah) dan Bank Sultra. Salah satu kesepakatan yang dibangun adalah kerjasama pemasangan alat perekam pajak (tapping box) pada usaha perhotelam, restoran dan hiburan. Legalitas penerapan alat transaksi pajak ini diatur dalam Peraturan Walikota Kendari Nomor 24 Tahun 2019 tentang Pembayaran dan Pemungutan Pajak dan Retribusi Daerah secara Sistem Online melalui Alat Perekam Pajak. Penerapan tapping box memberikan dampak yang sangat positif terhadap besaran jumlah penerimaan daerah dibandingkan dengan sebelum adanya pemasangan alat tersebut. Hal ini terliha pada penerimaan pajak hotel tahun 2018 sebesar Rp. 8,76 miliar meningkat menjadi Rp. 12,7 miliar pada tahun 2019. Penerimaan pajak restoran tahun 2018 sebesar Rp. 11,2 miliar menjadi Rp. 16 miliar meningkat pada tahun 2019. Kemudian penerimaan pajak hiburan pada tahun 2018 sebesar Rp. 7,2 miliar meningkat menjadi Rp. 8,5 miliar pada tahun 2019. Jumlah pemasangan tapping box di Kota Kendari juga meningkat yang awalnya 76 unit menjadi 464 unit hingga Oktober tahun 2020. Maka dari itu, perlu meningkatkan kerjasama dari berbagai pihak dalam menyelenggarakan program penerapan tapping box untuk mengoptimalkan penerimaan pajak hotel, restoran dan hiburan supaya terciptanya efektifitas dan efisiensi dalam  sebuah inovasi dalam administrasi perpajakan untuk membangun sumber daya manusia perpajakan yang produktif dan berbasis digital.
PENGARUH PENANGANAN KOMPLAIN TERHADAP KEPUASAN TERTANGGUNG PADA PT. ASURANSI MULTI ARTHA GUNA, TBK SURABAYA
Listyawati, Liling;
Sari, Anik Nurpuspita
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (2864.06 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.3282
Keberadaan asuransi bukanlah menghilangkan suatu risiko, melainkan memberikan bantuan untuk mengurangi risiko kepada pihak tertanggung yang mengalami kerugian akibat risiko. Komplain atau keluhan tertanggung bagi perusahaan asuransi akan dijadikan bentuk evalulasi diri dari kinerja yang telah dilakukan oleh perusahaan. Dengan adanya komplain atau keluhan tertanggung perusahaan asuransi dapat mengetahui kelemahan yang ada pada perusahaan dan memperbaiki kelemahan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh secara simultan, parsial dan dominan antara penanganan komplain yang terdiri dari keadilan prosedural, keadilan interaksional dan keadilan distributif terhadap kepuasan tertanggung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode asosiasif dengan pendekatan kuantitatif. Utuk pegumpulan datanya dilakukan dengan cara wawancara, kuesioner dan dokumentasi. Yang menjadi populasi dalam penelitian in adalah semua tertanggung yang pernah membeli produk atau jasa jasa asuransi di PT. Asuransi Multi Artha Guna, tbk Surabaya pada tahun 2018 yang berjumlah 1.105 tertanggung dengan karakteristik Tertanggung yang pernah melakukan transaksi asuransi lebih dari dua tahun dan telah berusia diatas 17 tahun. Dengan menggunakan rumus Slovin maka di ketahui jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 92 responden. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa penanganan komplain yang terdiri dari keadilan prosedural, keadilan interaksional dan keadilan distributif dapat memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kepuasan tertanggung. Hal ini ditunjukan dari hasil koefisien Determinan bahwa penanganan komplain yang terdiri dari keadilan prosedural, keadilan interaksional dan keadilan dsitributif sebesar 71% terhadap kepuasan tertanggung dan 29% dipengaruhi oleh faktor lain. Hasil penelitian ini dapat memberikan masukan atau informasi kepada perusahaan bahwa dengan memperhatikan komplain tertanggung yang terdapat pada asuransi tersebut akan berpengaruh terhadap kepuasan tertanggung
Pengaruh Inovasi dan Orientasi Pasar terhadap Kinerja Pemasaran Rumah makan di kawasan Kecamatan Cigugur Desa Cisantana Kabupaten Kuningan Keunggulan bersaing sebagai variable intervening
Harjadi, Dikdik;
Gunawan, Wely Hadi
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (425.023 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.2226
Semakin maraknya Bisnis wisata begitu pula tingginya tingkat persaingan bisnis kuliner yang di hadapi pelaku bisnis Rumah Makan Kawasan Wisata Cisantana Kabupaten Kuningan,yang terdiri dari beberapa rumah makan seperti Santana resto,Bubulak food and view, Rumah makan Pondok Pinus Palutungan, Rumah makan Stwaberry ,pada bulan November tahun 2018 –bulan Agustus 2019. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana meningkatkan Keunggulan bersaing dari usaha rumah makan di Cisantana Kabupaten KuninganPenelitian ini dilakukan dengan menganalisis Penelitian ini mengembangkan model teoritis berdasarkan Model Persamaan Stuktural (SEM) yang diuji menggunakan Amos 1.8 sebagai alat analisis. , Responden dari penelitian ini adalah pengunjung dan konsumen rumah makan di daerah Cisantan berjumlah 102 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa inovasi tidak berpengaruh terhadap keunggulan bersaing, inovasi tidak berpengaruh terhadap kinerja pemasaran, orientasi pasar berpengaruh signifikan terhadap keunggulan bersaing, orientasi pasar tidak berpengaruh keunggulan bersaing, keunggulan bersaing tidak berpengaruh kinerja pemasaran, karena waktu yang sangat singkat, para peneliti membagikan kuesioner sehingga banyak responden yang tidak dapat diwawancarai secara mendalam.
PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN DISIPLIN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING
Deni, Rama;
Heliyani, Heliyani
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (3460.232 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.2623
ABSTRACTThis study aims to analyze and test the effect of compensation and work confusion on employee performance with discipline as an mediasi variable. This research was conducted at the Lima Puluh Kota Regional Secretariat with a type of comparative causal research. The population in this study was ASN who served in the Lima Puluh Kota Regional Secretariat totaling 118 people. Data is processed using Structural Equation Modeling (SEM) with the Smart PLS application. The results showed that: Compensation, positive and not significant effect on employee performance, the work environment had a positive and significant effect on employee performance, discipline had a positive and significant effect on employee performance, Compensation had a positive and significant effect on employee discipline, the work environment had a positive and significant effect. significant on employee discipline, Compensation on employee performance with disciplinary inter mediaries positive influence is not significant on employee performance, work environment on employee performance with disciplinary inter mediaries positive influence, and significant on employee performance at the Lima Puluh Kota Regional SecretariatKeywords: Compensation, Work Environment, Discipline, Employee Performance
BRAND AWARENESS SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI PENGARUH INTERNET MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN
Purwiyanto, Didik;
Purwanto, FX Adi
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (581.483 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.3071
Internet Marketing merupakan bentuk usaha baru dalam memasarkan produk atau jasa serta membangun komunikasi dengan konsumen melalui internet. Internet Marketing juga bertujuan untuk membangun Brand Awareness (kesadaran merek) dalam benak konsumen dan dengan tujuan sebisa mungkin menjadi top of mind dari konsumen yang dituju. Dampak pengunaan internet marketing terhadap penjualan akan besar jika banyak konsumen yang berkunjung ke situs tersebut dan mengetahui merek yang sedang ditawarkan. Penelitian ini bertujuan untuk Brand awareness sebagai variabel pemediasi pengaruh internet marketing terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini dilakukan pada 100 mahasiswa Progrm Diploma Pelayaran Universitas Hangtuah. Kesimpulan hasil penelitian adalah ada pengaruh internet marketing terhadap brand awareness dan keputusan pembelian dan ada pengaruh brand awareness terhadap terhadap keputusan pembelian.Kata kunci: Brand Awareness, Internet Marketing, Tiket Online
PEMETAAN EKONOMI KREATIF DALAM MENINGKATKAN PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN BOJONEGORO
Wijoyo, Handoko Sosro Hadi;
Anitasari, Hening
Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS DR SOETOMO SURABAYA
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (1410.311 KB)
|
DOI: 10.25139/jiabi.v4i2.3205
Untuk mencapai perangkingan dari ke 16 subsektor ekonomi kreatif yang bercirikan pemanfaatan kreatifitas, idea dan inovasi, ketrampilan serta bakat individu merupakan proses pemilihan yang sangat krusial. Hal ini dikarenakan output dari ekonomi kreatif berupa produk dan jasa ataupun pemanfaatan daya kreasi dan daya cipta individu atau komunitas yang semakin variatif dan berkembang. Untuk bisa melakukan penentuan kompetensi inti maka dilakukan pemetaan ekonomi kreatif terlebih dahulu. Kajian dalam penelitian ini berupa pemetaan ekonomi kreatif beserta penentuan kompetensi inti ekonomi kreatif Kabupaten Bojonegoro berdasarkan multi-kriteria pada data yang di olah dari berbagai sumber. Dengan mengunakan Motode AHP dari 16 subsektor dikerucutkan menjadi 8 sebagai fokus untuk di prioritaskan, dengan membuat website www.ekonomikreatifbojonegoro.id untuk memudahkan pemetaan sebaran pelaku ekonomi kreatif di Bojonegoro, hal ini agar data dapat terus update.