cover
Contact Name
Sulaiman Ali
Contact Email
sulaimanali@utu.ac.id
Phone
+6281360045520
Journal Mail Official
mekanova@utu.ac.id
Editorial Address
Jurusan Teknik Mesin, Fakultas Teknik Universitas Teuku Umar, Jalan Alue Peunyareng, Kecamatan Meureubo, Aceh Barat, Aceh.
Location
Kab. aceh barat,
Aceh
INDONESIA
Jurnal Mekanova : Mekanikal, Inovasi dan Teknologi
Published by Universitas Teuku Umar
ISSN : 24775029     EISSN : 25020498     DOI : -
Core Subject : Engineering,
Jurnal Mekanova merupakan kumpulan karya ilmiah para akademisi, peneliti dan praktisi yang bertujuan menyatukan pengalaman-pengalaman, ide-ide dan hasil penelitian terutama dalam bidang“Mekanikal, Inovasi dan Teknologi”.
Articles 308 Documents
Uji Kemampukerasan Baja Tahan Karat AISI 304 Herdi Susanto; Pribadyo Pribadyo; Rahmad Novizar
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 3, No 1 (2017): April
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (508.36 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v3i1.859

Abstract

Baja tahan karat AISI 304 secara umum digunakan pada mesin-mesin konstruksi terapan sederhana seperti poros propeler kapal nelayan, mesin penghancur es, pemeras tebu dan lainnya, dikarenakan ketahanan korosifnya yang baik, disisi lain kelemahan AISI 304 pada kondisi lapangan sering mengalami deformasi dan kepatahan dengan putaran yang relatif tinggi. Untuk mengatasi hal tersebut dapat dilakukan usaha menambah nilai kekerasan permukaan dengan melakukan pengujian Jominy Hardenability. Pengujian Jominy yang dilakukan pada spesimen uji dengan standar ASTM A255-02, dengan laju air pada nozzle 45 liter/menit, pada temperature 8500C dan holding time 15-20 menit. Hasil pengujian menunjukkan bahwa nilai awal kekerasan permukaan pada ujung quenching sisi A adalah 187 HB dan pada sisi B adalah 170 HB. Nilai kekerasan permukaan setelah di normalizing pada ujung quenching sisi A adalah 182 HB dan pada sisi B adalah 188 HB. Maka terjadi penurunan kekerasan pada sisi A sebesar 5 HB, dan terjadi peningkatan kekerasan pada sisi B sebesar 18 HB. Setelah di uji Jominy nilai kekerasan pada sisi A adalah 227 HB, dan pada sisi B adalah 223 HB. Pada pengujian jominy terjadi peningkatan kekerasan pada ujung sisi A sebesar 45 HB, dan peningkatan kekerasan pada sisi B sebesar 35 HB. Hasil penelitian ini dapat direkomendasikan bahwa AISI 304 sebelum digunakan sebaiknya dilakukan pengerasan permukaan sehingga sifat mekanik bahan menjadi lebih optimal.Keywords : Uji Jominy, AISI 304 , Normalizing, ASTM A255-02 
Pengujian Papan Komposit Diperkuat Serat Tandan Kosong Kelapa Sawit ( TKKS ) Dengan Menggunakan Alat Uji Impact Charpy Safrijal Safrijal; Syurkarni Ali; herdi susanto
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 3, No 1 (2017): April
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (758.428 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v3i1.864

Abstract

The potential waste of empty fruit bunches palm oil (TKKS) that pure of utilization, so unusefull things. The composite combine Two phase that is the phase matrix and the reinforced phase. Polyester resin is one of the matrix and empty fruit bunches of oil palm as an reinforced. This case is Composite Board Test with a specimen size of 55 x 10 x 10 mm using impact test to be able to know the hardness result of resin mixture and empty fruit bunch palm oil, Composite fiber board is formed with brittle and rigid condition. In the composite test process using the impact test apparatus, the steps of the test there are lifting the pendulum up to 140 degrees by turning counterclockwise, positioning the specimen at the pedestal completely in the middle position, where the knife in the specimen pendulum parallel to the locked pendulum should be pressed on the brake pedal, Pull the pendulum lock or release to swing and break the specimen, Brake pedal is released to stop pendulum, View and record the test data result that indicated by the needle pointer on the arc, the final results shown average impact value is 0.467 J / mm2. In the Horizontal direction the results Average 0.491 J / mm2, highest Vertical direction value 0.480 J / mm2, and Horizontal direction 0,506 J / mm2Keywords : oil palm empty fruit bunch waste, economical products, compressive strenght of the material 
PERANCANGAN ALAT UKUR TINGKAT KEKERUHAN DAN KADAR pH AIR BERBASIS MIKROKONTROLER Mukhlizar Mukhlizar; Rita Hartati; Murhaban Murhaban
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 5, No 1 (2019): April
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (470.197 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v5i1.1075

Abstract

Peranan air dalam kehidupan dirasa sangat penting sehingga perlu mendapat perhatian khusus dalam pengelolaan dan pemanfaatan yang baik. Peningkatan pengetahuan masyarakat tentang air yang layak dikonsumsi makhluk hidup maupun tentang air bagi usaha peternakan dan perikanan, dapat dicapai salah satunya dengan pemanfaatan alat teknologi yang mendukung. Alat teknologi yang tersedia saat ini untuk mengukur tingkat kekeruhan ialah Turbidimeter dan alat untuk mengukur kadar pH ialah pH Meter. Kedua alat tersebut memiliki bentuk dan fungsinya masing-masing sehingga terkesan sangat menyulitkan dari segi efisiensi waktu dan tenaga serta biaya. Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang alat ukur baru berbasis mikrokontroler dengan tingkat resolusi baik untuk mengukur tingkat kekeruhan dan pH air sekaligus yang lebih efisien. Alat ukur berbasis mikrokontroler ini dirancang dengan menggunakan sistem sensor fotodioda dan sensor pH. Nilai hasil uji rancangan alat ukur mikrokontroler akan dianalisa dengan menggunakan persamaan uji regresi linier sederhana terhadap nilai hasil uji alat ukur standar (turbidimeter dan pH meter). Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi baru dalam inovasi teknologi yang dapat digunakan oleh masyarakat secara lebih mudah dan murah.Penelitian ini dilakukan di UPT Laboratorium MIPA Terpadu Universitas Teuku Umar, Jalan Alue Peunyareng Kecamatan Meureubo Kabupaten Aceh Barat mulai bulan Januari sampai dengan Agustus 2018.Berdasarkan hasil kalibrasi sensor, diperoleh nilai tegangan keluaran terhadap perubahan jarak. Nilai tegangan tersebut mengikuti persamaan  sebagai hubungan nilai tegangan terhadap perubahan jarak per 1 cm dan  sebagai hubungan tegangan terhadap nilai pH
Analisis Pembangkit Listrik Hibrid Untuk Kawasan Universitas Teuku Umar Meulaboh Sulaiman Ali; Maidi Saputra
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 1, No 1 (2015): Oktober
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (376.88 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v1i1.824

Abstract

Which more lower deficit of fossil energy for generated power plant, in order to need to do wind power generation plant analysis based on renewable energy which is wind turbine horizontal type. This study is analyzing a power system with electric power load for Teuku Umar University by using a hybrid power generation system which HOMER between wind turbines and diesel generators. Wind resources are used is measured by BMKG Meulaboh Station, which is 6 m/s. The results of the simulation is given by the value of the Net Present Cost (NPC) and the lowest, in the amount of $43,686,940, Cost of Energy (COE) is 16.993 $/kWh for the value of Renewable Factor (RF) was 40% and for the value of Renewable Factor (RF), the largest at 58%, the value of the Net Present Cost (NPC) amounted to $ 68,091,256 and Cost of Energy (COE) is 16.993 $/kWh. Keywords: Wind Turbine, Homer, Power Plants, Net Present Cost (NPC), Renewable Factor (RF)
Pengaruh Waktu dan Temperatur Pemanasan Pada Pengujian Alat Pengolahan Sampah Plastik Menjadi Bahan Bakar Minyak Pribadyo Pribadyo; Teguh Firmanto; Desy Saputra; Mardianto Mardianto
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 1, No 1 (2015): Oktober
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (795.545 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v1i1.829

Abstract

Plastics are polymers long chains of atoms that bind to each other. This chain form many repetitive molecular units, or "monomers". Plastics are formed from organic condensation or addition polymers and may also comprise other substances to improve performance or economics. Judging from the nature of the plastic that is composed of constituent components of petroleum hydrocarbons, the plastic waste has the potential to be converted into fuel. The aim of this study was to determine the influence of time and temperature on the quality of oil products from the pyrolysis process PP and LDPE plastic waste. The technique used to restore the plastic material is by breaking the carbon chains or polymers that become hydrocarbons. And for the decomposition technique to be used is the method of pyrolysis. Pyrolysis is a process of decomposition of the material at high temperatures in the absence of air or with air is limited. Decomposition of the pyrolysis process is also often referred to devolatilization. The main products of pyrolysis can be produced are charcoal (char), oil, and gas. On pyrolysis occurs tool decomposition process of organic compounds on the materials. This decomposition caused by the heating process without directly related to the air with little oxygen. Results of testing tools to test materials for a type of plastic LDPE (low-density polyethylen) at temperatures of 246 0C combustion chamber, reactor temperature 114 0C, 94 0C temperature of the first condenser and the second condenser temperature 61 0C with a duration of 57 minutes burning oil expenditures occur. At 345 0C temperature in the combustion chamber, the reactor temperature 113 0C, 99 0C temperature in condenser I, temperature 63 0C in condenser II with the duration of 93 minutes burning of oil does not produce. With the test material for plastic types PP (Polypropylene) at temperatures of 239 0C combustion chamber, reactor temperature 114 0C, 94 0C temperature of the first condenser and the second condenser temperature 57 0C with a duration of 42 minutes burning oil expenditures occur. At 330 0C temperature in the combustion chamber, the reactor temperature 121 0C, 105 0C temperature in condenser I, 59 0C temperature in condenser II with the duration of 99 minutes burning of oil does not produce.   Keywords: Waste plastic, temperature, pyrolysis oil, Testing
Laju Korosi Atmosferik Kawasan Pesisir dan Rural Di Kabupaten Aceh Barat Pasca Tsunami 2004 Herdi Susanto; Joli Supardi; M Ridha; Syifaul Huzni; S Fonna
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 2, No 2 (2016): Oktober
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1159.791 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v2i2.834

Abstract

Korosi merupakanpenyebab utama kegagalan dini banyak infrastuktur yang berada di daerah pesisir. akibat bencana gempa dan tsunami Desember 2004 Perubahan iklim disepanjang garis pantai Barat Selatan Aceh semakin tinggi, kerusakan tersebut berdampak pada lingkungan sekitarnya, angin menjadi lebih kencang dan kandungan garam klorida dalam udara menjadi meningkat hal ini memacu peningkatan laju korosi atmosferik pada konstruksi-konstruksi yang terbuat dari logam, Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dampak perubahan laju korosi atmosferik yang terjadi pada kawasan tsunami yang berjarak dibawah 5 km dari pinggir pantai terhadap kawasan yang tidak dilanda tsunami yang berjarak diatas 5 km dari pinggir pantai, untuk logam kontruksi yang sering digunakan oleh masyarakat untuk infrastruktur. Enam lokasi penelitian pengukuran laju korosi atmosferik dipilih, yaitu: Pasi Ujong Kalak, Peunaga Pasi, Kubang Gajah penelitian tahun 2014 kawasan pesisir dan Alue Peuyareng, Pasi Jambu, Paya Lumpat penelitian tahun 2015kawasan rural berdasarkanASTM G 50. Hasil penelitian lajukorosi atmosferik menunjukkan bahwa semakinjauh dengan pinggir pantai maka laju korosi atmosferik akan menurun rata-rata untuk baja tulangan 1,62 mpy, baja nako1,06 mpy, baja strip 2,95 mpy, baja siku 0,25 mpy, baja plat mencapai 0,67 mpy. Kata Kunci: korosi atmosferik, logam kontruksi,Aceh Barat, ASTM G 50
Kajian Literatur Sudu Turbin Angin Untuk Skala Kecepatan Angin Rendah Maidi Saputra
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 2, No 2 (2016): Oktober
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (795.854 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v2i2.839

Abstract

Penggunaan turbin angin pada suatu daerah yang memiliki skala kecepatan angin rendah diperlukan untuk efisiensi penggunaan turbin angin dan penggunaan pada skala rumah tangga. Maka perlu dilakukan analisis studi literatur (kepustakaan) mengenai jenis sudu turbin yang sesuai untuk aplikasi turbin angin pada keadaan kecepatan angin rendah. Dimensi rotor turbin berpengaruh terhadap kemampuan turbin untuk menangkap angin yang melewati turbin. Pemilihan jumlah sudu pada turbin berdasarkan pada rancangan kecepatan turbin dan beberapa airfoil yang cocok untuk diterapkan pada turbin angin sumbu horizontal dengan skala kecil hingga besar. Jenis bahan yang sesuai dengan kajian adalah pipa PVC sebagai bahan dasar pembuatan sudu (baling-baling) turbin angin karena mudah dilakukan dan sesuai dengan salah satu Standar Amerika tentang Sudu Turbin (NACA) yaitu NACA 2410. Kata Kunci : Turbin angin, Sudu turbin, Rotor, Kecepatan angin rendah, NACA 2410.
Analisa Pengaruh Casting Speed dan Superheat Terhadap Cacat Permukaan Slab Baja Grade 1A0804 Herdi Susanto
Jurnal Mekanova: Mekanikal, Inovasi dan Teknologi Vol 2, No 1 (2016): April
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (626.093 KB) | DOI: 10.35308/jmkn.v2i1.844

Abstract

Increasing the life of the continuous casting machine causes a defect on the surface of the steel slab, it takes some corrective measures for the casting process, such as by redefining and updating the standard operating parameters that influence the casting process with a review of the surface defects. This research was conducted at the Division of Steel Slab Plant II PT. Krakatau Steel using casting machine kontiyu Low head machine with a straight mold, angle and transverse crack at grade steel slab 1A0804. The result showed the operating parameters are better at ≤ 1.30 casting speed <1.35 m/min and 250 <superheat ≤ 300 C. From these results it can be concluded that the standard operating parameters of continuous casting to casting speed of 1.4 m / min is important to be updated and superheat 300C can still be used Keywords : steel 1A0804, casting speed, superheat, angle crack, transverse crack
Analisis Perpindahan Panas Pada Heat Exchanger Di Furnace Boiler Circulating Fludizing Bed Unit 1 Pltu Nagan Raya 2 X 110 Mw Saputra, Maidi; Syah, Ari Ferdian
Jurnal Mekanova Vol 5, No 8 (2018): JURNAL MEKANOVA
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (861.405 KB)

Abstract

Sistem tenaga listrik terdiri atas pembangkitan, penyaluran dan distribusi. Salah satu jenis pembangkit adalah Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU). Komponen?komponen utama dalam PLTU adalah ketel uap (Boiler), Turbin Uap, Kondenser dan Generator sinkron. Perpindahan panas yang terjadi di dalam beberapa Heat Exchanger pada Furnace Boiler Ciruculating Fludizing Bed (CFB) terjadi dengan Konduksi, Konveksi maupun Radiasi. Tujuan penelitian ini untuk menghitung dan membandingkan nilai Koefisien Perpindahan Panas dan banyaknya Kalor yang Diserap selama proses penelitian atau Nilai Aktual dengan proses Komisioning pada Heat Exchanger di Furnace Boiler (Wall tube atau HE1, Evaporator atau HE2, dan Platen Superheater atau HE3). Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi. Pengolahan data untuk menghitung nilai Koefisien Perpindahan panas dan banyaknya kalor yang diserap terlebih dahulu dengan menghitung beda temperatur dengan metode Log Mean Difference Temperature (LMDT) dan juga bilangan Nusselt dan Reynold untuk masing-masing Heat Exchanger pada kondisi Aktual dan komisioning. Selanjutnya didapatkan nilai perhitungan untuk Koefisien Perpindahan Panas pada HE1 Aktual dan komisioning sebesar 0,598 W/m2 0c, pada HE2 Aktual dan Komisioning sebesar 0,829 W/m2 0c, pada HE3 Aktual sebesar 0,779 W/m2 0c dan Komisioning sebesar 0,8 W/m2 0c, dan banyaknya kalor yang diserap pada HE1 Aktual sebesar 88,515 KJ/Kg dan Komisioning sebesar 11,99 KJ/Kg, pada HE2 Aktual sebesar 1,73 KJ/Kg dan Komisioning sebesar 1,44 KJ/Kg, pada HE3 Aktual sebesar 271,06 KJ/Kg dan Komisioning sebesar 72,82 KJ/Kg. Kata Kunci : Furnace Boiler, Heat Exchanger, LMDT, koefisien panas menyeluruh, kalor yang diserap
Sensor Magnetik Fluxgate Berkonfigurasi 2×(1000/500/1000) Mukhlizar, Mukhlizar; Murhaban, Murhaban
Jurnal Mekanova Vol 5, No 8 (2018): JURNAL MEKANOVA
Publisher : universitas teuku umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (849.835 KB)

Abstract

Pengukuran merupakan suatu hal yang tidak dapat dipisahkan dalam kehidupan sehari-hari. Kurangnya alat ukur dengan resolusi tinggi, masih meninggalkan suatu rintangan dalam hal pengukuran medan magnetik lemah. Salah satu metode yang dapat dilakukan untuk mengukur medan magnet adalah metode fluxgate. Rentang kerja sensor fuxgate untuk mendeteksi medan magnet berkisar antara 10?10 ? 10?4T baik DC maupun AC. Sensor fluxgate memiliki sensitivitas yang tinggi, stabil terhadap suhu tinggi, daya operasi yang rendah, ukuran yang kecil, serta resolusinya hingga 10 pT. Sehingga sensor fluxgate sangat cocok untuk mengukur medan magnetik yang lemah. Telah dilakukan karakterisasi terhadap sensor magnetik flusxgate dengan konfigurasi 2 ? (1000/500/1000). Sensitivitas yang diperoleh sebesar 17,793 V/?T dan resolusi sensor sebesar 56,2 pT/mV. Kesalahan mutlak sensor yang diperoleh maksimum sebesar 0.0334 ?T dengan kesalahan relatif sebesar 1,5%. Kata Kunci: Fluxgate, Sensitivitas, Resolusi, Medan magnetik lemah

Page 2 of 31 | Total Record : 308