cover
Contact Name
Muhamad Suhardi
Contact Email
jurnalp4i@gmail.com
Phone
+6285239967417
Journal Mail Official
jurnalp4i@gmail.com
Editorial Address
JURNAL P4I Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia (P4I) Lingkungan Handayanai, Kel. Leneng, Kec. Praya, Kab. Lombok Tengah, NTB Principal Contact: Dr. Muhamad Suhardi, M.Pd Phone: 085239967417 Email: ardhysmart7@gmail.com
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
ELEMENTARY : Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar
ISSN : 27748014     EISSN : 27747034     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal ini berisi artikel hasil pemikiran dan penelitian yang ditulis oleh para guru, dosen, pakar, ilmuwan, praktisi, dan pengkaji dalam semua disiplin ilmu yang berkaitan dengan pendidikan dasar.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 4 Documents
Search results for , issue "Vol. 3 No. 2 (2023)" : 4 Documents clear
MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENENDANG BOLA DENGAN MENGGUNAKAN ALAT BANTU BOLA PLASTIK PADA SISWA KELAS VI SDN 9 PRAYA HAERUL HAERUL
ELEMENTARY: Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/elementary.v3i2.2222

Abstract

The purpose of this study is to improve the skill of kicking the ball by using plastic ball aids in grade VI students of SDN 9 Praya in 2019/2020", this research is a Class Action Research (PTK). The research is carried out in two cycles, with each cycle consisting of planning, implementing actions, observation, and reflection. The subjects of the study were class VI students of SD N 9 Praya for the 2019/2020 Academic Year, totaling 22 students. The data source comes from teachers and students. Data collection techniques are by observation and interviews. Data validity using method triangulation techniques. Data analysis uses comparative descriptive statistical analysis techniques and critical analysis. The research procedure is an interrelated spiral model. The results showed that the skill of kicking the ball using plastic ball aids in grade VI students of SD N 9 Praya can be improved. The increase occurred from precyclical, cycle I to cycle II, namely: precyclical the average value was only 67.5, in cycle I the average value was 70, and in cycle II it increased to 77 where the percentage of completion from precyclical was 36.4% in cycle I 63.6% and cycle II 86.4%. The learning process uses plastic ball aids, so that students' interest, activeness, and mastery of basic movements playing football increase to be higher so that they can support quality learning. The conclusion of this study is that the skill of kicking the ball using plastic ball aids in grade VI students of SD N 9 Praya in 2019/2020 increased. ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah untuk Meningkatkan keterampilan menendang bola dengan menggunakan alat bantu bola plastik pada siswa kelas VI SDN 9 Praya Tahun 2019/2020”, Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus, dengan tiap siklus terdiri atas perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Subyek penelitian adalah siswa kelas VI SDN 9 Praya Tahun Pelajaran 2019/2020 yang berjumlah 22 siswa. Sumber data berasal dari guru dan siswa. Teknik pengumpulan data adalah dengan observasi dan wawancara. Validitas data menggunakan teknik triangulasi metode. Analisis data menggunakan teknik analisis statistik deskriptif komparatif dan analisis kritis. Prosedur penelitian adalah model spiral yang saling berkaitan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan menendang bola dengan menggunakan alat bantu bola plastik pada siswa kelas VI SD N 9 Praya dapat meningkat. Peningkatan terjadi dari prasiklus, siklus I ke siklus II yaitu: prasiklus nilai rata-rata hanya 67,5, pada siklus I nilai rata-rata 70, dan pada siklus ke II meningkat menjadi 77 dimana prosentase ketuntasan dari prasiklus sebesar 36,4% pada siklus I 63,6% dan siklus II 86,4%. Proses pembelajaran menggunakan alat bantu bola plastik, sehingga minat, keaktifan, dan penguasaan gerak dasar bermain sepak bola siswa meningkat menjadi lebih tinggi sehingga bisa mendukung suatu pembelajaran yang berkualitas. Simpulan penelitian ini adalah keterampilan menendang bola dengan menggunakan alat bantu bola plastik pada siswa kelas VI SD N 9 Praya Tahun 2019/2020 meningkat.
MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA MANDIRI KATA DAN KALIMAT DENGAN LAFAL YANG TEPAT MELALUI STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING SISWA KELAS I SDN 2 MARGOSARI RINI UDIASTUTI
ELEMENTARY: Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/elementary.v3i2.2245

Abstract

The purpose of this study was to improve the ability to read words and sentences independently with the correct pronunciation through a problem-based learning strategy for first grade students at SDN 2 Margosari. This research is a classroom action research. This classroom action research was conducted at SDN 2 Margosari, in class I with a total of 19 students for the 2022/2023 school year. The method used is a problem based learning strategy. Based on the results of the formative test score data after the improvement in cycle 1, it can be said that there is an increase in learning outcomes. This is indicated by the increase in the results of the formative test, which was originally only 6 students (30%) completed to 15 students (75%). The results of the formative test score data after improvement (cycle II) can be said that there is an increase in learning outcomes. This is indicated by the increase in formative test results, which originally only 15 students (75%) completed to 20 students (100%). Based on observations in Cycle II, students were active in participating in learning and in carrying out the teacher's duties well. It turns out that using problem based learning strategies to improve student learning outcomes is in accordance with the expected plans. ABSTRAKTujuan Penelitian ini untuk meningkatkan kemampuan membaca mandiri kata dan kalimat dengan lafal yang tepat melalui strategi problem based learning siswa kelas I SDN 2 Margosari. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan di SDN 2 Margosari, pada kelas I dengan jumlah siswa 19 siswa tahun ajaran 2022/2023. Metode yang di gunakan  dengan strategi problem based learning. Berdasarkan hasil data nilai tes formatif setelah diadakan perbaikan siklus 1 dapat dikatakan  bahwa ada peningkatan dalam hasil pembelajaran. Hal ini ditunjukkan dengan meningkatnya hasil tes formatif, yang semula ketuntasannya hanya 6 siswa (30%) menjadi 15 siswa (75%). Hasil data nilai tes formatif setelah diadakan perbaikan (siklus II) dapat dikatakan  bahwa ada peningkatan dalam hasil pembelajaran. Hal ini ditunjukkan dengan meningkatnya hasil tes formatif, yang semula ketuntasannya hanya 15 siswa (75%) menjadi 20 siswa (100%).Berdasarkan pengamatan yang dalam Siklus II adalah siswa aktif dalam mengikuti pembelajaran serta dalam melaksanakan tugas guru dengan baik. Ternyata melalui menggunakan strategi problem based learning dalam meningkatkan hasil belajar siswa telah sesuai dengan rencana yang telah diharapkan.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PBL PADA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI KELAS V SEKOLAH DASAR HASNAH BAHARUDDIN
ELEMENTARY: Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/elementary.v3i2.2351

Abstract

This study aims to determine the Problem Based Learning (PBL) model can improve student learning outcomes of class V Kihajar Dewantara in the subject of Islamic Religious Education at SD Negeri No. 2 New Villages for the 2022/2023 academic year. This research is a classroom action research conducted in two cycles, each cycle consisting of four stages: planning, implementation/action, observation and reflection. The research method used is qualitative and quantitative, the subject of this research is students of class V Kihajar Dewantara SD Negeri No. 2 New Villages in the even semester of the 2022/2023 school year, with a total of 27 people. The instruments used in this study were tests and observations. In the first cycle of classical completeness 52% in the second cycle 100%. Based on the results of the study it was concluded that the Problem Based Learning (PBL) model in Islamic Religious Education lessons could improve student learning outcomes. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui model Problem Based Learning (PBL) dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas V Kihajar Dewantara pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SD Negeri No. 2 Kampung Baru tahun pelajaran 2022/2023. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan pada dua siklus, setiap siklus terdiri dari empat tahapan yaitu: perencanaan, pelaksanaan/tindakan, observasi dan refleksi. Metode penelitian yang digunakan adalah kwalitatif dan kwantitatif, subyek penelitaian ini adalah siswa kelas V Kihajar Dewantara SD Negeri No. 2 Kampung Baru semester genap tahun pelajaran 2022/2023 yang berjumlah 27 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes dan observasi. Pada siklus I ketuntasan klasikal 52% pada siklus II 100%. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa dengan model Problem Based Learning (PBL) pada pelajaran Pendidikan Agama Islam dapat meningkatkan hasil belajar siswa.
UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPA TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) DI SDN SRIJAYA 02 RIRIN NURCHOLIDAH ANISA; IPIH ISNI DAMAIYANTI
ELEMENTARY: Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51878/elementary.v3i2.2352

Abstract

This study aims to increase the motivation to learn mathematics in fifth grade students at SDN Srijaya 02 which is still low using the Team Games Tournament (TGT) Cooperative Model. The research method used was Classroom Action Research which was carried out in 2 cycles. The results of the research carried out were an increase in the motivation to learn mathematics for fifth grade students at SDN Srijaya 02 which was indicated by an increase in the increase in the average score in cycle I of 75.4 and increased to 79.7 in cycle II. Thus it can be concluded that the Team Games Tournament (TGT) Cooperative Model can increase students' motivation to learn mathematics at SDN Srijaya 02. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar matematika siswa kelas V SDN Srijaya 02 yang masih rendah menggunakan Model Kooperatif Team Games Tournament (TGT). Metode penelitian yang digunakan yaitu Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan sebanyak II siklus. Hasil dari penelitian yang dilakukan terjadi peningkatan motivasi belajar matematika siswa kelas V SDN Srijaya 02 yang ditunjukkan dengan peningkatan peningkatan nilai rata-rata pada siklus I sebesar 75,4 dan meningkat menjadi 79,7 pada siklus II. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) dapat meningkatkan motivasi belajar matematikasiswa di SDN Srijaya 02.

Page 1 of 1 | Total Record : 4