cover
Contact Name
Ozkar F Homzah
Contact Email
jurnal.austenit@polsri.ac.id
Phone
+6282178533625
Journal Mail Official
jurnal.austenit@polsri.ac.id
Editorial Address
Lantai 2, Gedung Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Negeri Sriwijaya, Jl. Srijaya Negara Bukit Besar Palembang 30139, Indonesia.
Location
Kota palembang,
Sumatera selatan
INDONESIA
AUSTENIT
ISSN : 20851286     EISSN : 26227649     DOI : https://doi.org/10.53893/austenit
AUSTENIT (pISSN 2085-1286 and eISSN 2622-7649) is a peer-reviewed open access journal published by Mechanical Engineering Department, Politeknik Negeri Sriwijaya. Focused on original articles in the form of technical and vocational research results or literature review which provides insight in the field of mechanical engineering and machinery that includes Mechanical Structure, Manufacturing, Metallurgy Sciences and Engineering, Design Engineering, Maintenance and Repair Engineering, Fluid Dynamics, HVAC (Heating, Ventilation and Air Conditioning), Heat-Mass Transfer, Sustainable Renewable Energy, Mechatronic and Control Systems or as well as other related Mechanical Engineering field study.
Arjuna Subject : -
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT: April 2020" : 5 Documents clear
ANALISIS VIBRASI FRAME CNC ROUTER 3 SUMBU SECARA NUMERIK Andi Prasetyo; Irawan Malik; Azharuddin Azharuddin
AUSTENIT Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT: April 2020
Publisher : Politeknik Negeri Sriwijaya, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Vibrasi pada sebuah mesin merupakan hal yang sangat penting untuk diperhatikan karena dari sebuah vibrasi timbul banyak sekali kesalahan dan merusak komponen-komponen pada mesin tersebut. Salah satu cara untuk mengetahui vibrasi pada mesin yaitu dengan cara simulasi pada mesin itu sendiri khususnya pada rangka. Banyak sekali Software pendukung simulasi untuk vibrasi namun untuk saat ini peneliti menggunakan Software Solidworks 2019 Premium dengan metode yang digunakan adalah Metode Elemen Hingga untuk vibrasi pada Frame CNC Router 3 Sumbu. Untuk mendapatkan hasil simulasi dengan solidworks yang optimal, maka dilakukan penelitian yang dimulai dari pemodelan rangka, pemilihan constraint, memasukkan jenis material, pemilihan meshing, memasukkan fixtures dan running solving. Keluaran hasil analisa Frame CNC Router 3 sumbu ini selanjutnya diolah lagi dengan menggunakan Linier Dynamic Frequency dengan memilih Random Frequency. Berdasarkan hasil simulasi dimana pada saat frame disimulasikan menggunakan frequency pribadi mendapatkan frequency minimum 0,005719 Hz dengan 174,87 s dan frequency maksimum 0,016593 Hz dengan 60,266 s. Hasil simulasi dimana pada saat random frequency mendapatkan nilai Stress minimum 2,262 x 10-1 dan Stress maksimum 4,427 x 104 sedangkan untuk nilai Displacement minimum 1,000 x 10-30 dan Displacement maksimum 6,742 x 104.
PENGARUH VARIASI PENDINGIN DAN SUDUT POTONG TERHADAP KEKASARAN PERMUKAAN BENDA KERJA ALUMUNIUM 6061 Edwin Apriansyah; Tri Widagdo; Zainuddin Zainuddin
AUSTENIT Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT: April 2020
Publisher : Politeknik Negeri Sriwijaya, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (672.106 KB)

Abstract

Membubut poros merupakan proses pembentukan benda kerja, dengan membuang sebagian material. Proses membuang material menggunakan pahat saat benda berputar satu sumbu poros. Hasil membubut benda kerja berpengaruh terhadap kekasaran permukaan benda kerja. Material benda yang akan di eksperimen menggunakan alumunium 6061. Variabel pengujian menggunakan variasai pendingin dan sudut potong menggunakan pahat HSS. Parameter pengujian dengan pemakanan kedalaman 0.5 mm dan kecepatan spindle 1200 rpm pada setiap material benda kerja. Hasil penelitian menunjukkan, untuk melakukan proses pembutan benda kerja, maka semakin rendah variasi pendingin dan sudut potong, maka tingkat/nilai kekasaran permukaan akan semakin rendah.
AIR MOISTURE ANALYSIS OF POTATO DEHUMIDIFICATION PROCESS USING THE REFRIGERATION SYSTEM BAITI HIDAYATI; Baharuddin .; Reza Wahyudi
AUSTENIT Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT: April 2020
Publisher : Politeknik Negeri Sriwijaya, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (328.951 KB)

Abstract

The refrigeration system is one of the technologies used to condition thetemperature of the air either by heating or cooling, in general refrigeration iscommonly used for human comfort needs and also for the freezing process. Inthis research, refrigeration is used for the process of drying potatoes using adehumidification method, which is the reduction of moisture in the air vapor.Potatoes will be cooled using a refrigeration process and then will be heatedusing a heater, data collection is carried out at a temperature of 600C heater, withdata collection each of 60 minutes, 120 minutes and 180 minutes. From theresults obtained, the dehumidifier method using a refrigeration system can drypotatoes to shrink 60% and humidity can be reduced to 83.3%.
ANALISIS SUBSISTEM RAMP UNTUK MENAIKI TANGGA PADA MOBIL ROBOT LIPI VERSI 1 (MOROLIPI V1) Hendri Maja Saputra
AUSTENIT Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT: April 2020
Publisher : Politeknik Negeri Sriwijaya, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Paper ini membahas secara rinci analisis sistem menaiki tangga (ramp) pada prototipe mobil robot penjinak bom versi 1 (morolipi v1). Analisis perlu dilakukan agar secara ilmiah dapat dibuktikan bahwa robot berfungsi sesuai dengan yang didesain. Analisis menggunakan pendekatan kinematika klasik untuk mendapatkan gaya dan momen yang bekerja pada mekanisme penggerak saat menaiki tangga. Berdasarkan analisis melalui simulasi dan eksperimen yang dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa desain mobil robot dapat terbukti dapat bekerja dengan baik untuk ramp mobil robot menaiki tangga dengan kemiringan maksimal 42 derajat. Momen paling besar ketika menaiki tangga di sudut kemiringan 30 derajat dengan koefisien gesek 0,9. 
PEMBUATAN DAN PENGUJIAN SIFAT MEKANIK KOMPOSIT BAHAN SERAT FIBERGLASS DAN SERAT DAUN NANAS DENGAN MATRIK RESIN POLYESTER PADA PANEL PANJAT DINDING Moch Yunus; Dwi Arnoldi; Cakra Puitra Prakarsa
AUSTENIT Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT: April 2020
Publisher : Politeknik Negeri Sriwijaya, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (521.003 KB)

Abstract

Serat daun nanas merupakan salah satu komponen yang sering dibuang pada tanaman nanas.Tanaman nanas yang berbahasa latin ananas comosus pada umumnya termasuk jenis tanaman semusim dan memiliki daun yang panjang dan mirip dengan tanaman lidah buaya. Daun nanas ini memiliki banyak manfaat, salah satunya serat pada daun nanas yang dapat digunakan sebagai bahan penguat pada pembuatan material komposit. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh dari varisi berat serat daun nanas dengan serat fiber yang di aplikasikan ke panel panjat dinding. Metode yang digunakan adalah metode uji  tarik dan uji bending dengan variasi serat daun nanas (100 gram, 5 gram, 3 gram) dan variasi serat fiber (5 gram, 7 gram). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa spesimen 3 gram serat daun nanas + 7 gram serat fiber memiliki nilai rata-rata tegangan tarik sebesar 10,601 N/mm2 dan tegangan bending sebesar 13,534 N/mm2. Penelitian ini tidak dapat dijadikan referensi untuk pembuatan panel panjat dinding, tapi dapat dilihat nilai kekuatan perpaduan antara serat fiber dan serat daun nanas. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa hasil pada komposit tidak dapat dijadikan untuk pembuatan panel panjat dinding, karena nilai kekuatan perpaduan antara serat fiber dan serat daun nanas terlalu rendah dari standar BSAPI yaitu t uji = 10,601 N/mm2   t standar = 22,555 N/mm2, dan b uji = 40,601 N/mm2   b standar = 112,776 N/mm2.

Page 1 of 1 | Total Record : 5


Filter by Year

2020 2020


Filter By Issues
All Issue Vol. 17 No. 1 (2025): AUSTENIT: April 2025 Vol. 16 No. 2 (2024): AUSTENIT: October 2024 Vol. 16 No. 1 (2024): AUSTENIT: April 2024 Vol. 15 No. 2 (2023): AUSTENIT: October 2023 Vol. 15 No. 1 (2023): AUSTENIT: April 2023 Vol. 14 No. 2 (2022): AUSTENIT: October 2022 Vol. 14 No. 1 (2022): AUSTENIT: April 2022 Vol. 13 No. 2 (2021): AUSTENIT: Oktober 2021 Vol. 13 No. 1 (2021): AUSTENIT: April 2021 Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT 12012020 Vol. 12 No. 2 (2020): AUSTENIT: Oktober 2020 Vol. 12 No. 1 (2020): AUSTENIT: April 2020 Vol. 11 No. 2 (2019): AUSTENIT: Oktober 2019 Vol. 11 No. 1 (2019): AUSTENIT: April 2019 Vol. 10 No. 2 (2018): AUSTENIT: Oktober 2018 Vol. 10 No. 1 (2018): AUSTENIT: April 2018 Vol. 9 No. 2 (2017): AUSTENIT: Oktober 2017 Vol. 9 No. 1 (2017): AUSTENIT: April 2017 Vol. 8 No. 2 (2016): AUSTENIT: Oktober 2016 Vol. 8 No. 1 (2016): AUSTENIT: April 2016 Vol. 7 No. 2 (2015): AUSTENIT: Oktober 2015 Vol. 7 No. 1 (2015): AUSTENIT: April 2015 Vol. 6 No. 2 (2014): AUSTENIT: Oktober 2014 Vol. 6 No. 1 (2014): AUSTENIT: April 2014 Vol. 5 No. 2 (2013): AUSTENIT: Oktober 2013 Vol. 5 No. 1 (2013): AUSTENIT: April 2013 Vol. 4 No. 02 (2012): AUSTENIT: Oktober 2012 Vol. 4 No. 01 (2012): AUSTENIT: April 2012 Vol. 3 No. 02 (2011): AUSTENIT: Oktober 2011 Vol. 3 No. 01 (2011): AUSTENIT: April 2011 Vol. 2 No. 02 (2010): AUSTENIT: Oktober 2010 Vol. 2 No. 01 (2010): AUSTENIT: April 2010 Vol. 1 No. 02 (2009): AUSTENIT: Oktober 2009 Vol. 1 No. 01 (2009): AUSTENIT: April 2009 More Issue