cover
Contact Name
-
Contact Email
mojokertostikesmajapahit@gmail.com
Phone
+6282244825241
Journal Mail Official
medicamajapahit6@gmail.com
Editorial Address
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Jl. Raya Gayaman Km 02 Mojoanyar Mojokerto 61363 Email: mojokertostikesmajapahit@gmail.com
Location
Kota mojokerto,
Jawa timur
INDONESIA
Medica Majapahit
ISSN : 20853793     EISSN : 30636132     DOI : https://doi.org/10.55316/mm.
Core Subject : Health, Social,
The Majapahit Medical Journal is a journal dedicated to publishing research conducted by the academic community of STIKes Majapahit with the aim of improving public health. The Majapahit Medical Journal has been published online since 2009 under the guidance of LPPM with the number P-ISSN: 2085-3793 and e-ISSN : 3063-6132 The Medica Majapahit Journal publishes the work of students, lecturers, researchers, and practitioners in the health sector in the following fields: 1. Public Health 2. Nursing 3. Midwifery 4. Epidemiology 5. Health Management 6. Statistics and Population 7. Health Services 8. Community Mental Health 9. Nutrition and Malnutrition 10. Other Health and Medical Fields The Medica Majapahit Journal is published twice a year, in March and September. Researchers interested in publishing their work in Medica Majapahit must submit their manuscripts through https://ejournal.stikesmajapahit.ac.id/index.php/MM/user/register then undergo the editing process as suggested by the reviewer. The review and publication process takes a maximum of 1 month.
Articles 8 Documents
Search results for , issue "Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit" : 8 Documents clear
ANALISIS HUBUNGAN PERILAKU MEROKOK DAN PEMBAKARAN SAMPAH DENGAN PENYAKIT ASMA Endang Yuswatiningsih
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract Poor air quality and changes in people's lifestyles are thought to be the cause of the increase in asthmatics. The purpose of this study was to analyze multiple linear regression on the relationship between smoking behavior and burning garbage with asthma in East Java. This type of research is non-reactive or unobtrusive measures. The data used in this study is secondary data from the 2018 East Java Province Basic Health Research report. The population and sample in this study are districts and or municipalities in all of East Java province as many as 38 districts/cities. The independent variable is smoking behavior and burning garbage, while the dependent variable is asthma. The analysis used is multiple linear regression with the conditions of the assumption that the error is normally distributed, the error variance is constant, the error is independent and there is no multicollinearity problem between the independent variables must be met, then a simultaneous test is carried out with the F test and a partial test with the t-test. The results showed that the assumption test was carried out on normally distributed errors, constant error variance, independent errors, and no multicollinearity problems among independent variables had been met. Regression model formed: Asthma = -1.059 + 0.192 smoking behavior - 0.016 waste burning. That is, if other variables are held constant, every change that increases the smoking behavior variable by 1 time, will increase asthma by 0.192 and if other variables are held constant, any change that reduces the waste burning variable by 1 time, will increase asthma by 0.016. The conclusion of this study is that there is a significant relationship between smoking behavior and burning garbage with asthma in East Java Province in 2018. ABSTRAK Buruknya kualitas udara dan berubahnya pola hidup masyarakat diperkirakan menjadi penyebab meningkatnya penderita asma. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis regresi linier berganda pada hubungan perilaku merokok dan pembakaran sampah dengan penyakit asma di Jawa Timur. Jenis penelitian ini adalah non reaktif atau unobstrusive measures. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dari laporan Riset Kesehatan Dasar Propinsi Jawa Timur tahun 2018. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah Kabupaten dan atau Kotamadya di seluruh propinsi Jawa Timur sebanyak 38 Kabupaten/Kota. Variabel independen perilaku merokok dan pembakaran sampah sedangkan variabel dependennya penyakit asma. Analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan syarat uji asumsi error berdistribusi normal, varians error konstan, error bersifat independen dan tidak ada masalah multikoliniertitas diantara variable independen harus terpenuhi, kemudian dilakukan uji serentak dengan Uji F dan uji parsial dengan Uji t. Hasil penelitian menunjukkan uji asumsi yang dilakukan terhadap error berdistribusi normal, varians error konstan, error bersifat independen dan tidak ada masalah multikoliniertitas diantara variable independen sudah terpenuhi. Model regresi yang terbentuk : Penyakit asma = -1,059 + 0,192 perilaku merokok - 0,016 pembakaran sampah. Artinya, jika variabel lain dianggap konstan, setiap perubahan yang meningkatkan variabel perilaku merokok sebesar 1 kali, akan meningkatkan penyakit asma sebesar 0,192 dan jika variabel lain dianggap konstan, setiap perubahan yang menurunkan variabel pembakaran sampah sebesar 1 kali, akan meningkatkan penyakit asma sebesar 0,016. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah ada hubungan yang signifikan antara perilaku merokok dan pembakaran sampah dengan penyakit asma di Propinsi Jawa Timur tahun 2018.
PERSEPSI TENTANG LINGKUNGAN PEMBELAJARAN KLINIK DENGAN KESIAPAN SELF DIRECT LEARNING MAHASISWA PROFESI KEPERAWATAN Dwiharini Puspitaningsih; Nur Azizah
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT The design of this study was cross sectional with simple random sampling technique and the number of samples was 42 students. The instrument for the perception variable was questionnaire and the SDL variable using the Self Directed Learning Readiness Scale (SDLR). The study was conducted 21-23 June 2021 with data analysis of rank spearman correlation. The results of the study were most of the students of the nursing profession had a good perception 61.9% (26 respondents) and had moderate SDL readiness 50% (21 respondents). Based on the statistical test of the Spearman rank correlation between the perception variable and the SDL variable, with a significance value of 0.000 < 0.05 with a correlation coefficient of 0.572. It is expected that the application of varied learning methods in the academic and clinical environment can create a comfortable atmosphere and good interactions, so it can increase the effectiveness of the learning process and SDL readiness. ABSTRAK Desain penelitian ini menggunakan cross sectional dengan teknik sampling simple random dan jumlah sampel 42 mahasiswa. Instrumen untuk variabel persepsi adalah kuesioner dan variabel SDL menggunakan Self Directed Learning Readiness Scale (SDLR). Penelitian dilakukan 21-23 Juni 2021 dengan analisis data korelasi rank spearman. Hasil penelitian sebagian besar mahasiswa profesi keperawatan memiliki persepsi yang baik yaitu 61,9 % (26 responden) dan memiliki kesiapan SDL yang sedang yaitu 50% (21 responden). Berdasarkan uji statistik korelasi rank spearman antara variabel persepsi dengan variabel SDL, diketahui nilai signifikansi sebesar 0,000 yaitu < 0,05 dengan correlation coefficient sebesar 0,572. Diharapkan adanya penerapan metode pembelajaran yang bervariasi di lingkungan akademik dan lingkungan klinik mampu menciptakan suasana pembelajaran nyaman dengan interaksi yang baik, sehingga meningkatkan keefektifan proses pembelajaran dan kesiapan SDL.
HUBUNGAN MOTIVASI KERJA DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA PETANI PENYADAP PINUS Kartiningrum, Eka Diah; Syurandhari, Dwi Helynarti; Lestari, Irma Dhian
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT This study aimed to analyze the relationship between work motivation and work productivity in pine tapping farmers. This study used a cross-sectional design with a sample of pine tapper farmers consisting of 3 hamlets, namely Hamlet Krajan Banaran 39 respondents, Hamlet Ponggok Gebang 19 respondents, and Hamlet jajar 12 respondents, totaling 70 respondents. The results showed that there was a relationship between work motivation and work productivity on pine tapping farmers in Puru Trenggalek. All respondents with low motivation have low productivity while respondents with high work motivation have productivity at medium and high levels. So it can be concluded that the higher the motivation, the higher the work productivity of pine tapping farmers ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis keterkaitan motivasi kerja dengan produktivitas kerja pada petani penyadap pinus. Penelitian ini menggunakan desain crossectional dengan sampel petani penyadap pinus yaitu terdiri dari 3 dusun yaitu Dusun krajan banaran 39 responden, Dusun ponggok gebang 19 responden, dan Dusun jajar 12 responden, yang berjumlah 70 responden. Hasil penelitian menunjukkan ada Hubungan antara Motivasi Kerja dengan Produktivitas Kerja pada Petani Penyadap Pinus di Puru Trenggalek. Seluruh responden dengan motivasi yang rendah memiliki produktivitas yang rendah sedangkan responden dengan motivasi kerja yang tinggi memiliki produktivitas pada tingkat sedang dan tinggi. Sehingga disimpulkan bahwa semakin tinggi motivasi maka semakin tinggi produktivitas kerja petani penyadap pinus.
HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN STATUS EKONOMI DENGAN STATUS GIZI IBU HAMIL Rachmah, Siti; Yudha Laga hadi Kusuma; Wulandari
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT Nutrition of pregnant women greatly determines their health and their content. The food consumed by pregnant women is useful for facilitating birth and for the production of breast milk for the baby. Lack of knowledge and low economic status causes the nutritional needs of pregnant women to be unfulfilled, resulting in SEZ. This study aims to determine the relationship between knowledge and economic status with nutritional status in pregnant women. Analytical survey research design with a cross sectional approach. The independent variables are knowledge and economic status, the dependent variable is the nutritional status of pregnant women. The population is all pregnant women at the Mojosari Health Center, totaling 33 pregnant women, with a simple random sampling technique obtained 30 respondents. Data analysis used the Spearman Rank test. The results of statistical tests that the value of count = 0.000 table = 0.01, The results of statistical tests obtained count = 0.002 table = 0.01. Based on the correlation coefficient, it was found that the value of C = 0.533 had a moderate level of closeness. The better the knowledge, the easier it is to receive information and the more knowledge they have, as well as the knowledge of pregnant women will affect daily consumption patterns which have an impact on nutritional status. Families with high economic status will certainly try to meet the needs of pregnant women as well as possible, quality and diverse nutritional intake can support the nutritional status of pregnant women. ABSTRAK Nutrisi ibu hamil sangat menentukan kesehatan dan kandungannya. Makanan yang dikonsumsi ibu hamil berguna untuk memperlancar persalinan dan untuk produksi ASI bagi bayi. Kurangnya pengetahuan dan status ekonomi yang rendah menyebabkan kebutuhan gizi ibu hamil tidak terpenuhi sehingga terjadi KEK. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan dan status ekonomi dengan status gizi pada ibu hamil. Desain penelitian survey analitik dengan pendekatan cross sectional. Variabel bebas adalah pengetahuan dan status ekonomi, variabel terikat adalah status gizi ibu hamil. Populasi adalah seluruh ibu hamil di Puskesmas Mojosari yang berjumlah 33 ibu hamil, dengan teknik simple random sampling diperoleh 30 responden. Analisis data menggunakan uji Rank Spearman. Hasil uji statistik bahwa nilai hitung = 0,000 tabel = 0,01, Hasil uji statistik diperoleh hitung = 0,002 tabel = 0,01. Berdasarkan koefisien korelasi diketahui bahwa nilai C = 0,533 memiliki tingkat keeratan sedang. Semakin baik pengetahuan maka semakin mudah menerima informasi dan semakin banyak pengetahuan yang dimilikinya, begitu juga dengan pengetahuan ibu hamil akan mempengaruhi pola konsumsi sehari-hari yang berdampak pada status gizi. Keluarga dengan status ekonomi tinggi tentunya akan berusaha memenuhi kebutuhan ibu hamil dengan sebaik-baiknya, asupan gizi yang berkualitas dan beragam dapat menunjang status gizi ibu hamil.
HUBUNGAN PERAN AHLI K3 DENGAN PERILAKU K3 PEKERJA DALAM UPAYA PECAPAIAN ZERO ACCIDENT Mahmudah, Rifaatul Laila; Magicia Dwi Erinda
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract The zero accident program is a OSH appreciation given by the government to company management that has succeeded in implementing the OSH program so as to achieve zero accidents. This study aimed to determine the relationship between the role of OSH experts and the OSH behavior of workers in an effort to achieve zero accident. This study used a cross sectional design. The population of this study were all workers at PT. Albany Indonesia as many as 58 with a sample of 37. Sampling used simple random sampling. Data collection instrument using a questionnaire with research analysis Spearman rank correlation test. The results showed that there was a relationship between the role of OSH experts and the OSH behavior of workers in an effort to achieve zero accident at PT. Albany Indonesia, as evidenced by the results of statistical analysis of spearman rank, p value = 0.00001, this indicated that the correlation was statistically significant. From the results of the study, it can be concluded that K3 experts play an important role in shaping workers' OSH behavior, so it is expected that workers will obey the policies and regulations that have been set by OSH experts, and OSH experts are expected to continue to communicate well with workers so that workers can understand well. ABSTRAK Program zero accident merupakan apresiasi K3 yang diberikan pemerintah kepada manajemen perusahaan yang telah berhasil melaksanakan program K3 sehingga mencapai zero accident. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara peran ahli K3 dengan perilaku K3 pekerja dalam upaya mencapai zero accident. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional. Populasi penelitian ini adalah seluruh pekerja di PT. Albany Indonesia sebanyak 58 dengan sampel 37. Pengambilan sampel menggunakan simple random sampling. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan analisis penelitian uji korelasi rank spearman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara peran tenaga ahli K3 dengan perilaku K3 pekerja dalam upaya mencapai zero accident di PT. Albany Indonesia, yang dibuktikan dengan hasil analisis statistik rank spearman, p value = 0,00001, hal ini menunjukkan bahwa korelasi tersebut signifikan secara statistik. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ahli K3 berperan penting dalam membentuk perilaku K3 pekerja, sehingga diharapkan pekerja mematuhi kebijakan dan peraturan yang telah ditetapkan oleh pakar K3, dan diharapkan pakar K3 untuk terus berkomunikasi dengan baik dengan pekerja agar pekerja dapat memahami dengan baik.
ASUHAN PERSALINAN NORMAL PADA NY. "R" Anggreni, Dhonna; Alfiyatur Rochimin
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract One indicator to see the success of maternal health is by monitoring the Maternal Mortality Rate (MMR). In Mojokerto Regency, the MMR in 2019 was 89.60 per 100,000 live births. Reducing mortality rates and improving the quality of maternal and child health will achieve the expected results if accompanied by increased antenatal care and delivery assistance by health workers. Labor and birth are normal physiological events in life. Although the coverage of delivery assistance by health workers is always increasing from year to year, there are still many problems that are found related to complications during delivery. The purpose of this study is to provide midwifery care to mothers in labor. This type of research is a case study by providing midwifery care to mothers in labor. This research was conducted using midwifery management and documentation using SOAP. The sample in this study was 1 respondent. The research was conducted at BPM Sumirah Balonganyar Lekok Pasuruan. With this activity, it is hoped that the delivery process can run smoothly and safely and be able to produce a healthy and intelligent generation. Abstrak Salah satu indikator untuk melihat keberhasilan kesehatan ibu adalah dengan memantau Angka Kematian Ibu (AKI). Di Kabupaten Mojokerto AKI tahun 2019 sebesar 89,60 per 100.000 kelahiran hidup. Penurunan angka kematian dan peningkatan kualitas kesehatan ibu dan anak akan mencapai hasil yang diharapkan jika disertai dengan peningkatan pelayanan antenatal dan pertolongan persalinan oleh tenaga kesehatan. Persalinan dan kelahiran merupakan kejadian fisiologi yang normal dalam kehidupan. Meskipun cakupan pertolongan persalinan oleh tenaga kesehatan selalu meningkat dari tahun ke tahun, namun masih banyak permasalahan yang ditemukan terkait komplikasi saat persalinan.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan asuhan kebidanan pada ibu bersalin. Jenis penelitian ini adalah studi kasus dengan memberikan asuhan kebidanan pada ibu bersalin. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan manajemen kebidanan dan dokumentasi menggunakan SOAP. Sampel dalam penelitian ini adalah 1 responden. Penelitian dilakukan di BPM Sumirah Balonganyar Lekok Pasuruan Dengan diadakannya kegiatan ini diharapkan proses persalinan dapat berjalan dengan lancar dan selamat serta mampu menghasilkan generasi yang sehat dan cerdas.
PENGARUH PROGRAM PENINGKATAN PERAN EDUCATOR PERAWAT DALAM PELAKSANAAN DISCHARGE PLANNING TERHADAP KEPATUHAN PASIEN RAWAT INAP UNTUK KONTROL DI RUANG BOUGENVILLE Wati, Maria Indah
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT Adherence is a positive behavior carried out by the patient to achieve therapeutic goals that are determined jointly between the patient and the health care worker. One of the factors that influence compliance is the role of nurse educators in the provision of discharge planning. The purpose of the study was to analyze the effect of the program on improving the role of nurse educators in discharge planning on inpatient compliance for control in the Bougenville Room of Dr. Haryoto Lumajang Hospital. This research uses quasy experiment design with Posttest-Only Control Design. Inthis design there are two groups namely the control group and the intervention group, the sample obtained by purposive sampling technique with the number of respondents in each group of 16 respondents, analysis using the Mann-Whitney test. Mann-Whitney test results obtained ρ value = 0.006 and α = 0.05 then ρ <α. Itmeans that there is an effect of the program to increase the role of the nurse educator in the implementation of discharge planning on the level of compliance of inpatients for control at RSUD dr. Haryoto Lumajang Hospital. ABSTRAK Kepatuhan adalah perilaku positif yang dilakukan oleh pasien untuk mencapai tujuan terapeutik yang ditentukan bersama-sama antara pasien dan petugas kesehatan.Salah satu faktor yang mempengaruhi kepatuhan adalah peran educator perawat dalam pemberian discharge planning.Tujuan penelitian menganalisis pengaruh program peningkatan peran educator perawat dalam discharge planning terhadap kepatuhan pasien rawat inap untuk kontrol di Ruang Bougenville RSUD dr.Haryoto Lumajang.Penelitian ini menggunakan desain quasy experiment dengan rancangan bangun Posttest-Only Control Design.Dalam design ini terdapat dua kelompok yaitu kelompok kontrol dan kelompok intervensi,sampel diperolehdengan teknikpurposive samplingdengan jumlah responden masing-masing kelompok 16 responden, analisis menggunakan uji Mann-Whitney.Hasil uji Mann-Whitney didapatkan ρ value = 0,006dan α = 0,05 maka ρ < α. artinya terdapat pengaruh program peningkatan peran educator perawat dalam pelaksanaan discharge planning terhadap tingkat kepatuhan pasien rawat inap untuk kontrol di RSUD dr. Haryoto Lumajang.
cover lengkap Medica Majapahit Volume 14 no 1 Medica Majapahit 14 No 1
MEDICA MAJAPAHIT Vol 14 No 1 (2022): Medica Majapahit
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Majapahit Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

-

Page 1 of 1 | Total Record : 8