cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan
Published by Universitas Brawijaya
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Social,
Arjuna Subject : -
Articles 34 Documents
IMPLEMENTASI PERATURAN WALIKOTA NOMOR 36 TAHUN 2013 TENTANG KEBIJAKAN KOTA LAYAK ANAK Ratri, Dewi Kartika
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Children Friendly City policy is an effort to guarantee the fulfillment of the needs and protection of childrens rights, child care and childrens participation in the construction carried out in collaboration with stakeholders across sectors. Probolinggo became one of the adopts the policy. In contrast to other areas that have been bearing the title of children friendly city as Surabaya, Semarang, Malang and others, Probolinggo currently still holds the status “towards child-friendly city”.This research is a qualitative descriptive study using data collection methods of interview, observation and documentation. The purpose of this research to know the implementation process Probolinggo Mayor Regulation Number 36 of 2013 about children friendly city. During the implementation process doesn’t go smoothly there is problem. The issue of communication between policy implementers and implementers alike with the community, then the problem disposition implementing policies is still low, the lack of expertise of the human resources involved in policy and budget issues. Based on the phenomenon that occurs researcher interested in analyzing it using the theories of Edward III of policy implementation that consists of four indicators, namely communication, resources, disposition and bureaucratic structures.Survey results revealed that there was miscommunication between implementers and information is still not up to community because the community doesn’t know about the policy. On variable human resources of implementers policies the number has sufficient but for the skill still needs to be improved. Disposition is also a chore that needs to be resolved because commitment of implementers policies is still low. Fulfillment 31 indicators of child-friendly city is determined by the Ministry of Womens Empowerment is also still ongoing. Accordingly, need to increase the intensity of coordination through meetings held every month, and training workshops aiming improving skills and policy implementers make binding rules for implementers policies that are negligent to their duties and obligations.Keywords : Children friendly city, implementation of policies.
STRATEGI ADVOKASI BERJEJARING TERHADAP TENAGA KERJA INDONESIA OLEH SERIKAT BURUH MIGRAN INDONESIA (SBMI) MALANG AFRINDO, ANDREAS
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The existence of a trade union is due to the phenomenon that is often experienced byworkers such as extortion, fraud, violence, and sexual harassment. The problems experienced bythese workers since the pre-placement, while in the shelter, working in state placement andreturn to their homeland. Therefore the importance of migrant workers forming unions as ameans to fight for, protect, and welfare of migrant workers and their families is one of them areIndonesian Migrant Workers Union (SBMI) Malang.SBMI Malang in fighting and protecting workers use advocacy strategies. To find outadvocacy strategies used SBMI Malang then conducted qualitative-descriptive research. Dataobtained from interviews as the primary data and the analysis of documents and books assecondary data. Primary information was obtained from interviews with several sourcesassociated with this research. Data in the form of documents and supporting data used assecondary data. The theory of migrant workers’ rights and advocacy-based networks are used tofacilitate analyzing the results of the research.Based on the results of research conducted it can be concluded that the advocacystrategy SBMI Malang in providing protection and legal assistance for workers include legalstanding strategy by providing a letter of claim and negotiation strategies with related parties.There are factors supporting the success of legal standing and negotiation strategies, amongothers, the willingness of the victim to resolve the problem, the availability of funds to completethe case, and the quality of human resources SBMI member Malang. In addition, there arefactors failure legal standing and negotiation strategies among others: lack of funds, lack ofcooperation with the victims and families of victims and the lack of willingness to resolve thecase.Key words: Advocacy, TKI, SBMI.
Pemilukada: Menguatnya Politik Oligarki Lombok Timur Tahun 2013 Nugraha, Fajar Kuala
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Gagasan tulisan ini berangkat dari hasil penelitian skripsi yang berjudul “Struktur ElitMasyarakat dan Pola Relasi Oligark dalam Memperkuat Politik Oligarki: Studi KasusPemilukada Kabupaten Lombok Timur Tahun 2013”. Salah satu tema penting dan banyakdiperdebatkan dalam studi-studi politik kontemporer Indonesia saat ini adalah terkaitdengan masuknya para pengusaha dalam pusaran politik. Bagi Jeffrey Winters keadaantersebut dibaca sebagai sebuah oligarki, di mana oligarki tidak lagi dipandang sebagaipenguasaan segelintir elit namun lebih kepada masuknya para pengusaha atau lazimdisebut sebagai oligark dalam struktur politik untuk pertahanan kekayaan. Hal sama yangterjadi pada Pemilukada Kabupaten Lombok Timur tahun 2013. Pada Pemilukada tahun2013 indikasi kemunculan oligark mengerucut pada pasangan calon perseorangan yakniAli BD dan Khaerul Warisin (Alkhaer) karena keduanya merupakan pasangan pengusahapaling berpengaruh, khususnya di Lombok Timur. Dalam memenangkan Pemilukadapasangan Alkhaer menggunakan dua sumberdaya kekuasaan yaitu, kekuasaan materialyang merupakan kekuasaan utama seorang oligark dan kekuasaan mobilisasi. Kombinasidua sumberdaya kekuasaan tersebut berhasil memenangkan pasangan Alkhaer dalampemilukada mengungguli pasangan lain dari gabungan koalisi partai politik, bahkan calonpetahana (pasangan Sufi). Kemenangan tersebut kemudian memperkuat proses oligarkiyang telah terjadi di Lombok Timur. Oligarki yang tidak hanya dipahami penguasaansegelintir elit, tetapi telah bertransformasi menjadi kekuasaan para penguasaha dalamupaya pertahanan kekayaan.Kata Kunci: Oligark, Pemilukada, dan Oligarki.
PENATAAN BIROKRASI PADA BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN MADIUN Puspitasari, Novia Ersantia Anggun
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Structuring the bureaucracy at the Regional Disaster Management Agency (BPBD) Madiun County is the effort made to organize and prepare organizations and individuals in the BPBDs Madiun. BPBDs Madiun County was formed in 2012 as local governments Madiun County follow the mandate of Law No. 24 Year 2007 on Disaster Management. In addition, the presence BPBDs Madiun County is based on the Regional Regulation No. 15 Year 2011 about Organization and Work Agency for Disaster Management. This research is a qualitative descriptive study using data collection methods of interviews, observation and documentation. The purpose of this research to know how bureaucratic arrangement in BPBDs Madiun County and procedures for filling positions and organizational structure BPBDs Madiun. During the setup process takes place bureaucracies arise several issues including staffing which is still considered according to their expertise, and lack of coordination between BPBDs Madiun with other agencies or institutions related disaster management in the district of Madiun. And the arrangement of the bureaucracy that is driven by the frequency of catastrophic events but there are quite minimal budget for BPBDs Madiun. Based on this, the researchers interested in conducting analyzes using the theory of bureaucracy Arrangement (rightsizing) of Miftah Thoha consisting of three indicators of strategic policy, organizational structure and division of integrating people in the organization. The survey results revealed that the strategic policies in the arrangement of the bureaucracy in BPBDs Madiun County based on Law No. 24 In 2007, Permendagri 46 In 2008, the Regulation No. 15 In 2011 as well as the vision and mission of the Regent of Madiun period of 2009 - 2018 owned by Lack role as Chief Regional Secretary BPBDs due to the absence of clear rules set by the Head BPBDs coordination function. The division of organizational structure on BPBDs done by selecting the type of organizational structure BPBDs type B. As well as in integrating the people in BPBDs Madiun County be based on ability and experience in the field of disaster rather than based on educational background which are owned.Keywords: Reforming the bureaucracy, the Regional Disaster Management Agency Madiun County.
HUBUNGAN GAYA KEPEMIMPINAN DENGAN KUALITAS PELAYANAN PADA BADAN PENANAMAN MODAL DAN PERIJINAN KABUPATEN LAMONGAN Rizal, Moch. Tivian Ifni
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKSI Moch. Tivian Ifni Rizal, Program Studi Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Brawijaya, Malang, Tahun 2014, Hubungan Gaya Kepemimpinan dengan Kualitas Pelayanan Pada Badan Penanaman Modal dan Perijinan Kabupaten Lamongan, Dosen Pembimbing : Restu Karlina Rahayu, S.IP., M.Si. dan Dr. M. Lukman Hakim, S.IP., M.Si. Fenomena masalah pelayanan publik di Instuitusi pemerintahan bukan menjadi hal baru. Masalah-masalah seperti mekanisme yang masih cenderung berbelit-belit dan rumit menjadi masalah vital pelayanan. Oleh karena itu institusi dituntut harus mereformasi pelayanan publik sesuai dengan Standar Pelayanan Minimal dan Standar Pelayanan Publik yang telah ditetapkan. Badan Penanaman Modal dan Perijinan (BPMP) Kabupaten Lamongan telah mereformasi pelayanan namun tidak cukup berdampak baik bagi kualitas pelayanan mengingat masih banyak permasalahan pelayanan yang terjadi, yang didukung dari faktor pemimpin yang merupakan faktor terpenting dalam reformasi pelayanan tidak bersifat pemimpin pelayan melainkan lebih cenderung bersifat patrimonial. Faktor pemimpin tersebut yang memiliki hubungan dalam menentukan kualitas pelayanan yang ada di BPMP Lamongan. Oleh karena itu untuk mengetahui hubungan antar kepemimpinan dengan kualitas pelayanan tersebut, maka dilakukan penelitian kuantitatif dengan analisis korelasi. Data diperoleh dari hasil kuesioner sebanyak 36 responden penelitian yang ditentukan dengan teknik probability sampling, sebagai data primer dan analisis terhadap wawancara, dokumen dan buku-buku sebagai data sekunder. Variabel yang digunakan yaitu gaya kepemimpinan yang melayani dan kualitas pelayanan. Berdasarkan dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa responden menilai gaya kepemimpinan sudah mencerminkan pemimpin pelayanan sebesar 75% dan kualitas pelayanan sudah baik dengan penilaian sebesar 75%. Sedangkan untuk hubungan  antara gaya kepemimpinan dengan kualitas pelayanan terjadi hubungan yang signifikan dan sangat kuat dengan nilai korelasi sebesar 0.9043 serta hubungannya bersifat positif dalam artian bahwa semakin kuat gaya kepemimpinan maka semakin baik pula kualitas pelayanannya Kata kunci: BPMP, Gaya kepemimpinan, Kualitas pelayanan,
EVALUASI FUNGSI PENGAWASAN KOMISI A DPRD KABUPATEN BANGKALAN TAHUN 2009-2013 (Studi Pada Peraturan Daerah Nomor 07 Tahun 2006) Dewi, Reza Febriana
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT This research entitled the performance of controlling house representative in Bangkalan regency. This research is used a theory of evaluation by Malcom Provus. The technique that is used in collectting the data are interview, documentation and direct observation. This research is taken based on the information from mass-media which report that performance evaluation of house representative in Bangkalan regency is not running well then many of mass-demonstrations happen around the institution. The purposes of this research is to know the performance of commission A house representative in Bangkalan toward the Region Rule Number 07 Year 2006 about the significance result in controlling Region Rule Number 07 Year 2006. The result shows that the performance of commission A house representative in Bangkalan is close to the effective performance. Commission A house representative in Bangkalan follows all the agenda of work that made by deliberation body and it has been controlled by Region Rule. The unsuccessful commission A performance found in monitoring rule region Number 07 years 2006 about the procedures for the selection, Nomination, Appointment and dismissal of the Rapture, the head of the village which is held by Executive. Meanwhile, the point of unsuccessful performance that done by commission A house representative in Bangkalan regency is the Executive has not aggred concret solution given by commission A concerned of problem solving of head executive which is skip the process of head representative election, it makes the rule of region is unsuccessful to be adobted by government. Rule of region Number 07 years 2006 is ill judged law. The solution that given is increment section and article to the rule of region about explicit sanction for those that break the rule of process head representative election. Keywords: Performance Evaluation, House Representative, Controlling Function  
PERAN KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU) KOTA MALANG DALAM VERIFIKASI CALON ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH (DPRD) PADA PEMILU LEGISLATIF 2014 Muliawaty, Nawang Khusnul
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Nawang Khusnul Muliawaty, Program Studi Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Brawijaya, Malang, Tahun 2014, Peran KPU Kota Malang dalam Verifikasi Calon Anggota DPRD pada Pemilu Legislatif 2014, Dosen Pembimbing : Dr. Alifiulahtin Utaminingsih, M.Si dan Muhtar Haboddin, S.IP., M.A.   Dewasa ini, verifikasi peserta Pemilu 2014 cukup menarik perhatian beberapa kalangan. Berbagai pihak berpartisipasi dalam penyelenggaraan Pemilu 2014, khususnya pada tahap verifikasi yang membutuhkan tenaga dan sumber daya ekstra dalam pelaksanaannya. Hal ini yang menjadikan proses verifikasi harus cermat dan akurat dalam pelaksanaannya. Verifikasi merupakan awal dari pencarian wakil rakyat yang berkualitas dan bersih dari Kolusi, Korupsi dan Nepotisme (KKN). Tidak hanya partai politik yang harus mempersiapkan segalanya untuk menghadapi Pemilu 2014. Akan tetapi, pihak penyelenggara Pemilu seperti Komisi Pemilihan Umum (KPU) juga harus menunjukkan sikapnya yang masih berpegang teguh pada prinsip independensi dan profesional. Untuk mengetahui peran KPU Kota Malang dalam verifikasi calon anggota DPRD pada Pemilu Legislatif, dilakukan dengan penelitian kualitatif deskriptif. Data diperoleh dari hasil wawancara sebagai data primer dan analisis terhadap dokumen dan buku-buku sebagai data sekunder. Informasi primer diperoleh dari wawancara dengan beberapa narasumber yang terkait penelitian ini. Data berupa dokumen-dokumen digunakan sebagai data sekunder sekaligus data pendukung. Teori kelembagaan dan pemilu digunakan untuk mempermudah dalam menganalisis data. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan peran KPU Kota Malang untuk melaksanakan verifikasi kepada peserta Pemilu 2014 merupakan wujud proses memilih wakil-wakil rakyat yang amanah dan tidak mengecewakan masyarakat. Adanya hambatan juga tidak mengurangi kerja KPU dalam melayani partai politik yang mendaftarkan kadernya sebagai peserta Pemilu Legislatif 2014. Akan tetapi, karena terdapat ketidakwajaran dengan anggota KPU, seharusnya adanya lembaga pengawas komisi negara independen yang dapat merestrukturisasi anggota KPU agar tidak mudah untuk mendapat intervensi dari pihak luar. Proses verifikasi yang dilaksanakan oleh KPU dapat berdampak pada KPU, partai politik dan masyarakat. Kata Kunci: Verifikasi, KPU, DPRD
KEPEMIMPINAN KEPALA DESA DALAM MENINGKATKAN POTENSI BATIK MASYARAKAT DESA ( Studi: Desa Sentra Batik Sidomukti Kecamatan Plaosan, kabupaten Magetan) Wahyunanda, Joharlian
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Joharlian Wahyunanda, 2013: Kepemimpinan  Kepala Desa Dalam Meningkatkan Potensi  Batik Masyarakat Desa (Studi: Di Desa Sentra Batik Sidomukti Kecamatan Plaosan kabupaten Magetan). Skripsi Program Studi Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya. Dosen Pembimbing : M. Lukman Hakim S.IP., M.Si., dan Irma Fitriana Ulfah, S.IP., M.Si Penelitian ini fokus pada peran kepala desa dalam meningkatkan potensi batik masyarakat desa. penelitian ini mempunyai rumusan masalah sebagai berikut: (1) bagaimana peran kepala desa dalam meningkatakan potensi masyarakat desa Sidomukti. (2) bagaimana gaya kepemimpinan yang dipakai kepala desa dalam memengaruhi masyarakatnya (3) bagaimana inovasi serta capaian yang dhasilkan kepala desa dalam meningkatkan potensi batik. Penelitian ini di lakukan di Desa Sidomukti dengan menggunakan jenis penelitian deskriptif-kualitatif. Peneliti menggunakan tiga metode untuk mengumpulkan data, yaitu metode observasi, metode wawancara dan metode dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah (1) peran Kepala desa dalam meningkatkan potensi batik masyarakat desa yang ditunjukkan dengan beberapa hal yaitu (a) mempunyai visi,  motivasi, tujuan serta harapan dan keingingan, (b) mempunyai kekuasaan keterampilan untuk merealisasi visi yang ditunjukkan dengan usaha kepala desa dalam mengembalikan eksistensi batik (c) menstimulasi dan mentransformasi para pengikut yang ditunjukkan dengan memberikan fasilitas pelatihan batik, pencarian modal untuk para pengrajin batik, pendaftaran Hak paten batik ke Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual, menyediakan fasilitas tempat untuk para pengrajin batik terakhir pemasaran dan promosi. (2) gaya kepemimpinan kepala desa dalam memimpin masyarakat desa yaitu gaya kepemimpinan Partisipatif dan gaya kepemimpinan Demokratif. (3) Inovasi dan capaian yang dihasilkan oleh kepala desa selama menjabat. Inovasi tersebut adalah memunculka motif batik, sedangkan capaiannya yaitu batik pring sedapur sebagai icon khas Kabupaten Magetan, peningktan hasil produksi serta peningkatan pendapatan bagi masayarakat Sidomukti  dan terakhir menjadi lurah Idola Se-Jawat Timur.   Kata Kunci : Peran Kepala Desa, Potensi Masyarakat, Batik
PERAN PEMERINTAH KABUPATEN TUBAN DALAM MEMFASILITASI PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONBILLITY (CSR) PT SEMEN INDONESIA TAHUN 2013
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK Judul penelitian ini adalah Peran Pemerintah KabupatenTuban dalam Memfasilitasi program Corporate Social Responbillity (CSR)  PT Semen Indonesia tahun 2013. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis peran pemerintah daerah dalam memfasilitasi CSR PT Semen Indonesia di Kabupaten Tuban. Peneliti mengunakan teori good governace dan untuk mengimplementasikan program. Penelitian ini mengunakan metode penelitian diskriptif kualitatif.Dalam pelaksanaan program CSR PT Semen Indonesia mencakup 3 (tiga) aktor, yaitu pelaku usaha (PT Semen Indonesia, Pemerintah Kabupaten Tuban, dan masyarakat. Aktor-aktor ini mempunyai peran yang saling berkaitan. Peran PT Semen  Indonesia adalah sebagai pengelola dan penyedia dana CSR PT Semen Indonesia, Peran Pemerintah Kabupaten Tuban adalah memfasilitasi CSR PT Semen Indonesia, dan peran masyarakat adalah paritisipasi masyarakat dalam perencanaan usulan dan implementasi program CSR PT Semen Indonesia dan Penerima program CSR PT Semen Indonesia. Peran memfasilitasi yang dimiliki pemerintah terbagi menjadi dua, yaitu Pertama, Koordinasi yang merupakan menjaga hubungan baik antara pemerintah Kabupaten Tuban dengan pelaku usaha (perusahaan-perusahaan yang melaksanakan CSR-nya di Kabupaten Tuban). Koordinasi ini direalisasikan dengan pembentukan forum yang bernama Corporate Forum Community Devolopment (CFCD). Kedua, Sinkronisasi merupakan peran pemerintah untuk mengarahkan program CSR PT Semen Indonesia agar tepat sasaran dan tidak overlapping dengan progam Anggaran Pembelanjaan Daerah (APBD). Realisasi dari sikronisasi ini adalah dalam acara tahunan yaitu sikronisasi dan optimalisasi program CSR , dan Sinkronisasi dan evaluasi program CSR. Akuntabilitas dari PT Semen Indonesia dengan melaksanakan program kemitraan dan progam bina lingkungan, sedangkan Pemerintah Kabupaten Tuban adalah melaksanakan peran memfasilitasi dengan cara koordinasi dan sikronisasi program CSR dan pembuatan laporan realisasi program CSR setiap tahunnya. Transparansi dari PT Semen Indonesia adalah dengan pembentukan website yang berisi laporan progam CSR PT Semen Indonesia. sedangkan transparansi progam CSR dari pemerintah adalah dengan cara mengikutsertakan media dalam setiap acara yang diadakan oleh Pemerintah Kabupaten Tuban. Partisipasi masyarakat dengan cara mengikutsertakan masyarakat dalam proses perencanaan dan pelaksanaan program CSR PT Semen Indonesia. Kata Kunci: Good governance, CSR, koordinasi dan sikronisasi
PERAN ELECTRONIC GOVERNMENT DAN RELASI MEDIA MASSA LOKAL DALAM MEWUJUDKAN KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK DI PROVINSI NTB (Studi Kasus Pada Bagian Kesekretariatan dan Pusat Data Elektronik, Sekertariat Daerah Provinsi NTB dengan Media Massa: Lombok Post dan Hidayat, Khoirul
Jurnal Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Khoirul Hidayat. Program Sarjana. Program Studi Ilmu Pemerintahan. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Universitas Brawijaya. Malang. Tahun 2014. Peran Electronic Government dan Relasi Media Massa Lokal Dalam Keterbukaan Informasi Publik di Provinsi NTB (Studi Kasus pada Bagian Kesekretariatan dan Pusat Data Elektronik Sekretariat Daerah Provinsi NTB dengan Media Massa: Lombok Post dan Lombokita.com). Dosen Pembimbing: Dr. Alifiulahtin Utaminingsih, M.Si dan Rachmad Gustomy, S.IP., M.IP   Electronic government dan media massa adalah dua hal yang tidak bisa dipisahkan dalam kegiatan penyebaran informasi, publikasi, maupun sosialisasi dari pemerintah. Proses Keterbukaan penyebaran informasi kepada masyarakat mengenai transparansi kegiatan, maupun berbagai kebijakan daerah tercantum dalam  UU No.14 Tahun 2008 mengenai keterbukaan informasi publik. Di satu sisi, koordinasi pemerintah daerah dengan media massa lokal berjalan dengan baik, dan dilain sisi, koordinasi tersebut bisa terhambat karena faktor miss komunikasi maupun pemberitaan dari media yang berlebihan. Praktik good governance menyaratkan adanya transparansi dalam proses penyelenggaraan pemerintahan secara keseluruhan. Pemerintah dinilai baik atau buruk, ditentukan oleh tingkat transparansi dalam pelaksanaan kepemimpinannya, karena transparansi merupakan instrumen yang sangat penting bagi masyarakat, dalam mengklarifikasi kebijakan dan kinerja dari pemerintah daerah. Tujuan penelitian ini adalah menjelaskan efektifitas penggunaan program dari media massa lokal diantaranya merupakan Lombok Post dan  Lombokita.com serta sarana e-government yang dipilih yaitu Sms Center dan Website Provinsi NTB dari segi pemerintah, hingga koordinasi dengan pihak media massa lokal di Provinsi NTB dengan menggunakan jenis penelitian kualitatif, serta beberapa teori dan konsep yang membantu yaitu Teori Reinventing Government dan Konsep Networking Governance dalam menjawab beberapa pertanyaan dari rumusan masalah penelitian. Penelitian yang berlangsung pada Bagian Kesekretariatan dan PDE Sekretariat Daerah Provinsi NTB ini, diharapkan dapat membantu menganalisis proses keterbukaan informasi publik dan good governance di Provinsi NTB.   Kata Kunci: E-Government, Media Massa Lokal, Keterbukaan Informasi Publik

Page 2 of 4 | Total Record : 34