cover
Contact Name
Rahmat Prayogi
Contact Email
rahmat.prayogi91@gmail.com
Phone
+6282282742253
Journal Mail Official
bindounila@gmail.com
Editorial Address
Jl. Prof. Dr. Ir. Sumantri Brojonegoro, Gedong Meneng, Kec. Rajabasa, Kota Bandar Lampung, Lampung 35145
Location
Kota bandar lampung,
Lampung
INDONESIA
Jurnal Kata: Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya
Published by Universitas Lampung
ISSN : 23388153     EISSN : 27981665     DOI : http://doi.org/10.23960/Kata
Core Subject : Education, Social,
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) adalah jurnal yang mempublikasikan hasil penelitian bidang pendidikan bahasa dan sastra, meliputi linguistik teoritis, linguistik terapan, linguistik lintas disiplin, tradisi lisan, filologi, semiotika, sastra murni, sastra terapan, sastra lintas disiplin, serta sastra dan politik identitas.
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol 3, No 4 (2015)" : 12 Documents clear
KEMAMPUAN MENULIS PUISI BERDASARKAN MEDIA VISUAL SISWA KELAS VII SMP Vincencia Dwi Indra Astuti; Iqbal Hilal; Ni Nyoman Wetty Suliani
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 3, No 4 (2015)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (91.865 KB)

Abstract

The aim of the present research was to describe students ability of SMP N 1 Sekampung at VII grade in 2014/2015 academic year in writing poetry based on visual media. The research method that was used was descriptive method. Data collecting technique that was used is writing test technique. Based on the result of data analysis it obtained (a) the theme aspect was good, the average is 79, (b) the structure aspect of the line and stanza is good with the average is 90, (c) the rima aspect was enough with the average was 55, (d) the language style aspect is enough with the average 53, (e) the diction aspect was good with the average is 91, and (f) the message aspect is good with the average is 79.Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah kemampuan menulis puisi berdasarkan media visual. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan siswa kelas VII SMP Negeri 1 Sekampung tahun pelajaran 2014/2015 dalam menulis puisi berdasarkan media visual. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik tes tertulis.Berdasarkan hasil analisis data diperoleh nilai (a) aspek tema tergolong baik, yakni dengan rata-rata 79, (b) aspek struktur baris dan bait tergolong baik dengan rata-rata 90, (c) aspek rima tergolong cukup dengan rata-rata 55, (d) aspek gaya bahasa tergolong cukup dengan rata-rata 53, (d) aspek diksi tergolong baik sekali dengan rata-rata 91, dan (e) aspek amanat tergolong baik dengan rata-rata 79. Kata kunci: kemampuan, media visual, menulis.
KOMITMEN BERAGAMA PADA NOVEL WO AI NI ALLAH Annisa Elvira; Munaris Munaris; Kahfie Nazaruddin
Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 3, No 4 (2015)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (191.724 KB)

Abstract

This research aimed at describing religious commitment on aspect of belief dimension, practice dimension, experience dimension, dimensions of knowledge, dimension of concequences from the novel of Wo Ai Ni Allah by Vanny Chrisma, and its lesson plan at SMA. The method used in this research was descriptive qualitative. The result showed that the writer of novel Wo Ai Ni Allah described the character who believes to the truth of her religion in making religious commitment. The character complied doing religious activity based on religious order and feels religious feeling in many experiences. The religious knowledge of the character of dogma was motivated her to do religious activities. This novel can be as alternative of the lesson plan to teach at SMA especially class XII in the second semester with the analysis of novel text in oral and written as the basic competence.Tujuan penelitian ini mendeskripsikan komitmen beragama pada aspek dimensi keyakinan, dimensi praktik, dimensi pengalaman, dimensi pengetahuan, dimensi konsekuensi yang terdapat pada novel Wo Ai Ni Allah karya Vanny Chrisma, dan rancangan pembelajarannya di SMA. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam berkomitmen beragama pada tokoh novel Wo Ai Ni Allah pengarang sudah menggambarkan bagaimana keyakinan tokoh terhadap ajaran agamanya, kepatuhan tokoh dalam mengerjakan kegiatan religius yang dianjurkan oleh agamanya, tokoh mengalami perasaan dan pengalaman yang religius, pengetahuan tokoh terhadap ajaran agama dalam kitab sucinya, tokoh berperilaku yang dimotivasikan oleh ajaran agamanya, dan Novel Wo Ai Ni Allah dapat dibuat rancangan pembelajarannya sebagai bahan pembelajaran di SMA, khususnya kelas XII semester 2, dengan kompetensi dasar menganalisis teks novel baik melalui lisan maupun tulisan.Kata kunci: komitmen, novel, rancangan pembelajaran.

Page 2 of 2 | Total Record : 12


Filter by Year

2015 2015


Filter By Issues
All Issue Vol 12, No 1 Apr (2024): JURNAL KATA (BAHASA, SASTRA, DAN PEMBELAJARANNYA) Vol 11, No 2 Sep (2023): JURNAL KATA (BAHASA, SASTRA, DAN PEMBELAJARANNYA) Vol 10, No 2 Sep (2022): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 10, No 1 Apr (2022): JURNAL KATA (BAHASA, SASTRA, DAN PEMBELAJARANNYA) Vol 9, No 2 Sep (2021): JURNAL KATA (BAHASA, SASTRA, DAN PEMBELAJARANNYA) Vol 9, No 1 Apr (2021): JURNAL KATA (BAHASA, SASTRA, DAN PEMBELAJARANNYA) Vol 8, No 2 Sep (2020): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 8, No 1 Ap (2020): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 8, No 1 Apr (2020): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 8, No 1, Apr (2020): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 7, No 2, Sep (2019): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 7, No 2, Nov (2019): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 7, No 2 Sep (2019): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 7, No 1 Apr (2019): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarnnya) Vol 6, No 4 Sep (2018) Vol 6, No 3 Jul (2018) Vol 6, No 2 Apr (2018) Vol 6, No 1 Jan (2018) Vol 5, No 4 Sep (2017) Vol 5, No 3 Jul (2017) Vol 5, No 2 Apr (2017) Vol 5, No 1 Jan (2017) Vol 4, No 4 Sep (2016) Vol 4, No 3 Jul (2016) Vol 4, No 2 Apr (2016) Vol 4, No 1 Jan (2016) Vol 3, No 5 (2015) Vol 3, No 4 (2015) Vol 3, No 3 (2015) Vol 3, No 2 (2015) Vol 3, No 1 (2015) Vol 2, No 4 (2014) Vol 2, No 3 (2014) Vol 2, No 2 (2014) Vol 2, No 1 (2014) Vol 1, No 9 (2013) Vol 1, No 8 (2013) Vol 1, No 7 (2013) Vol 1, No 6 (2013) Vol 1, No 5 (2013) Vol 1, No 4 (2013) Vol 1, No 3 (2013) Vol 1, No 2 (2013): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 1, No 1 (2013): Jurnal Kata (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 1, No 1, Apr (2013): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) Vol 1, No 1, Sep (2013): JURNAL KATA (Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya) More Issue