cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota palu,
Sulawesi tengah
INDONESIA
BAHASANTODEA
Published by Universitas Tadulako
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Arjuna Subject : -
Articles 15 Documents
Search results for , issue "Vol 3, No 2 (2015)" : 15 Documents clear
THE IMPACTS OF DIRECT INSTRUCTION TEACHING TEHNIQUE ON EFL LEARNERS’ READING COMPREHENSION OF FOURTH SEMESTER STUDENTS OF MADAKO UNIVERSITY Darwin, Darwin
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (599.719 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengunaan instruksi langsung didalam peningkatan kemampuan membaca mahasiswa. Studi quasi experimental ini menggunakan proposive sampling yang melibatkan 50 mahasiswa pada kelas experimen dan kelas kontrol dari total keselurahan mahasiswa. Mereka adalah mahasiswa semester keempat Universitas Madako Tolitoli. Data yang diperoleh berasal dari tes awal dan tes akhir. Dari data yang diperoleh menunjukkan bahwa nilai rata-rata kelompok experimen adalah79.36 lebih besar dari pada nilai rata-rata yang terdapat pada kelompok kontrol yaitu 70.8. Data penelitian ini dianalisa dengan menggunakan rumus t-test. Hasil perhitungan data t-hitung adalah 2.349, yang berarti lebih besar dari pada t-tabel (48): 1.677. Hasil tersebut menunjukkan bahwa terdapat peningkatan pada hasil belajar mahasiswa pada pemahaman bacaan yang diberikan pengajaran melalui instruksi langsung. Dapat disimpulkan bahwa pengajaran pemahaman membaca melalui instruksi langsung efektif untuk memperbaiki pemahaman bacaan mahasiswa. Kata Kunci: Instruksi Langsung, Pengaruh, Pemahaman bacaan.
IMPLEMENTATION OF CLASSROOM GROUPING IN TEACHING OF WRITING SKILL TO GRADE XI STUDENTS OF MAN 2 MODEL PALU Fatima, Fatima
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (522.426 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menyajikan gambaran yang jelas tentang implementasi pengelompokan kelas pada pengajaran keterampilan menulis. Lebih spesifik, penelitian ini untuk memaparkan implementasi kerja kelompok dan pengaruhnya terhadap pencapaian siswa dalam pengajaran keterampilan menulis di MAN 2 Model Palu. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Sampelnya adalah 1 guru bahasa Inggris MAN 2 Model Palu dan 19 siswa kelas XI Religion 2. Datanya diperoleh dari kuisioner, wawancara, lembar pengamatan, dokumentasi, dan rekaman. Analisis data merupakan proses yang berkesinambungan untuk mengantisipasi adanya data yang berlebihan. Hasilnya menunjukkan bahwa guru menerapkan kerja kelompok dengan semestinya dan inovatif. Siswa mendapat nilai lebih tinggi ketika mereka menulis dalam kelompok daripada secara individu. Jadi, implementasi pengelompokan kelas dalam pengajaran keterampilan menulis memiliki pengaruh positif terhadap keberhasilan pencapaian nilai keterampilan menulis siswa. Kata Kunci: Implementasi, Pengelompokan Kelas, Pengajaran, dan Keterampilan Menulis.
IMPROVING READING COMPREHENSION OF GRADE VII STUDENTS AT SMP SATU ATAP NEGERI 2 PARIGI SELATAN THROUGH COOPERATIVE LEARNING Priskila, Ni Ketut Yeni
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (263.683 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi perbaikan pemahaman bacaan bagi siswa kelas VII SMP Satu Atap Negeri 2 Parigi Selatan melalui Pembelajaran Kooperatif. Subyeknya adalah siswa kelas VII yang terdiri dari 17 orang. Ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Datanya dikumpulkan melalui tes, leambar observasi dan catatan lapangan. Temuannya menunjukkan bahwa siswa sangat termotivasi dan aktif berpartisipasi  dalam kegiatan kelas, sehingga pembelajaran Kooperatif itu efektif diterapkan dalam memperbaiki pemahaman bacaan siswa. Pada siklus pertama, 10 dari 17 siswa dengan presentase 58,82% berhasil mencapai kriteria ketuntasan. Pada siklus kedua, 14 dari 17 siswa dengan presentase 82,35% berhasil mencapai kriteria ketuntasan. Ini berarti bahwa pencapaian kelas adalah 82.35% berdasarkan pada jumlah siswa yang mempeoleh nilai minimal 65 sebagai kriteria ketuntasan. Pencapain kelas dan pencapaian individu keduanya sudah memenuhi kriteria ketuntasan. Penelitian ini dihentikan pada siklus kedua. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa aplikasi Pembelajaran Kooperatif efektif untuk memperbaiki pemahaman bacaan siswa. Kata kunci: Pembelajaran Kooperatif , Pemahaman Bacaan, Memperbaiki
UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS SURAT PRIBADI DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK PEMODELAN SISWA KELAS V SD KARYA THAYYIBAH MAMBORO Ifriana, Ifriana
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (213.495 KB)

Abstract

The research problems were (1) how was the improving increase in the ability to write a personal letter using modeling techniques of the fifth grade students work at SD Tayyibah Mamboro Palu (2) how was the result of improvement in the ability of personal letter by using modeling techniques of the fifth grade students work at SD Tayyibah Mamboro Palu. The objectiveof this resrsearh was to describe the increase in the ability to write a personal letter using modeling techniques of the fifth grade students work at SD Tayyibah Mamboro Palu and describe the results of an increase in the ability to write a personal letter using techniques of the fifth grade students work at SD Tayyibah Mamboro Palu. This research used qualitative approach and the type of research was a classroom action research. Data collected by observation, interviews, and documentation. Based on the research findings, it was showed that the use modeling techniques could improve the ability of students to write a personal letter. It was found out an increase in the number of students who have chieved the criteria of succes from the first cycle to the second cycle. Furthermore, there were an increase in the value average of writing a personal letter from the first cycle to the second cycle. In the pre-cyle stage, only 23% of students who achieved mastery learning, whereas in the first cycle after the implementation of modeling techniques as 54% of students who completed the criteria of succes, it was indicated that the learning outcomes have increased by 31%. Moreover, in the second cycle the students who have completed was 77% indicated that the number of students who achieve the criteria of succes increased to 10 from 13 students. Classically, the percentage between the first cycle and second cycle increased into 23 23%.          Keywords: Writing, Personal Letters, Modeling Techniques.
FOLKTALE IN USE OF CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING TO IMPROVE VOCABULARY MASTERY OF GRADE VIII STUDENTS AT MTs NEGERI TAIPA Roya, Finisca
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (483.199 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur perbaikan penguasaan kosakata siswa kelas VIII pada MTs Negeri Taipa melalui cerita rakyat dalam penggunaan pengajaran dan pembelajaran kontekstual. Ini adalah penelitian pra-eksperimental. Sampelnya dipilih dengan menggunakan teknik purposive sampling, di mana peneliti sengaja memilih siswa kelas VIII A MTs Negeri Taipa. Datanya dikumpulkan melalui tes yang dibagi kedalam pre-test dan post-test. Berdasarkan hasilnya peneliti menemukan bahwa t-hitung adalah 7,98. Dengan menerapkan 0.05 tingkat signifikansi dan 28 derajat kebebasan (df), t-tabel adalah 1,701. Ini menunjukkan bahwa nilai t-hitung lebih tinggi dari t-tabel. Ini berarti bahwa hipotesis penelitian diterima. Dengan kata lain, penguasaan kosakata siswa itu kelas VIII MTs Negeri Taipa dapat diperbaiki melalui Teks Cerita Rakyat dalam penggunaan pengajaran dan pembelajaran kontekstual . Kata Kunci: Penguasaan Kosakata, Pengajaran dan Pembelajaran Kontekstual, dan Pengunaan Cerita Rakyat
TEKA TEKI (JALILI) BAHASA KAILI: KAJIAN FOLKLOR LISAN DENGAN PENDEKATAN HERMENEUTIKA Masithah, Nona
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (458.942 KB)

Abstract

The objectives of the research are to analyze Kailinese Puzzle (Jalili): On analysis of Folklore Oral Expression through Hermeneutics Approach, to describe and to explain kinds of Kailinese puzzle, and to describe and to explain messages inside Kailines Puzzle (jalili). The research employs descriptive qualitative design. It was conducted at Kelurahan Baiya Kecamatan Tawaili involved 15 respondents. The data were collected through interview, questionnaire and document studies. The results of the study are (1) Jalili is divided into three kinds, a) Jalili in the form anecdocte. This kind of jalili covers the common joke in the society. It involves the questions about shifted real facts found in the society into the kind of questions in which they have particular humorous, b) Jalili that expresses about eagerness and willingness. This kind of jalili is particularly played by adults; among males and females. It is commonly found in any celebration parties, c) Jalili that concerns about life and Divinity. This kind of jalili contains advices about life and divinity. The players of jalili about life and divinity are the commonly the old men and adults. The adult asks about life and divinity to the old men, and the old men answer the question by offering it through jalili. 2) Jalili contains massages and advices; a) the allowable ways to talk to women, b) the allowable ways to deliver eagerness to the women, c) the allowable ways to visit women, d) to appreciate everything that contributes to human life, e) to act in polite manners to the parents, f) keep good relationship with others, g) knowing oneself to know God, and h) thanking to what God has provided us in the world. Keywords: Jali; Kailinese puzzle, Foklor, dan Hermeneutika.
TEACHING VOCABULARY TO GRADE VIII STUDENTS AT SMP NEGERI 9 PALU BY USING WORD WALL STRATEGY Wilsana, Ananda
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (507.777 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah strategi word wall dapat digunakan  meningkatkan pengetahuan kosakata bahasa Inggris siswa. Ini mencakup perbaikan kemampuan siswa untuk menggunakan kosakata dalam konteks yang tepat dan pemahaman mereka akan bentuk kosakata seperti kata benda, kata kerja, kata sifat dan kata keterangan. Ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus dan setiap siklus terdiri dari empat pertemuan. Hasilnya menunjukkan peningkatan nilai siswa dari tes awal sampai tes ketiga pada siklus kedua. Di tes pertama, 5 atau 16% siswa mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Jumlah siswa yang mencapai KKM di siklus pertama adalah 14 orang (45%) dan pada tes di siklus kedua, persentase siswa yang mencapai KKM adalah 81% atau 25 orang. Berdasarkan kuesioner dan lembar observasi, kegiatan belajar dan mengajar berjalan dengan baik. Siswa lebih aktif dan antusias selama proses belajar dan mengajar pada siklus kedua daripada siklus pertama. Jadi, penggunaan strategi word wall meningkatkan kosakata siswa dengan signifikan. Kata kunci: Pengajaran, Kosakata, dan Strategi Dinding Kata
APPLYING GUIDED WRITING TECHNIQUE IN ENGLISH TEACHING TO DEVELOP ABILITY OF GRADE X STUDENTS AT SMKN 2 PALU IN WRITING TOUR ITINERARY Syari, Leena Noer
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (758.329 KB)

Abstract

Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan pada SMK Negeri 2 Palu. Subyeknya adalah 38 siswa kelas X tahun pelajaran 2012/2013. Tujuannya adalah untuk mengetahui apakah penerapan teknik penulisan terbimbing dapat dengan lebih baik mengembangkan kemampuan menulis siswa kelas X pada sekolah tersebut, termasuk faktor-faktor yang mempengaruhi peningkatan kemampuan menulis. Data dikumpulkan dari observasi, catatan di lapangan, kuesioner, dan tes. Penelitian ini terdiri atas dua siklus. Ada dua kriteria keberhasilan dalam penelitian ini; pertama, siswa harus mendapatkan nilai sama atau lebih dari 75 sebagai nilai individu dan harus dicapai oleh 75% dari keseluruhan jumlah siswa, dan kriteria kedua adalah keterlibatan aktif siswa sama atau lebih dari 75% dari keseluruhan jumlah siswa. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pada siklus 1, pencapaian belajar siswa adalah 52,6% (20 dari 38 siswa) mendapatkan nilai 75 atau lebih, dan keterlibatan aktif siswa adalah 71,3%. Hal ini menunjukan bahwa hasil siklus 1 tidak memenuhi ke dua kriteria keberhasilan. Pengembangan dan pencapaian kriteria keberhasilan terjadi dalam siklus 2 yaitu pencapaian belajar siswa sebesar 79% (30 dari 38 siswa) mendapatkan nilai 75 atau lebih, dan keterlibatan aktif siswa adalah 86,7%. Hal ini mengindikasikan bahwa Teknik Penulisan Terbimbing efektif untuk  mengembangkan keterampilan siswa dalam menulis Acara Perjalanan Wisata. Oleh karena itu, teknik ini sangat potensial untuk diterapkan dalam kelas kemampuan menulis. Kata Kunci: Kemampuan menulis, Teknik Penulisan Terbimbing, Pengajaran Bahasa Inggris, dan Acara perjalanan wisata.
PEMAHAMAN KONFLIK BATIN TOKOH DALAM NOVEL RONGGENG DUKUH PARUK KARYA AHMAD TOHARI Ramlah, Ramlah
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (380.225 KB)

Abstract

This research was motivated by a desire to find psychological conflict of the main character in the novel Ronggeng Dukuh Paruk written by Ahmad Tohari. This research aimed to describe the psychological conflict of the main character in the novel Ronggeng Dukuh Paruk, by Ahmad Tohari with psikoanalisis Sigmund Freud’s theory that divided the human personality into there, namely the id, ego, and superego in the attitude of repression, sublimation, rationalization, aggression, projection, diversion, apathy and fantasy. This research was a qualitative research, being descriptive, using textual approaches and literature technigues. Analysis and interactive models by Miles and Huberman done by marking,classify, and coclude the results of analysis that is consistent with the of Sigmund Freud’s personality theory. Pengeran displayed Rasus character as the narrator in novel Ronggeng Dukuh Paruk Hamlet was being displayed as a character who told Rasus. The main conflict deeloved in chapter there, namely when Srintil completed the last reguirement mus be a ronggeng. The requirement that must be fulfilled was named “bukak-klambu”. A requirement that destabilize the relationship between Rasus end Srintil. The results showed that in a natural psychiatric conflict was experienced by Srintil figure wit himself happened because  Srintil psychiatric conflict by herself occurred as the result of Rasus’s refusal to bicome her husband and leaved her, and Srintil psychiatric conflict with the surrounding occurred when Srintil was involved by the communist minions and must be entered into the prison and She was be disappointed by Bajus because selling her to Pak Blengur. The peak of the problem occurred when Srintil has became a Ronggeng Dukuh Paruk. Srintil belonged to the people and Rasus as a man who loved her, should let her. Keywords: Conflict Psychiatric, Psychoanalysis, Ronggeng Dukuh Paruk.
PENINGKATAN KEMAMPUAN DALAM MENULIS PUISI MELALUI METODE BENGKEL SASTRA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 14 PALU Nayu, Marni
BAHASANTODEA Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : BAHASANTODEA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (405.468 KB)

Abstract

The problem in this research was the students' ability in writing poetry that aimed to describe the level of students ability through the literary workshop method with the stage of pre-writing, whilst-writing, and post-writing by the students of class VIII at SMP Negeri 14 Palu. This research was classroom action research, through this research, observation were conducted in order to enhance the students' ability in writing poetry using literary workshop. The study design used the research design by Kemmis and MC. Tanggart. The research was coducted in 2 cycles covering every cycle consisted of planning, implementation, observation and reflection. The indicator of individual criteria of succes was 70% and classical criteria of succes was 75%. The aspects were assessed in writing the poem; object, diction, rhyme, figure of speech and mandate. The research results in the first cycle obtained 43,63% of individual achievement, and the classical achievement was 0%. In the second cycle, there were an increase in the average value of individual students of writing poetry reached 75,45% and 90,90% classical achievements. It could be concluded that learning by using the methods of literary workshop, the students' ability of the grade VIII at SMP Negeri 14 Palu in writing poetry could be improved. Keywords: Writing Poetry, Student’s Ability and Literary Workshops.

Page 1 of 2 | Total Record : 15