cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana
Published by Universitas Udayana
ISSN : 23028912     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Science,
E-Jurnal Manajemen (ISSN 2302-8912) aims to serve as a medium of information and exchange of scientific articles between teaching staff, alumni, students, practitioners and observers of science in accounting and business. E-Jurnal Manajemen editor receives scientific articles business strategy and entrepreneurship that certainly have never been published. E-Jurnal Manajemen is published every month by Management Study Program.
Arjuna Subject : -
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 10 No 10 (2021)" : 5 Documents clear
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PASAR MODAL KONVENSIONAL DI INDONESIA Rendy Rinardy; D. Sakuntala; Rivaldo Rivaldo; Kelvien Kelvien; Surita Surita
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 10 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i10.p04

Abstract

Riset ini berusaha agar mengidentifikasi serta menganalisis, baik secara individual maupun secara simultan, dampak nilai tukar, suku bunga, serta inflasi terhadap IHSG di Indonesia. Riset ini menggunakan 40 sampel data dengan teknik analisis Ordinary Least Square. Data telah memenuhi persyaratan asumsi Gauss Markov. Hanya nilai tukar yang memberikan dampak terhadap IHSG. Nilai uji determinasi menunjukkan bahwasannya IHSG dapat dijelaskan oleh nilai tukar, suku bunga dan inflasi. Sedangkan sisanya dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci : Nilai Tukar, Suku Bunga, Inflasi, IHSG
PENGARUH SIKAP TERHADAP NIAT BELI PRODUK DI MEDIASI OLEH PENGETAHUAN LINGKUNGAN DAN KEPEDULIAN LINGKUNGAN (Study Kasus The Body Shop Yogyakarta) Rizkiya Mega Indriyani; Susanto Susanto; Nonik Kusuma Ningrum
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 10 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i10.p05

Abstract

Perubahan iklim global menimbulkan kerusakan mendasar bagi lingkungan karena eksploitasi manusia yang berlebihan dan tidak diimbangi dengan pemeliharaan lingkungan. Masalah ini sangat komplek dan serius terhadap kerusakan lingkungan salah satu penyebabnya adalah produksi yang tidak ramah lingkungan. Penilitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh sikap dan niat beli produk yang dimediasi oleh pengetahuan lingkungan dan kepedulian lingkungan. Penelitian ini menggunakan produk The Body Shop yang dilakukan di Yogyakarta. Penelitian dengan 140 responden dengan metode purposive Sampling. Penelitian ini menggunakan Structural Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sikap berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengetahuan lingkungan, sikap berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepedulian lingkungan,sikap berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap niat beli, pengetahuan lingkungan berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli, kepedulian lingkungan berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat beli, pengetahuan lingkungan berpengaruh positif dan signifikan terhadap sikap dan niat beli, kepedulian lingkungan secara positif dan signifikan memediasi sikap dan niat beli. kepedulian lingkungan dan pengetahuan lingkungan mampu memediasi sikap dan niat beli pada produk The Body Shop di Kota Yogyakarta. Kata kunci : Kepedulian Lingkungan, Niat Beli, Sikap, Pengetahuan Lingkungan
PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR KARYAWAN PADA WISATA BEACH INN I Gusti Ngurah Putra Wijaya; AA Sagung Kartika Dewi
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 10 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i10.p01

Abstract

Organizational Citizenship Behavior (OCB) adalah perilaku yang bukan merupakan bagian dari tugas yang telah di persyaratkan secara formal bagi seorang karyawan tetapi secara keseluruhan mendorong fungsi efektif organisasi. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan transformasional dan kepuasan kerja terhadap oganizational citizenship behavior Karyawan pada Wisata Beach Inn. Penelitian ini dilakukan di Wisata Beach Inn Legian – Kuta. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh karyawan di Wisata Beach Inn Legian – Kuta. Jumlah sampel yang diambil sebanyak 40 sampel dengan menggunakan metode sampling jenuh. Metode pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan penyebaran kuisioner. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan transformasional berpengaruh positif dan signifikan terhadap oganizational citizenship behavior. Kepuasan kerja positif berpengaruh positif dan signifikan terhadap oganizational citizenship behavior. Kepemimpinan transformasional dan kepuasan kerja secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap oganizationalcitizenship behavior. Kata Kunci: kepemimpinan transformasional, kepuasan kerja, organizational citizenship behavior
KEPERCAYAAN MEMEDIASI PENGARUH PERSEPSI NILAI TERHADAP NIAT BELI ULANG DI HEAVEN FLOW DECORATION DENPASAR Ida Ayu Gede Tantyani Dhaniswari; I Putu Gde Sukaatmadja
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 10 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i10.p02

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh persepsi nilai terhadap kepercayaan dan niat beli ulang, pengaruh kepercayaan terhadap niat beli ulang dan untuk mengetahui peran kepercayaan di dalam memediasi pengaruh persepsi nilai terhadap niat beli ulang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pengguna jasa dekorasi Heaven Flow Decoration di Kota Denpasar dengan sampel sebanyak 100 responden. Metode penentuan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dianalisis dengan path analysis. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi nilai dan kepercayaan berpengaruh positif signfikan terhadap niat beli ulang; persepsi nilai berpengaruh positif signfikan terhadap kepercayaan; dan kepercayaan secara positif signifikan memediasi pengaruh persepsi nilai terhadap niat beli ulang pelanggan. Heaven Flow Decoration dapat meningkatkan kepercayaan pelanggan dengan menunjukkan integritas dan etika yang baik sehingga pelanggan akan berminat untuk membeli kembali produk layanan yang sama ataupun berbeda Kata kunci : persepsi nilai, kepercayaan, niat beli ulang
PERAN ROLE STRESS DALAM MEMEDIASI PENGARUH BEBAN KERJA TERHADAP BURNOUT PERAWAT Nana Suardiningsih; Ida Bagus Ketut Surya
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 10 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i10.p03

Abstract

Burnout syndrome adalah suatu gejala fisik, psikologis dan mental yang bersifat destruktif yang diakibat oleh melakukan pekerjaan yang bersifat monoton dan menekan secara terus-menerus. Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan pengaruh beban kerja terhadap burnout, menjelaskan pengaruh role stress terhadap burnout, menjelaskan pengaruh beban kerja terhadap role stress, dan menjelaskan peran role stress memediasi beban kerja terhadap burnout. Penelitian ini dilakukan di Rumah Sakit Tk II Udayana Denpasar. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah sebanyak 68 orang perawat yang ditentukan dengan teknik non probability sampling yaitu dengan metode sampel jenuh. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah path analysis. Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap burnout. Role stress berpengaruh positif dan signifikan terhadap burnout. Beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap role stress. Role Stress memediasi pengaruh beban kerja terhadap burnout. Kata kunci : role stress, beban kerja, burnout

Page 1 of 1 | Total Record : 5


Filter by Year

2021 2021


Filter By Issues
All Issue Vol 14 No 4 (2025) Vol 14 No 3 (2025) Vol 14 No 2 (2025) Vol 14 No 1 (2025) Vol 13 No 12 (2024) Vol 13 No 11 (2024) Vol 13 No 10 (2024) Vol 13 No 9 (2024) Vol 13 No 8 (2024) Vol 13 No 7 (2024) Vol 13 No 6 (2024) Vol 13 No 5 (2024) Vol 13 No 4 (2024) Vol 13 No 3 (2024) Vol 13 No 2 (2024) Vol 13 No 1 (2024) Vol 12 No 12 (2023) Vol 12 No 11 (2023) Vol 12 No 10 (2023) Vol 12 No 9 (2023) Vol 12 No 8 (2023) Vol 12 No 7 (2023) Vol 12 No 6 (2023) Vol 12 No 5 (2023) Vol 12 No 4 (2023) Vol 12 No 3 (2023) Vol 12 No 2 (2023) Vol 12 No 1 (2023) Vol 11 No 12 (2022) Vol 11 No 11 (2022) Vol 11 No 10 (2022) Vol 11 No 9 (2022) Vol 11 No 8 (2022) Vol 11 No 7 (2022) Vol 11 No 6 (2022) Vol 11 No 5 (2022) Vol 11 No 4 (2022) Vol 11 No 3 (2022) Vol 11 No 2 (2022) Vol 11 No 1 (2022) Vol 10 No 12 (2021) Vol 10 No 11 (2021) Vol 10 No 10 (2021) Vol 10 No 9 (2021) Vol 10 No 8 (2021) Vol 10 No 7 (2021) Vol 10 No 6 (2021) Vol 10 No 5 (2021) Vol 10 No 4 (2021) Vol 10 No 3 (2021) Vol 10 No 2 (2021) Vol 10 No 1 (2021) Vol 9 No 12 (2020) Vol 9 No 11 (2020) Vol 9 No 10 (2020) Vol 9 No 9 (2020) Vol 9 No 8 (2020) Vol 9 No 7 (2020) Vol 9 No 6 (2020) Vol 9 No 5 (2020) Vol 9 No 4 (2020) Vol 9 No 3 (2020) Vol 9 No 2 (2020) Vol 9 No 1 (2020) Vol 8 No 12 (2019) Vol 8 No 11 (2019) Vol 8 No 10 (2019) Vol 8 No 9 (2019) Vol 8 No 8 (2019) Vol 8 No 7 (2019) Vol 8 No 6 (2019) Vol 8 No 5 (2019) Vol 8 No 4 (2019) Vol 8 No 3 (2019) Vol 8 No 2 (2019) Vol 8 No 1 (2019) Vol 7 No 12 (2018) Vol 7 No 11 (2018) Vol 7 No 10 (2018) Vol 7 No 9 (2018) Vol 7 No 8 (2018) Vol 7 No 7 (2018) Vol 7 No 6 (2018) Vol 7 No 5 (2018) Vol 7 No 4 (2018) Vol 7 No 3 (2018) Vol 7 No 2 (2018) Vol 7 No 1 (2018) Vol 6 No 12 (2017) Vol 6 No 11 (2017) Vol 6 No 10 (2017) Vol 6 No 9 (2017) Vol 6 No 8 (2017) Vol 6 No 7 (2017) Vol 6 No 6 (2017) Vol 6 No 5 (2017) Vol 6 No 4 (2017) Vol 6 No 3 (2017) Vol 6 No 2 (2017) Vol 6 No 1 (2017) Vol 5 No 12 (2016) Vol 5 No 11 (2016) Vol 5 No 10 (2016) Vol 5 No 9 (2016) Vol 5 No 8 (2016) Vol 5 No 7 (2016) Vol 5 No 6 (2016) Vol 5 No 5 (2016) Vol 5 No 4 (2016) Vol 5 No 3 (2016) Vol 5 No 2 (2016) Vol 5 No 1 (2016) Vol 4 No 12 (2015) Vol 4 No 11 (2015) Vol 4 No 10 (2015) Vol 4 No 9 (2015) Vol 4 No 8 (2015) Vol 4 No 7 (2015) Vol 4 No 6 (2015) Vol 4 No 5 (2015) Vol 4 No 4 (2015) Vol 4 No 3 (2015) Vol 4 No 2 (2015) Vol 4 No 1 (2015) Vol 3 No 12 (2014) Vol 3 No 11 (2014) Vol 3 No 10 (2014) Vol 3 No 9 (2014) Vol 3 No 8 (2014) Vol 3 No 7 (2014) Vol 3 No 6 (2014) Vol 3 No 5 (2014) Vol 3 No 4 (2014) Vol 3 No 3 (2014) Vol 3 No 2 (2014) Vol 3 No 1 (2014) Vol 2 No 12 (2013) Vol 2 No 11 (2013) Vol 2 No 10 (2013) Vol 2 No 9 (2013) Vol 2 No 8 (2013) Vol 2 No 7 (2013) Vol 2 No 6 (2013) Vol 2 No 5 (2013) Vol 2 No 4 (2013) Vol 2 No 3 (2013) Vol 2 No 2 (2013) Vol 2 No 1 (2013) Vol 1 No 2 (2012) Vol 1 No 1 (2012) More Issue