Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Peningkatan Kualitas Laporan Keuangan Berbasis Teknologi Informasi Bagi Umkm Kerajinan Ukiran Jepara Susanti, Diah Ayu; Hidayanti, Alfiyani Nur; Salisa, Naila Rizki
Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstorming Vol 6, No 2 (2023): Jurnal Abdimas PHB : Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstormin
Publisher : Politeknik Harapan Bersama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30591/japhb.v6i2.3715

Abstract

Keterampilan akuntansi bagi pelaku UMKM, khususnya para pengrajin mebel ukiran yang ada di Kabupaten Jepara salah satunya dengan melakukan administrasi pencatatan keuangannya  dengan baik dan benar , selanjutnya para pelaku UMKM /mitra diharapkan dapat melakukan perhitungan maupun pemisahan aset pribadi dengan aset untuk kegiatan usaha. Minimnya kemampuan mitra dalam memasarkan produknya secara online membutuhkan adanya pelatihan serta pendampingan dengan menggunakan pemasaran online. Dengan adanya perkembangan teknologi yang menuntut kecepatan,ketepatan serta efektifitas yang menjadi tantangan tertentu bagi para pelaku UMKM khususnya kerajian ukiran yang ada di Jepara. Pelatihan dan pendampingan ini diharapkan dapat meningkatkan kemampuan mitra dalam Menyusun laporan keuangan sederhana  dengan menggunakan Microsoft Excel sehingga dapat memudahkan mitra dalam menghitung laba serta dapat dijadikan bahan apabila hendak mengajukan kredit kepada pihak Bank.Selanjutnya dengan  memasarkan produk secara online diharapkan dapat membantu mitra untuk lebih mengoptimalkan kegiatan usahanya agar lebih dikenal oleh masyarakat luas  tidak hanya dalam negri saja tetapi juga merambah ke luar negri serta  dapat meningkatkan keuntungan bagi para pelaku UMKM pengrajin ukiran di Kabupaten Jepara.
PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL, DAN KEBIJAKAN PENDANAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN SEKTOR CONSUMER NON-CYCLICALS YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2 Fitri Ardian Ningsih; Sri Mulyani; Naila Rizki Salisa
Relevan : Jurnal Riset Akuntansi Vol. 4 No. 1 (2023): November
Publisher : FEB-UP Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35814/relevan.v4i1.5437

Abstract

The company value is the market value that generates prosperity for shareholders if the company’s share price rises. This study aims to analyze the effect of managerial ownership, institutional ownership, disclosure of social responsibility, and funding policies on firm value. The research object used is non-cyclical consumer sector companies listed on Indonesia Stock Exchange (IDX) for the 2017-2021 period. In this study using a purposive sampling technique sampling method. There are 86 samples of this research data. The technique used is panel data regression using the Eviews 10 analysis tool. The managerial ownership and funding policies have an effect on firm value while institutional ownership and disclosure of social responsibility have no effect on firm value.
ENHANCING FINANCIAL STATEMENT QUALITY : THE MODERATING EFFECT OF HUMAN RESOURCE COMPETENCY IN IMPLEMENTING FINANCIAL ACCOUNTING STANDARDS Salisa, Naila Rizki; Ashsifa, Izza; Kuncoro, Muhammad Teguh; Prasetyaningrum, Indah Dwi
Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA) Vol 8 No 1 (2024): Edisi Januari - April 2024
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31955/mea.v8i1.3821

Abstract

Financial statements serve as crucial information for decision-making. Despite implementing Financial Accounting Standards (SAK) EMKM and ETAP by the Institute of Indonesian Chartered Accountants (IAI), many Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) still fail to align their financial statements with these standards. Consequently, the financial statements generated lack the necessary information and consistency, posing difficulties in making meaningful comparisons. The objective of this research is to investigate the impact of financial accounting standards implementation on the quality of financial statements, considering the moderating variable of human resource competency Data collection involved questionnaires targeting all MSMEs registered with the Manpower, Industry, Cooperatives, Small and Medium Enterprises Office in Kudus Regency (totaling 17,284 MSMEs). The research adopted a convenience sample method to collect data, and data analysis was conducted using structural equation modeling (SEM) with path analysis conducted through SMART PLS 4.0. The findings indicated a positive impact of financial accounting standards implementation on the quality of financial statements. However, human resource competency was found unable to moderate this impact. This research contributes valuable insights to MSMEs, affirming that adherence to financial accounting standards, particularly SAK EMKM and ETAP, can enhance the quality of their financial statements.
Kepatuhan dalam Pembayaran PBB-P2 di Kabupaten Kudus Suryani, Rinda; Budiman, Nita Andriyani; Salisa, Naila Rizki
PUBLIKASI RISETMAHASISWA AKUNTANSI Vol 4 No 1 (2023): Publikasi Riset Mahasiswa Akuntansi
Publisher : Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35957/prima.v4i1.4674

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penyuluhan pajak, surat pemberitahuan pajak terutang, sanksi pajak, kewajiban moral, dan akuntabilitas pelayanan publik terhadap kepatuhan wajib pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan. Populasi dalam penelitian ini meliputi seluruh wajib pajak PBB-P2 yang terdaftar di Badan Pengelolaan Pendapatan, Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Kabupaten Kudus. Sampel dalam penelitian sebanyak 410 responden. Adapun metode yang digunakan dalam pengambilan sampel ini adalah dengan menggunakan metode purposive sampling. Data yang digunakan adalah data primer dan diperoleh melalui penyebaran kuesioner. Analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyuluhan pajak dan surat pemberitahuan pajak terutang memiliki pengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan, sedangkan sanksi pajak, kewajiban moral dan akuntabilitas pelayanan publik tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan.
Menelusuri Kualitas Laba: Peran Ukuran Perusahaan, Likuiditas, Perataan Laba, Agresivitas Pajak, dan Volatilitas Laba Octaviani, Gita; Budiman, Nita Andriyani; Salisa, Naila Rizki
PUBLIKASI RISETMAHASISWA AKUNTANSI Vol 4 No 2 (2023): Publikasi Riset Mahasiswa Akuntansi
Publisher : Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35957/prima.v4i2.5877

Abstract

Laba dikatakan berkualitas apabila laba pada laporan keuangan menggambarkan kinerja keuangan yang sebenarnya, sehingga dapat digunakan untuk memperkirakan laba di masa mendatang. Kualitas laba merupakan salah satu hal penting yang diperhatikan investor karena kualitas laba yang tinggi menunjukkan bahwa perusahaan telah dikelola secara efisien, sehingga menghasilkan kinerja keuangan yang maksimal. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ukuran perusahaan, likuiditas, perataan laba, agresivitas pajak, dan volatilitas laba terhadap kualitas laba. Populasi dalam penelitian ini, yaitu perusahaan sektor energi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017–2021. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Sampel pada penelitian ini sebanyak 80 sampel. Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini, yaitu analisis regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa likuiditas berpengaruh positif terhadap kualitas laba dan agresivitas pajak berpengaruh negatif terhadap kualitas laba, sedangkan ukuran perusahaan, perataan laba, dan volatilitas laba tidak berpengaruh terhadap kualitas laba.