Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Minda Baharu

PELATIHAN GURU PEMBINA OLIMPIADE MIPA JENJANG SD DAN SMP DI KABUPATEN LABUHANBATU SELATAN Harahap, Risma Delima; Hrp, Nurlina Ariani
MINDA BAHARU Vol 9, No 1 (2025): Minda Baharu
Publisher : Universitas Riau Kepulauan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33373/jmb.v9i1.7110

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman Guru Pembina Olimpiade tingkat SD (Sekolah Dasar) dan SMP (Sekolah Menengah Pertama) dalam membahas soal-soal Olimpiade MIPA yang nantinya di ajarkan kepada peserta didik yang mengikuti olimpiade MIPA. Metode yang di lakukan yaitu dengan cara memberikan Pendidikan dan pelatihan kepada Guru Pembina olimpiade SD (Sekolah Dasar) dan SMP (Sekolah Menengah Pertama) dalam membahas soal-soal olimpiade MIPA. Dari hasil Pendidikan dan pelatihan yang telah dilakukan, maka Guru Pembina olimpiade di tingkat SD (Sekolah Dasar) dan SMP (Sekolah Menengah Pertama) dapat mengetahui keterampilan-keterampilan mengajar dan dapat membahas dan mengajarkan soal-soal olimpiade MIPA kepada peserta didiknya, sehingga dari hasil pelatihan ini banyak siswa yang di ajarkan dapat mengiuti olimpiade yang diselenggarakan secara lokal maupun Nasional.