Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Elektrika Borneo

RANCANG BANGUN BUCK-BOOST CONVERTER SEBAGAI CHARGER BATERAI CONTROLLER BERBASIS PWM DENGAN SUMBER PHOTOVOLTAIC Wibowo, Aldi; Huda, Abil
Elektrika Borneo Vol 10, No 1 (2024): Elektrika Borneo Edisi April
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Borneo Tarakan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35334/eb.v10i1.5066

Abstract

Charging the battery by supplying electric current continuously. Charging is stopped when the battery voltage has reached the maximum voltage. If the battery has reached its maximum voltage but charging is still carried out, it will cause losses, namely the waste of electrical energy, to prevent damage to the battery, a controller known as a charger controller is needed. The main function of the charger controller is to maintain the state of the battery by preventing excessive current and voltage distribution. This research produces a system that can increase and decrease the voltage as desired by using a buck-boost converter circuit as a means of stabilizing the output voltage supplied to the battery with a measured voltage of 13.01 V and a current of 3.64 A.
ANALISIS EKONOMI PENGGUNAAN PLTS SEBAGAI ENERGI ALTERNATIF HYDROFARM BERBASIS IOT Said, Fitriani; Huda, Abil; Steven, Steven
Elektrika Borneo Vol 10, No 2 (2024): Elektrika Borneo Edisi Oktober
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Borneo Tarakan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35334/eb.v10i2.5558

Abstract

Hydrofarm merupakan teknik bercocok tanam yang modern dengan memanfaatkan air. Motor pompa yang dikontrol menggunakan IoT dimanfaatkan sebagai penyuplai air agar kebutuhan hydrofarm terpenuhi, namun peralatan listrik tersebut apabila mengandalkan listrik dari PLN maka tagihan akan mahal, oleh karena itu diperlukan sumber listrik lain yaitu PLTS. Tujuan penelitian ini agar dapat menganalisis aspek ekonomi dari sistem PLTS yang dibangun. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan November 2023 sampai Maret 2024 dan menggunakan data primer dan data sekunder yang dianalisis dengan microsoft excel. Hasil dari penelitian yaitu mengetahui aspek biaya dan aspek  finansial.  Pada  aspek  biaya  seperti  biaya  awal  (Initial Cost) sebesar Rp 7.159.000, biaya siklus hidup (Life Cycle Cost) selama 10 tahun sebesar Rp 9.897.061, energi yang dihasilkan sebesar  468,9kWh  dengan  tarif  listrik  sebesar  Rp  2743  dan biaya  internet  selama  10  tahun  sebesar  Rp  12.383,28.  Pada aspek  finansial  mendapatkan  nilai  NPV  positif  sebesar  Rp 1.780.583,813 dan nilai IRR sebesar 11% dengan hasil tersebut proyek        pada        penelitian        ini        dapat        dikatakan layak/menguntungkan.