Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Menara Ilmu

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN TANAMAN CABAI DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS SPASIAL UNTUK PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT Teguh Haria Aditia Putra, Ana Susanti Yusman
Menara Ilmu Vol 12, No 9 (2018): Vol. XII No. 9 Oktober 2018
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i9.967

Abstract

Evaluasi kesesuaian lahan merupakan suatu cara yang dilakukan untuk menilaikecocokan komoditas pertanian tertentu dengan kondisi lahan yang ada, sehingga dapatmemberikan manfaat untuk kepentingan manusia. Hasil dari evaluasi kesesuaian lahanakan memberikan informasi kesesuaian komoditas pertanian yang di budidayakan danmemberikan arahan penggunaan lahan yang sesuai. Penelitian ini dilakukan diKanagarian Garagahan Kecamatan Lubuk Basung Kabupaten Agam dengan melihatkesesuaian tanaman cabai. Untuk itu penelitian ini bertujuan untuk 1) Mengetahuikesesuaian lahan tanaman cabai yang ada di Kanagarian Garagahan Kecamatan LubukBasung. 2) Mengetahui sebaran spasial kesesuaian lahan untuk tanaman cabai diKanagarian Garagahan Kecamatan Lubuk Basung. Jenis penelitian ini deskriptifkuantitatif pengambilan sampel berdasarkan pada peta satuan lahan dan sistem griddengan luasan 1,5x1,5 km. Setiap variasi satuan lahan dan setiap luasan tersebut di ambilsatu sampel. Analisis untuk menetukan tingkat kesesuaian tanah digunakan formula yangdikemukakan oleh Dibyosaputro (1999) dimana untuk mencari jarak interval kelas yaitujumlah harkat tertinggi dikurang jumlah harkat terendah dibagi dengan kelas yang diinginkan. Jumlah sampel tersebar sebanyak 12 titik sampel. Hasil penelitian menunjukkanbahwa rata-rata pada Nagari Garagahan mempunyai nilai tingkat kesesuaian tanamancabai yaitu berada pada kondisi sesuai dan sangat sesuai. Dengan kisaran nilaikesesuaian lahan yang sesuai sebesar 38 – 42 dan nilai sangat sesuai sebesar 44 – 46.Tingkat kesesuaian lahan yang sesuai tersebar pada no sampel 3, 9, 10, 12. Tingkatkesesuaian lahan yang sangat sesuai tersebar pada no sampel 1, 2, 4, 5, 6, 7, 8, 11.Kata kunci : kesesuaian lahan, tanaman cabai, pendekatan spasial
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MAHASISWA UNTUK MELANJUTKAN PENDIDIKAN KE UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT Teguh Haria Aditia Putra, Mira Meilisa
Menara Ilmu Vol 12, No 6 (2018): vol. XII No. 6 Juli 2018
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i6.840

Abstract

Pendidikan merupakan tolak ukur terhadap keberhasilan suatu bangsa. Sehingga pendidikanmerupakan faktor yang sangat penting yang harus menjadi pusat perhatian dalampengembangannya. Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat mempunyai 26 prodi sebagaipemenuhan permintaan pasar agar calon mahasiswa baru mempunyai pilihan yang banyak untukmemilih prodi yang di inginkan. Tetapi kenyataannya banyaknya program studi tidak sesuaidengan jumlah mahasiswa yang ada. Sehingga keadaan tersebut perlu diteliti lebih lanjut. Tujuanpenelitian ini adalah untuk mengetahui Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan MahasiswaUntuk Melanjutkan Pendidikan Ke Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Penelitian inidigolongkan penelitian asosiatif (hubungan). Merupakan penelitian yang bertujuan untukmengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih. Pendekatan yang digunakan adalahpendekatan kuantitatif, dikatakan pendekatan kuantitatif karena data penelitian yang digunakanberupa angka-angka atau data kualitatif yang diangkakan. Penelitian ini betujuan mencari faktorpenyebab kurangnya jumlah mahasiswa di Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat melaluifaktor motivasi, faktor kelompok referensi, faktor promosi, faktor reputasi dan biaya pendidikan.Dengan mengetahui pengaruh faktor tersebut sehingga nantinya akan diambil suatu langkahbagaimana strategi yang tepat untuk dapat meningkatkan jumlah mahasiswa di kampus UniversitasMuhammadiyah Sumatera Barat. Target yang ingin di capai adalah bertambahnya jumlahmahasiswa yang berkuliah di Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat sehingga bisa sejajardengan Universitas-Universitas Negeri yang ada di Sumatera Barat. setelah selesai penelitian iniakan di terbitkan di jurnal Merana Ilmu di Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Hasilnyaadalah bahwa Motivasi berpengaruh positif terhadap keputusan mahasiswa dalam memilihperguruan tinggi. Kelompok referensi berpengaruh positif terhadap keputusan mahasiswa dalammemilih perguruan tinggi. Promosi berpengaruh positif terhadap keputusan mahasiswa dalammemilih perguruan tinggi. Reputasi berpengaruh positif terhadap keputusan mahasiswa dalammemilih perguruan tinggi. Biaya pendidikan berpengaruh positif terhadap keputusan mahasiswadalam memilih perguruan tinggi. Motivasi, kelompok referensi, promosi, reputasi dan biayapendidikan secara bersama- sam berpengaruh positif terhadap keputusan mahasiswa memilihperguruan tinggi yaitu sebesar 40%.Kata kunci : motivasi, kelomok referensi, promosi, reputasi, biaya pendidikan
PERHITUNGAN SIFAT FISIKA TANAH PADA DAS KURANJI BAGIAN HULU DAN TENGAH DI KOTA PADANG Teguh Haria Aditia Putra, S.Pd M.P
Menara Ilmu Vol 11, No 74 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 74, Januari 2017
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v11i74.92

Abstract

Research calculations physical properties of soil in the watershed Kuranji upper and middle parts of Padang was held in October 2016 to November, 2016. This study aimed to calculate the physical properties of the soil (Heavy volume, total pore space, permeability, infiltration, Texture, soil structure) on each unit of land. This study used survey method and sampling using purposive random sampling. Research results vary greatly on each unit of land. On forest land units obtained a low volume weight ie (0.948 and 1.138 g / cm3) and the highest in paddy land units with a value of 1.311 g / cm3. Total Pore Space lowest for the wetland units (51.19%) and the highest in forest land units with a value between (59.27 to 69.95%). Soil permeability was lowest for the units of residential land values (1.88 and 1.92 cm / hour) and the highest in the forest land units (3.84 to 7.80 cm / hour). Infiltration smallest land units pemukimandan contained in a rice field with value (0.1 cm / hour), while the largest value found on forest land units with a value (4.1 to 12.4 cm / h). The dominant clay soil texture except at forest land with no samples 11 and 12. The structure in each unit of land that is glob angle. Keywords: Heavy volume, total pore space, permeability, infiltration, Texture, soil structure