Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGARUH CAPITAL INTENSITY, INVENTORY INTENSITY DAN MANAJEMEN LABA TERHADAP TAX AVOIDANCE: STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN SEKTOR ENERGI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA Cesyarina, Cesyarina; Sumantri, Indra Iman
IJMA (Indonesian Journal of Management and Accounting) Vol 5, No 2 (2024)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Alma Ata

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21927/ijma.2024.5(2).517-527

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan secara empiris Pengaruh Capital Intensity, Inventory Intensity dan Manajemen Laba terhadap Tax Avoidance. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif serta data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan dan laporan tahunan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan energi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018 hingga 2022. Penentuan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik purpose sampling, sehingga diperoleh sampel penelitian sebanyak 28 perusahaan dan di dapat 140 data observasi selama 5 tahun.  Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi data panel dengan beberapa pengujian diantaranya uji statistik deskriptif, uji model data panel, uji asumsi klasik, uji regresi data panel, uji koefisien determinasi (R2), analisis regresi liniar berganda, uji F (uji simultan), uji t (uji parsial) dengan bantuan software oleh data statistic Eviews 10. Berdasarkan hasil hipotesis, ditunjukkan bahwa capital intensity, inventory intensity, dan manajemen laba secara simultan memiliki pengaruh terhadap tax avoidance. Secara parsial, hanya capital intensity yang memiliki pengaruh terhadap tax avoidance, sedangkan inventory intensity dan manajemen laba tidak memiliki pengaruh terhadap tax avoidance.
PENGARUH KONEKSI POLITIK DAN CORPORATE RISK TERHADAP TAX AVOIDANCE Maryani, Maryani; Sumantri, Indra Iman
IJMA (Indonesian Journal of Management and Accounting) Vol 5, No 2 (2024)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Alma Ata

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21927/ijma.2024.5(2).509-516

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menguji apakah koneksi politik dan corporate risk berpengaruh terhadap tax avoidance. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori keagenan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dan menggunakan metode asosiatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 75 perusahan pertambangan, metode pengambilan sampel adalah purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 7 perusahaan. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2018-2022. Pengolahan data menggunakan Eviews 12 dengan model analisis regresi data panel dengan model estimasi Random Effect Model untuk menguji masing – masing variabel terhadap tax avoidance. Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pertama, koneksi politik dan corporate risk berpengaruh secara simultan terhadap tax avoidance. Kedua, koneksi politik berpengaruh terhadap tax avoidance. Ketiga, corporate risk berpengaruh terhadap tax avoidance.
Penerapan Growth Mindset Theory, Strategic Theory dan Global Studies and Carrier pada Siswa Sekolah Menengah Atas Negeri 3 Kota Tangerang Selatan Sumantri, Indra Iman; Priyadi, Eko Sasongko; Suryani, Eny
ABDIMAS Iqtishadia Vol. 1 No. 1 (2023): ABDIMAS Iqtishadia
Publisher : Prodi Ekonomi Syariah Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/iqtis.v1i1.31768

Abstract

These various social problems are economic inequality, poverty, high unemployment, uncontrolled population growth, rising crime rates and the increasingly eroding of rural areas by development. As a result, it is difficult for some people to get access to the basic needs they are entitled to, such as obtaining education. This condition occurs because some people have financial limitations to obtain education. This fact can be seen in rural areas or sub-urban areas, an area that is located between urban and rural areas. One of the problems faced by high schools in general and students in particular is the lack of information for students who wish to obtain scholarships to continue their education to a higher level of education. To meet the need for information about higher education pathways in the country and abroad, especially overseas, several teaching staff of the Accounting Study Program, Faculty of Economics and Business, Pamulang University carry out a Community Service Program with the theme "Implementation of Growth mindset theory, strategic theory dan global study and carrier abroud for State Senior High School 3 Students in South Tangerang City ".