Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

Pelatihan Penulisan Kreatif dalam Menulis Cerita Pendek Siswa SMP Negeri 3 Jember Azizah, Hilma Azmi; Purnani, Siwi Tri; Tyas, Inno Cahyaning; Rahman, Adenarsy Avereus
Jurnal Pengabdian Masyarakat Bhinneka Vol. 4 No. 2 (2025): Bulan November
Publisher : Bhinneka Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58266/jpmb.v4i2.739

Abstract

Kegiatan pelatihan ini memiliki tujuan untuk meningkatkan kemampuan peserta didik dalam menulis cerpen dan sebagai bentuk pengembangan diri. Pendekatan pembelajaran yang interaktif dan praktis digunakan dalam pelatihan ini. Para peserta pelatihan terdiri dari 30 peserta didik SMP Negeri 3 Jember yang memiliki minat potensi dalam menulis kreatif cerpen. Dalam hasil evaluasi kegiatan menunjukkan bahwa 90 persen peserta aktif terlibat dalam pelatihan penulisan kreatif cerpen, yang dapat terlihat melalui kemampuan kreatif mereka dalam menulis cerpen. Kegiatan ini juga berhasil menarik minat peserta pelatihan untuk membangun budaya literasi yang sehat, fleksibel, dan ramah. Peserta dapat menerapkan apa yang telah mereka pelajari dalam kegiatan ini, yaitu memanfaatkan sumber daya di sekitar mereka sebagai sumber literasi. Proses dan hasil dari pelatihan ini bergantung pada tingkat kedisiplinan setiap individu. Oleh karena itu, sehingga dapat disimpulkan bahwa kegiatan pengabdian ini berlangsung sukses dan tanpa rintangan.