Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Indonesian Community Service Journal of Computer Science

Pelatihan Penggunaan SIAPIK Untuk Pengolahan Data Transaksi Bisnis Pada UMKM Keluarga Khatulistiwa Pontianak Hardi, Nila; Lisnawanty; Irmayani, Windi; Anna; Syamsiah, Nurfia Oktaviani
Indonesian Community Service Journal of Computer Science Vol. 1 No. 1 (2024): Periode Januari 2024
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/indocoms.v1i1.2306

Abstract

UMKM merupakan sektor ekonomi dalam negeri yang memiliki otonomi dan potensi besar untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Dalam konteks perekonomian Indonesia, UMKM memiliki peran penting dalam menciptakan lapangan kerja, menyerap sekitar 97% dari total tenaga kerja yang ada, serta menjadi sumber investasi dengan kontribusi mencapai 60,4% dari total investasi yang terhimpun. Data ini dapat ditemukan di situs resmi Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM).Tujuan pelatihan SIAPIK (Sistem Akuntansi dan Pengendalian Internal untuk UMKM) adalah meningkatkan kapasitas dan keberlanjutan UMKM melalui penerapan sistem akuntansi dan pengendalian internal yang efektif. Penelitian ini menganalisis pelaksanaan pelatihan SIAPIK dan manfaatnya bagi pelaku UMKM. Metode kualitatif digunakan dalam studi ini dengan melakukan wawancara dan observasi terhadap UMKM yang mengikuti pelatihan SIAPIK. Temuan penelitian menunjukkan bahwa pelatihan SIAPIK memiliki dampak positif pada aspek penting UMKM. Pelatihan ini membantu UMKM dalam memahami pentingnya sistem akuntansi yang baik dan pengendalian internal yang sesuai. Pelaku UMKM diberikan pengetahuan tentang laporan keuangan, pengelolaan inventaris, dan arus kas. Selain itu, pelatihan ini juga memperkenalkan penggunaan teknologi informasi yang sederhana. Dengan diadakannya pelatihan SIAPIK oleh tim pengabdian kepada masyarakat Universitas BSI,UMKM dapat meningkatkan pengelolaan usaha, mengurangi risiko kerugian, meningkatkan kepercayaan pelanggan, dan memanfaatkan teknologi informasi untuk ekspansi pasar. Pelatihan SIAPIK memiliki potensi sebagai langkah strategis dalam kemajuan sektor UMKM secara keseluruhan.
ETIKA PENGGUNAAN AI DALAM DUNIA PENDIDIKAN UNTUK GURU PAUD (HIMPAUDI) KABUPATEN KUBU RAYA Firmansyah, Yoki; Lisnawanty; Mustopa, Ali; Maulana, Reza
Indonesian Community Service Journal of Computer Science Vol. 2 No. 2 (2025): Periode Juli 2025
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/indocoms.v2i2.9605

Abstract

This community service activity aims to improve ethical literacy in the use of Artificial Intelligence (AI) technology in Early Childhood Education (PAUD) environments, particularly in Kubu Raya Regency. Based on observations, PAUD teachers who are members of HIMPAUDI Kubu Raya still face challenges in understanding the principles of ethics, privacy, and security of children's data when using AI-based technology in learning. This program offers gradual training consisting of three levels: basic (introduction to AI and ethics), intermediate (identifying safe and appropriate AI applications), and advanced (responsible AI implementation strategies). The training is complemented by case studies, discussions of ethical issues, mentoring, and facilitation of the development of contextual guidelines based on local values. In addition, a community of practitioners is formed as a collaborative forum for teachers to share experiences and solutions. The activity outputs include increased understanding of AI ethics, the ability to select safe applications, activity documentation, scientific and popular publications, and improved quality of PAUD learning that supports holistic child development. This program is expected to encourage the creation of a culture of ethical and wise use of AI among PAUD educators.