Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Humantech : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Sisa Hasil Usaha Pada Koperasi Hikmah Kabupaten Majalengka Syahputra, Ayub; Yuliawati, Tuti
Humantech : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia Vol. 2 No. 2 (2022): Humantech : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia
Publisher : Program Studi Akuntansi IKOPIN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32670/ht.v2i2.1434

Abstract

Kredit simpan pinjam merupakan salah satu kegiatan usaha yang ada di koperasi yang akan menghasilkan SHU. Dapat dilihat pada tingkat SHU koperasi yang semakin menurun bersamaan dengan menurunya pengeluaran kredit. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana perkembangan kredit simpan pinjam pada Koperasi “Hikmah” Kabupaten Majalengka, bagaimana perkembangan SHU koperasi pada Koperasi “Hikmah” Kabupaten Majalengka, serta untuk mengetahui apakah ada atau tidaknya pengaruh kedit simpan pinjam terhadap SHU koperasi pada Koperasi “Hikmah” Kabupaten Majalengka. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan verifikatif, data dianalisis dengan menggunakan Analisis Korelasi Pearson Product Moment (r), Determinasi, dan uji t, dalam mengolah data menggunakan program spss 17 for windows. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan pengaruh kredit simpan pinjam terhadap SHU koperasi pada Koperasi “Hikmah” Kabupaten Majalengka besarnya pengaruh kredit simpan pinjam terhadap SHU koperasi sebesar 82,6 %,