Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

Penggunaan Kriptografi Asimetris dalam Pengamanan Komunikasi IoT Alfatah, Dhika
Jurnal Komputer Vol 3 No 1 (2024): Juli-Desember
Publisher : CV. Generasi Insan Rafflesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70963/jk.v3i1.101

Abstract

The Internet of Things (IoT) has grown rapidly and become an important part of many sectors, from industry to healthcare to households. However, this growth also increases security risks, especially regarding data communication between devices. One promising solution is the implementation of asymmetric cryptography, which offers encryption and decryption mechanisms using public and private key pairs. This article discusses how asymmetric cryptography can be applied in IoT systems to maintain data confidentiality, integrity, and authentication. In addition, implementation challenges such as limited computing power and energy consumption in IoT devices are analysed, as well as solutions that can be applied to overcome them. This study shows that despite technical barriers, the use of asymmetric cryptography remains relevant and effective as a layer of protection in an increasingly complex IoT ecosystem.
Analisis Forensik Digital pada Perangkat Android: Studi Kasus Serangan Malware Alfatah, Dhika
Jurnal Komputer Vol 3 No 2 (2025): Januari- Juni
Publisher : CV. Generasi Insan Rafflesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70963/jk.v3i2.102

Abstract

Until recently, the growth of the Android operating system on smartphone devices was popular. However, behind this popularity, the Android platform is also a target of opportunity for cybercrime against cybersecurity threats such as malware. Identifying this malware is very important to maintain user security and privacy. Due to the increasingly complicated process of malware identification, it is necessary to use machine learning for malware classification. This research collects static analysis features of safe and malicious applications. (malware). The dataset used in the research is the DREBIN malware dataset which is a publicly available malware dataset. The dataset consists of API CALL, system command, manifest permission, and Intent features. The data is then processed using various supervised machine learning algorithms including Support Vector Machine (SVM), Naive Bayes, Decision Tree and KNearest Neighbors. We also concentrate on maximising the achievement by evaluating various algorithms and adjusting some configurations to get the best combination of hyper-parameters. The experimental results show that SVM model classification gets the best result by achieving 96.94% accuracy and 95% AUC (Area Under Curve) value.
EFEKTIVITAS SOSIALISASI DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MENGHADAPI PILKADA 2024 KOTA BENGKULU Julita, Julita; Alfatah, Dhika; Faridah, Faridah
Jurnal STIA Bengkulu Vol 11 No 1 (2025): Januari
Publisher : STIA Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56135/jsb.v11i1.205

Abstract

The purpose of this study was to determine the effectiveness of socialization in increasing community participation in facing the 2024 Pilkada in Bengkulu City. The sample in this study were the KPUD Commissioner, PPK Chairperson, PPK Members, PPS Chairperson, PPS Members and the Bengkulu City Community. Data collection methods with primary data and secondary data. Data analysis techniques with data reduction, data presentation and conclusions. The results of the study showed that. The results of the study obtained by the researcher were that with the socialization from the KPUD both from the KPU, PPK and PPS commissioners to all levels of society, where the socialization provided had material, presenters, systems (methods), targets, media time and place. With this socialization, the community participates in conducting general elections, public awareness of the importance of voting rights so that they exercise their voting rights by participating in voting according to their conscience, this proves that the socialization carried out in facing the regional elections has been effective where the effectiveness of the socialization of the general election commission can, , , candidate selection, voting for candidates and political parties, election dates, how to vote, candidates and political parties, invitations to increase public knowledge, understanding and awareness of the rights and obligations in the election of presenters, systems (methods), targets, media, time and place in socializing.
Analisis Kinerja Perangkat Desa dalam Penyelenggara Pemerintah Desa di Kantor Desa Paku Haji Kecamatan Pondok Kubang Kabupaten Bengkulu Tengah Tappratama, Yogi; Rahayu, Desita; Alfatah, Dhika
Jurnal STIA Bengkulu Vol 11 No 1 (2025): Januari
Publisher : STIA Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56135/jsb.v11i1.207

Abstract

Pemerintah desa merupakan organisasi yang paling depan dalam penyelenggaraan pelayanan publik dan yang terdekat dengan masyarakat karena pemerintah desa langsung melayani masyarakat.Penyelenggaraan pemerintahan desa yang prima tidaklah mudah, Ada beberapa hal yang harus diperhatikan guna melakukan pelayanan yang baik. Pada perkembangannya, kapasitas dari elemen pemerintahan desa maupun masyarakat juga menjadi tolak ukur dari kemajuan desa. Berdasarkan observasi awal yang penulis lakukan, Didapati kinerja pemerintah desa dalam menyediakan pelayanan publik di Desa Paku Haji Kecamatan Pondok Kubang Kabupaten Bengkulu Tengah masih memiliki kelemahan. Salah satunya disebabkan oleh adanya sumber daya aparatur pemerintah desa yang belum sepenuhnya memadai sehingga dalam hal pemberian pelayanan public tidak sesuai dengan prosedur pelayanan publik yang telah ditetapkan di kantor Desa Paku Haji, yang akhirnya dapat berdampak pada kurang efektif dan efisiennya pelayanan yang diberikan oleh pemerintah desa terhadap masyarakat, dan produktivitas pelayanan menjadi tidak maksimal.Berdasarkan hasil penelitian didapati bahwa produktivitas aparatur masih belum maksimal, namun kualitas layanan, responsivitas, responsibiltas dana kuntabilitas telah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan yang berlaku
Pemanfaatan Media Online Digital Marketing dalam Meningkatkan Penjualan Produk Tempe di Desa Penyandingan Kecamatan Kaur Tengah Kabupaten Kaur Alfatah, Dhika; Ridianto, Ridianto; Romdana, Romdana; Mulyadi, Mulyadi; Hestiana, Agustri
Jurnal Semarak Mengabdi Vol 4 No 2 (2025): Juli
Publisher : STIA Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56135/jsm.v4i2.249

Abstract

Tempe merupakan produk makanan yang cukup banyak diminati oleh masyarakat baik pada masyarakat pedesaan maupun perkotaan. Tempe termasuk kedalam kelompok bahan pangan pelengkap seperti lauk pauk. Produksi tempe hampir tersebar luas diseluruh wilayah Indonesia karena tempe dapat diolah baik menjadi lauk ataupun sebagai bahan campuran sayur mayur. Minat masyarakat terhadap tempe membuat banyak orang tertarik untuk membuat tempe. Usaha tempe sudah ada sejak dahulu dan masih ada sampai sekarang.Produksinya skala rumah tangga dan menggunakan peralatan sederhana. Proses pemasaran dilakukan secara tradisional dengan langsung ke pasar lokal. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah memberikan pengetahuan tentang inovasi pemasaran tempe menggunakan media online agar dapat meningkatkan pendapatan. Hasil pengabdian masyarakat yaitu terjadi peningkatan dalam penjualan menggunakan media online, terutama melalui whatsapp, facebook. Peningkatan penjualan juga didukung oleh hygiene sanitasi makanan yang telah dilakukan dengan menjaga kebersihan dan kerapian kemasan tempe. Harga tempe tetap dipertahankan sehingga terjangkau bagi konsumen
Implementation Of A Genetic Algorithm To Determine The Minimum Spanning Tree (MST) In An Undirected Graph Alfatah, Dhika
Jurnal Komputer Indonesia Vol. 4 No. 1 (2025): Juni
Publisher : LPPJPHKI Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jki.v4i1.907

Abstract

This research is background by existence of problems of minimum spanning tree in graph which difficult to be finished so that require certain method to finishing it, despitefully there are also algorithm of genetic able to be made as method to finish the problems. The purpose of this research is applying algorithm of genetic to determine minimum spanning tree at undirected graph. Method scheme of system the used is Waterfall, while analysis method the used is Data Flow Diagram. For the data processing of, method the used is algorithm of genetic. While result of research known that algorithm of genetic earn implementation into application to determine minimum spanning tree.
Analisis Disiplin Kerja Pegawai Di Kantor Camat Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu Oktavia, Vina; Rahayu, Desita; Alfatah, Dhika
Jurnal STIA Bengkulu Vol 11 No 2 (2025): Juli
Publisher : STIA Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56135/jsb.v11i2.250

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Kantor Camat Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu, adapun rumusan masalahnya yaitu bagaimana Disiplin Kerja Pegawai di Kantor Camat Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran dan penjelasan mengenai Disiplin Kerja Pegawai Pada Kantor Camat Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu. Teknik pengambilan sampel penulis menggunakan sampel total sampling, karena semua anggota populasi dijadikan sebagai sampel yang berjumlah 18 orang atau yang menjadi responden dalam penelitian ini. Jenis data yang dikumpulkan dalam penelitian ini meliputi data primer dan data sekunder. Teknik pengambilan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan penulis adalah kualitatif deskriptif yaitu dengan cara mengumpulkan data dan tabel dikelompokkan lalu disusun dan dihubungkan dengan teori-teori yang relevan dengan masalah yang kemudian diambil suatu kesimpulan. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa tingkat disiplin kerja pegawai di Kantor Camat Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu sudah sangat baik, terbukti hasil wawancara penulis dengan Pegawai Kantor Camat Kecamatan Gading Cempaka Kota Bengkulu tingkat pelanggaran disiplin tidak ada, bahkan nilai ketaatan pegawai semuanya baik di rata-rata 18 orang pegawai 84,30 berarti baik
Pembuatan Website Desa Untuk Meningkatkan Visibilitas Desa Desa Padang Kedeper Kec. Merigi Kelindang Kabupaten Bengkulu Tengah Alfatah, Dhika; Rahayu, Desita; Ridianto, Ridianto; Eka Putra, M Bima; Mulyadi, Mulyadi
Jurnal Semarak Mengabdi Vol 4 No 1 (2025): Januari
Publisher : STIA Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56135/jsm.v4i1.204

Abstract

Dengan media digital diharapkan proses administrasi dapat menjadi lebih mudah baik bagi masyarakat maupun bagi pemerintahan, sehingga pelayanan kepada masyarakat dapat berjalan lebih cepat dan efisien salah satunya melalui penggunaan website desa bagi perangkat desa dan karang taruna . Pelatihan ini dilakukan dengan memberikan pemaparan tentang penggunaan dan pembuatan Website desa, melalui pemberian pelatihan, serta melihat secara langsung tata cara penggunaan website desa dalam pelayanan administrasi desa didesa Padang Kedeper Kecamatan Merigi Kelindang Kabupaten Bengkulu Tengah