Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Tedc

PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI DI SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI BANDUNG Nova Agustina; Dini Rohmayani; Fahrullah .
Jurnal TEDC Vol 11 No 3 (2017): Jurnal TEDC
Publisher : UPPM Politeknik TEDC Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (268.028 KB)

Abstract

Pada saat ini informasi merupakan komoditas strategis. Penerapan strategis diutamakan pada duniapendidikan mengingat adanya persaingan bisnis yang dapat menghasilkan keunggulan kompetitif. Tujuanpembuatan penelitian ini adalah untuk menghasilkan Perencanaan Strategis Sistem Informasi yang selarasdengan strategi bisnis di Sekolah Tinggi Teknologi Bandung. Bentuk penelitian yang diambil menggunakanrumusan perencanaan strategis sistem dan teknologi informasi yang terintegrasi untuk mempermudahmanajemen mengelola sumber daya untuk menghasilkan informasi yang didapat lebih akurat, sehinggasistem dapat diusulkan, diterapkan dan digunakan oleh STT Bandung.Kata Kunci: Perencanaan, Strategi, Sistem Informasi, Sekolah Tinggi Teknologi Bandung.