Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

HUBUNGAN KEBUTUHAN INFORMASI SEHARI-HARI DENGAN PENGGUNAAN OPENAI CHAT GPT: SURVEI PADA MAHASISWA INDONESIA Farikasari, Nurul; Prijana, Prijana; Saeful Rohman, Asep
Info Bibliotheca: Jurnal Perpustakaan dan Ilmu Informasi Vol. 6 No. 1 (2024): Info Bibliotheca: Jurnal Perpustakaan dan Ilmu Informasi
Publisher : Program Studi Perpustakaan dan Ilmu Informasi, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/ib.v6i1.504

Abstract

This study examines the use of OpenAI Chat GPT in information retrieval by students at six leading universities in Indonesia. This study uses a quota sampling method with 600 students from Airlangga University, Brawijaya University, Diponegoro University, Gadjah Mada University, Padjadjaran University, and UIN Sunang Gunung Djati Bandung as the research sample. Pearson Product Moment correlation analysis shows that the majority of students use OpenAI Chat GPT for academic and non-academic needs with a high level of satisfaction. There is a significant relationship between students' daily information needs and the use of OpenAI Chat GPT. Valuable and useful information is correlated with more efficient and accurate information retrieval. This study supports the new media theory which states that digital technology changes the way individuals interact with information, enabling more personal and interactive experiences. This study provides theoretical contributions to the literature on the use of AI technology in information retrieval and practical recommendations for further research development.
ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN KONVENSIONAL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR Saeful Rohman, Asep; Syahrudin; Azkia Rahma Wijaya, Iza; Asyura, Ira; Saepul Mustakim, Usep
Jurnal Ilmiah ATSAR Kuningan Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal ATSAR UNISA Kuningan
Publisher : Jurnal Ilmiah ATSAR Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pembelajaran merupakan suatu proses interaksi antara peserta didik dengan pendidik. Pembelajaran merupakan wadah yang diberikan pendidik agar peserta didik mampu memperoleh ilmu pengetahuan. Pembelajaran yang dilakukan di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Pandeglang menggunakan metode pembelajaran Konvensional, Erni Ratna Dewi (2018) mengemukakan bahwa metode konvensional dalam pembelajaran adalah metode yang digunakan berdasarkan kecenderungan yang menjadikan guru dan siswa tidak pasif selalu belajar, berpikir dan inovatif. Maka dari itu, metode konvensional dianggap lebih mudah dipahami karena lebih banyak melakukan interaksi antara peserta didik dengan pendidik. Karena interaksi tersebut sehingga peserta didik termotivasi untuk lebih aktif dan kegiatan belajar mengajar menjadi hidup. Metode pada penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif pengisian kuisioner berupa angket. Dari data hasil analisis model pembelajaran konvensional terhadap motivasi belajar peserta didik yang dilaksanakan di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Pandeglang kelas X IPA 3 yang berjumlah 32 Peserta didik mata pelajaran matematika peneliti melihat bahwasanya pengisian kuisioner berupa angket dari data tersebut penerapan model pembelajaran konvensional terhadap motivasi belajar cukup efektif. Peserta didik mendapatkan motivasi lebih pada penerapan model pembelajaran konvensional dengan data dari 32 peserta didik motivasi mempunyai skor 5 (dilakukan oleh guru dengan sangat baik).